Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pengamanan Pelabuhan Poto Tano, Koramil 1628-04/Poto Tano Pastikan Kenyamanan Penumpang

Pengamanan Pelabuhan Poto Tano, Koramil 1628-04/Poto Tano Pastikan Kenyamanan Penumpang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Abdurshman, melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) di pelabuhan penyebrangan Poto Tano pada Jum’at (28/11/2025), pukul 09.10 WITA.

Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan keamanan dan ketertiban arus lalu lintas penyeberangan, sehingga masyarakat dapat melakukan perjalanan dengan aman dan lancar. Selama pelaksanaan PAM, situasi di pelabuhan berlangsung kondusif tanpa hambatan atau gangguan.

Sertu Abdurshman menegaskan, kehadiran aparat di lokasi strategis seperti pelabuhan merupakan upaya nyata Koramil 1628-04/Poto Tano dalam memberikan rasa aman bagi masyarakat. “Kami selalu siap menjalankan tugas pengamanan demi kelancaran aktivitas masyarakat,” ujarnya.

Kegiatan ini menjadi salah satu bukti komitmen Koramil dalam menjaga ketertiban dan mendukung kelancaran transportasi laut di wilayah Poto Tano.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1621-04/Amanatun Dukung Persiapan Upacara Kemerdekaan RI ke-80 di Desa Noebana

    Koramil 1621-04/Amanatun Dukung Persiapan Upacara Kemerdekaan RI ke-80 di Desa Noebana

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Pada hari Kamis, tanggal 31 Juli 2025, pukul 13:30 WITA, Babinsa Koramil 1621-04/Amanatun, Koptu Abner Benu, melaksanakan kegiatan teritorial bersama masyarakat Desa Noebana, Kecamatan Noebana. Kegiatan ini bertujuan untuk menyiapkan stan desa, kamar mandi darurat, dan tiang bendera untuk Upacara Kemerdekaan RI ke-80 yang akan dilaksanakan di Desa Noebana. Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan Upacara […]

  • Rawan Kejahatan Jalanan  UKL Polsek Kuta Utara  Patroli Di Jalan Bumbak.

    Rawan Kejahatan Jalanan UKL Polsek Kuta Utara Patroli Di Jalan Bumbak.

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Dalam upaya menciptakan situasi di daerah hukum Polsek Kuta Utara yang aman dan kondusif, Unit Kecil Lengkap di pimpin Pawas Ipda I Gede Eka Permana mengarahkan kegiatan patroli wilayah ke tempat – tempat rawan terjadinya kejahatan jalanan di jalan Bumbak, Kelurahan Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Minggu (27/7/2025) pukul 23.00 Wita […]

  • Kodim 1614/Dompu Jadi Motor Penggerak Lomba Gerak Jalan Unik Tingkat Kelurahan

    Kodim 1614/Dompu Jadi Motor Penggerak Lomba Gerak Jalan Unik Tingkat Kelurahan

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka menyemarakkan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 1614/Dompu bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Dompu dan Kelurahan Dorotangga berkolaborasi menyelenggarakan Lomba Gerak Jalan Unik tingkat kelurahan di lapangan Makodim 1614/Dompu, Sabtu (16/8/2025). Kegiatan tersebut dipimpin oleh Perwira Seksi Logistik (Pasi Log) Kodim 1614/Dompu, Lettu Inf Hamzah, bersama Camat Dompu, serta secara resmi […]

  • Cegah Gangguan Kamtibmas, Aparat Gabungan Sisir Desa-Desa di Kecamatan Wawo

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Aparat Gabungan Sisir Desa-Desa di Kecamatan Wawo

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Wawo – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam pergantian Tahun Baru, Kamis, 31 Desember 2025, pukul 20.30 Wita, telah dilaksanakan kegiatan apel gabungan yang dilanjutkan patroli bersama di wilayah Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah serta mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas. Apel pengecekan personel dilaksanakan pada pukul […]

  • Babinsa Akah Turun Langsung Gelar Pengawalan Mekiis Bersinergi Bersama Bhabinkamtibmas Dan Pecalang

    Babinsa Akah Turun Langsung Gelar Pengawalan Mekiis Bersinergi Bersama Bhabinkamtibmas Dan Pecalang

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka rangkaian upacara karya balik sumpah pedudusanan agung dan ngenteg linggih di Pura Dadia Pasek Gelgel Desa Akah, Minggu ( 21/09/25 ) digelar upacara melasti di Pantai Goa Lawah, Desa Pesinggahan, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung. Kegiatan yang diikuti ratusan warga tersebut mendapat pengawalan dan pengamanan ketat dari Babinsa Akah Serka Nengah Sudiarsa bersama […]

  • Babinsa Koramil 1628/Sumbawa Barat Laksanakan Komsos Bersama Warga Desa  Lamusung

    Babinsa Koramil 1628/Sumbawa Barat Laksanakan Komsos Bersama Warga Desa Lamusung

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya kebersihan lingkungan, Babinsa Desa Lamusung Koramil 1628/Sumbawa Barat, Serda Lalu Rupawan, bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga setempat, Jumat (09/01/2026). Kegiatan yang berlangsung sekitar pukul 09.00 WITA tersebut dilakukan dengan cara menyambangi warga secara langsung. Dalam kesempatan itu, Babinsa dan Bhabinkamtibmas […]

expand_less