Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Lingkungan Bersih dan Sehat, Babinsa Lamusung Motivasi Masyarakat Kelola Sampah dengan Benar

Lingkungan Bersih dan Sehat, Babinsa Lamusung Motivasi Masyarakat Kelola Sampah dengan Benar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Serda Lalu Rupawan, Babinsa Desa Lamusung Koramil 1628-03/Seteluk, hadir dan aktif mendampingi kegiatan penyuluhan pengolahan dan pemilahan sampah yang digelar pada Rabu (26/11/2025) pagi pukul 09.00 Wita. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran warga dalam pengelolaan sampah sekaligus mendukung pembangunan desa yang bersih dan sehat.

Hadir dalam kegiatan tersebut perwakilan Dinas Lingkungan Hidup (LH), Kasi Pemberdayaan dan Kasi Pemerintahan Kecamatan, Kepala Desa Lamusung, Babinkamtibmas, serta tokoh masyarakat (Toma), tokoh agama (Toga), tokoh adat (Toda), dan Aparat Pemerintah Desa (AGR) Lamusung.

Kegiatan berlangsung dengan susunan acara pembukaan, sambutan-sambutan, sesi tanya jawab, do’a, dan penutup. Babinsa Serda Lalu Rupawan menekankan pentingnya pemilahan sampah dari sumbernya, memberikan contoh praktik pengolahan sampah organik menjadi kompos, serta mengajak masyarakat aktif menjaga lingkungan agar tetap bersih dan sehat. “Dengan kesadaran dan partisipasi masyarakat, lingkungan desa akan lebih bersih, nyaman, dan ramah bagi generasi mendatang,” ungkapnya saat memberi arahan.

Penyuluhan selesai pukul 10.30 Wita berjalan aman, tertib, dan lancar, dengan antusiasme tinggi dari seluruh peserta. Kehadiran Babinsa tidak hanya sebagai pendamping, tetapi juga sebagai motivator agar masyarakat memahami peran penting pengelolaan sampah dalam pembangunan desa.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim Bima Gelar Upacara Pemakaman Khusus untuk Anggota Babinminvetcaddam Jaya di Kota Bima

    Kodim Bima Gelar Upacara Pemakaman Khusus untuk Anggota Babinminvetcaddam Jaya di Kota Bima

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Kota Bima,_ Pada Selasa, 19 Agustus 2025, bertempat di Mesjid Al Majid Nurhidayah RT 9 RW 03 Kelurahan Lelamase, Kecamatan Rasanae Timur, Kota Bima, dilaksanakan upacara penyerahan dan pemakaman secara militer untuk almarhum Pratu Saukan Fadillah. Upacara berlangsung mulai pukul 15.59 hingga 17.15 Wita dan dimonitor oleh Sertu Abd. Haris dari Koramil 1608-01/Rasanae. Almarhum meninggal […]

  • Dansatgas TMMD Dorong Akselerasi Akses Pertanian Lewat Pembangunan Jalan Usaha Tani

    Dansatgas TMMD Dorong Akselerasi Akses Pertanian Lewat Pembangunan Jalan Usaha Tani

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Rabu (30/7/2025) – Pembangunan infrastruktur pertanian terus dikebut dalam program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125, yang dipusatkan di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Di bawah komando Dansatgas TMMD ke-125 Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., pembangunan Jalan Usaha Tani berjalan progresif dan menunjukkan hasil nyata di lapangan. Jalan Usaha Tani […]

  • Sat Polairud Polres Bangli Gelar Sambang Dialogis di Wilayah Pesisir Danau Batur

    Sat Polairud Polres Bangli Gelar Sambang Dialogis di Wilayah Pesisir Danau Batur

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Bangli – Sat Polairud Bangli, Minggu / 22 November 2025 — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah perairan, personel Sat Polairud Polres Bangli melaksanakan patroli sekaligus sambang dialogis di kawasan pesisir Danau Batur, tepatnya di wilayah Seked. Kegiatan ini menjadi upaya rutin dalam menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat […]

  • Komsos Babinsa Tuakau Tingkatkan Kesadaran Hidup Sehat Warga

    Komsos Babinsa Tuakau Tingkatkan Kesadaran Hidup Sehat Warga

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Tuakau Koramil 1604-05/Sulamu, Sertu Mateus Kolo melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di kediaman Bapak Isak Takuab yang berada di RT 004/RW 002, Dusun 01, Desa Tuakau, Kecamatan Fatuleu Barat, Kabupaten Kupang. Komsos ini dilakukan sebagai upaya mempererat hubungan dengan warga sekaligus memberikan edukasi mengenai pentingnya menjaga kesehatan memasuki musim hujan yang sudah […]

  • Serda Ridwan Ajak Warga Desa Saraeruma Selesaikan Masalah Secara Kekeluargaan

    Serda Ridwan Ajak Warga Desa Saraeruma Selesaikan Masalah Secara Kekeluargaan

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Bima _ Koramil 1608-06/Wawo melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di beberapa desa wilayah binaan pada Senin, 5 Januari 2026. Para Babinsa aktif memberikan himbauan kepada masyarakat untuk menjaga kerukunan dan keamanan lingkungan serta mempererat tali silaturahmi antar warga. Serda Ridwan di Desa Saraeruma mengajak masyarakat untuk menyelesaikan permasalahan secara kekeluargaan, menekankan pentingnya hubungan harmonis demi […]

  • Danramil Seririt Turun Langsung, Pastikan Makanan Bergizi Siap Tersaji untuk Siswa di Lokapaksa.

    Danramil Seririt Turun Langsung, Pastikan Makanan Bergizi Siap Tersaji untuk Siswa di Lokapaksa.

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Seririt, Buleleng – Komandan Rayon Militer (Danramil) 1609-03/Seririt, Kapten Inf Fatkul Mujib, menunjukkan komitmen TNI dalam mendukung program prioritas nasional dengan meninjau langsung kesiapan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayahnya. Kegiatan ini difokuskan pada koordinasi dengan penyedia gizi dan pengecekan sekolah-sekolah penerima manfaat di Desa Lokapaksa. Pada hari Jumat, 1 Agustus 2025, Kapten Inf […]

expand_less