Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Karya Bakti Babinsa di Desa Detupera Dorong Ketahanan Pertanian dan Kemanunggalan TNI-Rakyat

Karya Bakti Babinsa di Desa Detupera Dorong Ketahanan Pertanian dan Kemanunggalan TNI-Rakyat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Arnoldus Seba, melaksanakan kegiatan karya bakti berupa pengerjaan saluran irigasi di Desa Detupera, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, Kamis pagi (27/11/2025). Kegiatan ini juga diisi dengan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga desa binaan dan pengawasan keamanan wilayah.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Babinsa setempat beserta masyarakat Desa Detupera. Mereka secara bersama-sama melaksanakan perbaikan saluran irigasi yang menjadi sarana penting bagi pertanian setempat. Selain itu, Babinsa juga memberikan himbauan kepada warga agar tetap menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan desa.

Rangkaian kegiatan dimulai dengan pengerjaan saluran irigasi, dilanjutkan dengan Komsos Babinsa bersama warga, serta penyampaian pesan-pesan kamtibmas untuk menjaga kondusifitas wilayah. Kegiatan berjalan lancar dan mendapat sambutan positif dari masyarakat.

Babinsa Sertu Arnoldus Seba menegaskan bahwa kegiatan karya bakti dan Pam Wil di wilayah binaan merupakan salah satu tugas pokok Satkowil TNI AD, yang bertujuan membantu masyarakat mengatasi kesulitan sekaligus memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat.

Kegiatan ini diharapkan dapat mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam pembangunan desa serta meningkatkan kepedulian warga terhadap keamanan dan ketertiban lingkungan.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI-Polri Jaga Ketertiban Antrian BBM di Tengah Kelangkaan di Nagekeo

    Sinergi TNI-Polri Jaga Ketertiban Antrian BBM di Tengah Kelangkaan di Nagekeo

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Nagekeo-Aesesa Mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas akibat kelangkaan Bahan Bakar Minyak (BBM), Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Serka Laudowik Payong Hurem bersama anggota Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Nagekeo melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengaturan antrian BBM di SPBU Pertamina Mbay, Kelurahan Danga, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk respon cepat terhadap situasi kelangkaan BBM […]

  • Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Babinsa Koramil Sukasada Dampingi RAT Koperasi Desa Ambengan

    Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Babinsa Koramil Sukasada Dampingi RAT Koperasi Desa Ambengan

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

      Sukasada, 13 Januari 2026– Babinsa Desa Ambengan Koramil 1609-05/Sukasada, Serka I Made Widiasa, menghadiri kegiatan Rapat Anggota Tahunan (RAT) Koperasi Desa Merah Putih Ambengan Tahun Buku 2025. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa, 12 Januari 2026, pukul 10.00 Wita bertempat di Aula Kantor Desa Ambengan, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng. Kegiatan RAT ini juga dihadiri oleh […]

  • ‎Danramil 1607-12/Moyo Hilir Hadiri Diskusi Publik Rencana Kontingensi Banjir

    ‎Danramil 1607-12/Moyo Hilir Hadiri Diskusi Publik Rencana Kontingensi Banjir

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Dalam rangka memperkuat kesiapsiagaan wilayah menghadapi potensi bencana banjir, Danramil 1607-12/Moyo Hilir Kapten Inf Mahdin menunjukkan peran aktif dan kepemimpinan teritorialnya dengan menghadiri sekaligus terlibat langsung dalam Kegiatan Diskusi Publik Rencana Kontingensi Banjir Kabupaten Sumbawa Tahun 2025, yang dilaksanakan di Aula Kantor Camat Moyo Hilir, Selasa (16/12/2025). ‎ ‎Kegiatan strategis tersebut dihadiri […]

  • Babinsa Ende Gencarkan Kegiatan Monitoring dan Komunikasi Sosial untuk Wujudkan Rasa Aman

    Babinsa Ende Gencarkan Kegiatan Monitoring dan Komunikasi Sosial untuk Wujudkan Rasa Aman

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Haris Liga, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detuena, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende. Kegiatan ini digelar pada Kamis pagi, pukul 08.00 WITA, dengan tujuan memantau keamanan dan menciptakan suasana yang kondusif di wilayah binaan. Dalam rangkaian kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan pentingnya menjaga keamanan dan […]

  • Hari ke-10 TMMD, Dansatgas Apresiasi Semangat Gotong Royong Warga Desa Batuan

    Hari ke-10 TMMD, Dansatgas Apresiasi Semangat Gotong Royong Warga Desa Batuan

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (2/8/2025) – Memasuki hari ke-10 pelaksanaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025, geliat pembangunan di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar semakin terasa nyata. Salah satu proyek prioritas, yakni pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) lengkap dengan saluran air primer yang menghubungkan Banjar Penida dan Banjar Lantangidung, kini menunjukkan […]

  • Arus Lalin Ramai Di Akhir Pekan, Polsek Abiansemal Tempatkan Personel Gatur Sore

    Arus Lalin Ramai Di Akhir Pekan, Polsek Abiansemal Tempatkan Personel Gatur Sore

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Mengantisipasi peningkatan volume kendaraan pada akhir pekan, Polsek Abiansemal menempatkan personel di sejumlah titik rawan kepadatan untuk melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas (gatur) sore. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga kelancaran arus lalu lintas serta menciptakan situasi yang aman dan tertib bagi masyarakat pengguna jalan. Sabtu (13/12/2025) sore Personel Polsek Abiansemal disiagakan di […]

expand_less