Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa dan Warga RT 19 RW 06 Bersinergi Jaga Wilayah Kel. Tanjung dan Melayu

Babinsa dan Warga RT 19 RW 06 Bersinergi Jaga Wilayah Kel. Tanjung dan Melayu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Kota Bima _:Pada hari Selasa, tanggal 25 November 2025, anggota Koramil 1608-01/Rasanae melaksanakan kegiatan patroli batas kota dan Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) di wilayah teritorialnya. Patroli dipimpin langsung oleh Serka Samsurizal, Babinsa Kelurahan Tanjung, dengan titik lokasi di batas Kota Kelurahan Dara, Kecamatan Rasana’e Barat, Kota Bima.

Kegiatan ini melibatkan personil dari Koramil sebanyak 4 orang serta Ketua RT 19 RW 06 Kelurahan Paruga, yang bersama-sama melakukan pengamanan dan pemantauan situasi keamanan lingkungan.

Sasaran patroli dan siskamling mencakup wilayah Kelurahan Tanjung RT 11 RW 04 dan Kelurahan Melayu. Sesampainya di Kelurahan Tanjung, tim patroli memberikan himbauan kepada warga. Himbauan tersebut menekankan pentingnya mengaktifkan kembali Siskamling guna menjaga keamanan lingkungan dan mendorong peran aktif masyarakat.

Selain itu, tim patroli meminta warga khususnya anak muda agar menjauhi pengaruh narkoba dan minuman keras (miras) yang dapat merusak diri sendiri serta nama baik keluarga dan lingkungan sekitar.

Kegiatan patroli dan siskamling berlangsung dengan lancar dan selesai dalam keadaan aman, menunjukkan komitmen Koramil 1608-01/Rasanae dan masyarakat setempat dalam menjaga ketertiban dan keamanan wilayah mereka.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1623/Karangasem melaksanakan kunjungan kerja ke Koramil 08/Kubu.

    Dandim 1623/Karangasem melaksanakan kunjungan kerja ke Koramil 08/Kubu.

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Sebagai upaya untuk memastikan kesiapan anggota dan satuan Koramil dalam menjalankan tugas pokok, Komandan Kodim (Dandim) 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir melaksanakan kunjungan kerja ke Koramil 1623-08/Kubu di Desa Kubu, Kec.Kubu, Kab.Karangasem pada Jumat (01/08/25) Dalam kunjunganya, Dandim 1623/Karangasem di sambut Pjs.Danramil 08/Kubu Kapten Inf Ketut Sukrada beserta seluruh Anggota Koramil. Pada kesempatan […]

  • Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Ikuti Zoom Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan Presiden RI

    Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Ikuti Zoom Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan Presiden RI

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-02/Aimere, Serka Joktan N. Leo, melaksanakan kegiatan mengikuti Zoom Panen Raya Nasional sekaligus Pengumuman Swasembada Pangan oleh Presiden Republik Indonesia, Rabu (7/1/2026). Kegiatan tersebut berlangsung pada pukul 09.00 Wita di wilayah Desa Binawali dan diikuti dengan penuh perhatian sebagai bentuk dukungan TNI AD terhadap program ketahanan dan swasembada pangan nasional. Kehadiran […]

  • Cegah Kerawanan Akhir Tahun, Kapolsek Densel Lakukan Pengecekan Keamanan di Andaz Bali

    Cegah Kerawanan Akhir Tahun, Kapolsek Densel Lakukan Pengecekan Keamanan di Andaz Bali

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    DENPASAR – 12 Desember 2025. Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H., melaksanakan kegiatan sambang dan silaturahmi ke Hotel Andaz Bali di Jalan Danau Tamblingan No. 89A, Sanur, pada Jumat (12/12) siang Kunjungan ini merupakan bagian dari program Polresta Denpasar dalam memperkuat kemitraan dengan tokoh masyarakat serta pelaku usaha guna menjaga kondusifitas wilayah […]

  • Cegah Aksi Kriminal, Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Di Area Perbankan

    Cegah Aksi Kriminal, Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Di Area Perbankan

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Polsek Abiansemal terus meningkatkan langkah preventif dalam menjaga situasi kamtibmas di wilayahnya. Salah satunya dengan mengintensifkan patroli malam di kawasan Perbankan, termasuk menyasar Bank BRI Unit Mambal yang menjadi salah satu objek vital rawan kejahatan. Selasa malam (19/8/2025) Kegiatan patroli dipimpin oleh Pawas Polsek Abiansemal IPTU I Ketut Suwardana bersama personel Samapta Polsek […]

  • Turnamen Meriah, Keamanan Terjaga Berkat Peran Aktif Babinsa Ende

    Turnamen Meriah, Keamanan Terjaga Berkat Peran Aktif Babinsa Ende

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, 14 Juli 2025 — Dalam rangka menjaga kondusivitas wilayah selama berlangsungnya Turnamen Sepak Bola Bupati Ende Cup 2025, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya yang berada di Kecamatan Ende Timur. Kegiatan ini berlangsung pada hari Senin, 14 Juli 2025, pukul 14.00 […]

  • Babinsa Desa Raburia Aktif Jaga Stabilitas Keamanan Melalui Komsos dan Pamwil

    Babinsa Desa Raburia Aktif Jaga Stabilitas Keamanan Melalui Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama warga binaan di Desa Raburia, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, Sabtu (27/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 11.40 WITA tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat sekaligus memantau perkembangan situasi wilayah, khususnya dalam menghadapi kondisi musim hujan […]

expand_less