Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Himbau Warga Utamakan Keamanan dan Keselamatan Saat Bekerja

Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Himbau Warga Utamakan Keamanan dan Keselamatan Saat Bekerja

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Selasa 25 November 2025, Babinsa Koramil 1618-02/Miobar, Sertu Fernandus Takakib melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Masyarakat di Desa Tuabatan, Kecamatan Miomaffo Tengah, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini dilakukan saat Warga tengah melaksanakan pekerjaan rutin di lingkungan desa.

Dalam kesempatan tersebut, Sertu Fernandus Takakib memberikan imbauan kepada Masyarakat agar selalu mengutamakan faktor keamanan dan keselamatan dalam setiap aktivitas kerja. Menurutnya, kehati-hatian dan kepatuhan terhadap prosedur keselamatan sangat penting untuk mencegah terjadinya kecelakaan yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain.

“Keselamatan adalah hal utama. Kami mengharapkan Masyarakat tetap memperhatikan faktor keamanan dalam menjalankan pekerjaan sehari-hari demi kebaikan bersama,” ujar Babinsa Sertu Fernandus.

Warga yang ditemui menyambut baik imbauan tersebut dan mengapresiasi perhatian Babinsa yang selalu hadir mendampingi serta memberikan bimbingan kepada Masyarakat. Komsos ini juga menjadi sarana untuk mempererat hubungan antara TNI dan Warga Desa sehingga tercipta suasana yang harmonis serta kondusif.

Kegiatan serupa akan terus dilakukan Babinsa di wilayah binaan sebagai bentuk komitmen TNI AD dalam menjaga keamanan dan meningkatkan kesejahteraan Masyarakat.

(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pimpin Apel Gelar Pasukan Kapolda Bali Pastikan Keamanan Event Chandi Summit 2025

    Pimpin Apel Gelar Pasukan Kapolda Bali Pastikan Keamanan Event Chandi Summit 2025

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Pimpin gelar pasukan Kapolda Bali Irjen Pol Daniel Adityajaya S.H., S.I.K., M.Si., menyampaikan Polda Bali siap amankan Even Chandi Summit 2025, dengan melaksanakan operasi Kepolisian dengan sandi “Ops Puri Agung IV-2025”, bertempat di halaman depan Mapolda 2/9/2025. Ops tersebut dalam rangka pengamanan kunjungan kerja Presiden RI. untuk mengadiri Event Chandi Summit 2025 (Culture, Heritage, Art, […]

  • Yakinkan Batas Negara Aman, Pos Nananoe Berikan Sosialisasi Kepada Warga Perbatasan

    Yakinkan Batas Negara Aman, Pos Nananoe Berikan Sosialisasi Kepada Warga Perbatasan

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Belu – Pos Nananoe laksanakan sosialisasi pengetahuan batas negara kepada warga Desa Nananoe, Kecamatan Nanaet Duabesi, Kabupaten Belu. Sabtu (13/09/2025). Kegiatan sosialisasi yang dipimpin oleh Danpos Nananoe Letda Inf Alfian Nauval ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat perbatasan untuk memahami aturan dan tanda-tanda batas negara khususnya yang berada di wilayah perbatasan, serta memberikan himbauan […]

  • Patroli Siskamling Kodim 1608-03/Sape Berjalan Aman dan Kondusif di Desa Parangina

    Patroli Siskamling Kodim 1608-03/Sape Berjalan Aman dan Kondusif di Desa Parangina

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Sape, 2 Oktober 2025 – Serda Aladin Babinsa Parangina beserta satu anggota Koramil 1608-03/Sape melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling dalam rangka memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi perkembangan kondisi keamanan di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Kegiatan ini berlangsung pada hari Kamis, 2 Oktober 2025. Dalam kegiatan tersebut hadir sejumlah pihak antara lain dua anggota Koramil 1608-03/Sape, […]

  • Komsos Babinsa Batutua, Pembangunan KDKMP Desa Oebela Diharapkan Berjalan Lancar

    Komsos Babinsa Batutua, Pembangunan KDKMP Desa Oebela Diharapkan Berjalan Lancar

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam upaya memperkuat saluran komunikasi, serta mempermudah pelaksanaan program pembangunan di wilayah yang telah ditentukan, kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pengawasan wilayah telah dilaksanakan, dipimpin oleh Serma Yusuf Tungga, seorang Babinsa dari Koramil 1627-03 Batutua, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao, pada Sabtu, 3 Januari 2026, sekitar pukul 12.05 WITA. Kegiatan komsos tersebut […]

  • TNI-Polri Lombok Timur Gelar Patroli Malam Gabungan, Wujudkan Keamanan dan Ketertiban

    TNI-Polri Lombok Timur Gelar Patroli Malam Gabungan, Wujudkan Keamanan dan Ketertiban

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Lombok Timur – NTB, Aparat gabungan dari Posramil Suela Koramil 1615-02/Pringgabaya dan Kepolisian Sektor Suela bersatu dalam sebuah patroli malam yang intensif. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya proaktif untuk menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kecamatan Suela, Lombok Timur, Selasa malam (02/09/2025). Dipimpin oleh Kapolsek Suela IPTU I Gst Ngurah Rai dan […]

  • Polisi Humanis, Sat Lantas Polres Bandara Ngurah Rai Bantu Mobil Pecah Ban di Median AURI

    Polisi Humanis, Sat Lantas Polres Bandara Ngurah Rai Bantu Mobil Pecah Ban di Median AURI

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Badung – Personel Satuan Lalu Lintas Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai menunjukkan wujud kepedulian dengan membantu sebuah kendaraan (mobil) yang mengangkut batako mengalami pecah ban di Jalan Bandara Ngurah Rai tepatnya di median AURI, Selasa (19/8/2025) siang. Dalam peristiwa tersebut, personel Sat Lantas sigap menghampiri sopir kendaraan tersebut yang kesulitan memperbaiki kendaraannya karena […]

expand_less