Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Meskipun Cuaca Hujan, Polantas Polsek Denbar Tetap Beri Pelayanan Gatur Lalin kepada Pengguna Jalan

Meskipun Cuaca Hujan, Polantas Polsek Denbar Tetap Beri Pelayanan Gatur Lalin kepada Pengguna Jalan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Denpasar – Meskipun diguyur hujan, personel Polisi Lalulintas Polsek Denpasar Barat (Polsek Denbar) tetap melaksanakan pelayanan pengaturan lalu lintas (gatur lalin) di sejumlah titik rawan kemacetan pada Senin (24/11/2025) pagi.

Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan kelancaran arus kendaraan dan memberikan rasa aman kepada para pengguna jalan di tengah kondisi cuaca yang kurang bersahabat.

Personel Polantas tampak sigap mengatur arus kendaraan sambil dilengkapi jas hujan, terutama pada jam-jam padat aktivitas masyarakat. Titik-titik seperti simpang padat, area sekolah, serta kawasan pusat aktivitas ekonomi menjadi prioritas pengaturan.

Kapolsek Denpasar Barat Kompol Laksmi Trisnadewi W., S.H., S.I.K., mengatakan bahwa cuaca tidak menjadi hambatan bagi jajarannya untuk tetap memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

“Pelayanan kepada masyarakat tetap menjadi prioritas. Meskipun hujan, anggota Polantas tetap turun ke lapangan demi menjaga kelancaran lalu lintas dan mencegah terjadinya kemacetan maupun kecelakaan,” ujar Kapolsek.

Dengan kehadiran anggota Polantas Polsek Denbar di lapangan, diharapkan masyarakat dapat merasakan kenyamanan serta keamanan saat berkendara, baik saat berangkat maupun pulang dari aktivitas. Kapolsek juga mengimbau masyarakat agar tetap berhati-hati saat berkendara di jalan yang licin selama musim hujan berlangsung.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Bantu Masyarakat Desa Nanganesa, Tingkatkan Kerja Sama dan Kepedulian

    Babinsa Bantu Masyarakat Desa Nanganesa, Tingkatkan Kerja Sama dan Kepedulian

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, KPD Imanuel Lobang, melaksanakan kegiatan Pamwil dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun Tanagadi, Desa Nanganesa, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, pada Jumat, 14 November 2025. Dalam kegiatan ini, Babinsa hadir langsung untuk membantu kegiatan masyarakat, memantau keamanan wilayah, serta memastikan ketertiban dan keamanan lingkungan tetap terjaga. Selain itu, Babinsa juga menghimbau […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Bersama Kepala Desa Tinjau Lokasi Pembangunan KDKMP

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Bersama Kepala Desa Tinjau Lokasi Pembangunan KDKMP

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Pengecekan Lahan untuk Pembangunan Koperasi Desa Koperasi Merah Putih (KDKMP) di Desa Rapowawo, Kecamatan Nangapanda, Kamis (6 Januari 2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA hingga selesai ini diikuti oleh Serka Rahmat Hidayat, Pratu Taufik Muhamad, dan Pratu Marianus Rugi Naga selaku Babinsa setempat, bersama Kepala […]

  • HUT RI ke-80: Dandim 1613/Sumba Barat Tekankan Semangat Gotong Royong dan Kebersamaan

    HUT RI ke-80: Dandim 1613/Sumba Barat Tekankan Semangat Gotong Royong dan Kebersamaan

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia tahun 2025, Komandan Kodim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han, menghadiri sekaligus mengikuti jalannya upacara bendera yang digelar di Lapangan Manda Elu, Kelurahan Komerda, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Minggu (17/8/2025). Upacara peringatan HUT RI ini berlangsung khidmat dengan […]

  • Sat Lantas Polres Karangasem  Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

    Sat Lantas Polres Karangasem Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Karangasem , sedang gencar-gencarnya memberikan sosialisasi terkait larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong di wilayah Kabupaten Karangasem . Kasatlantas Polres Karangasem , Iptu I Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H., seijin Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., menyampaikan sosialisasi larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong atau racing terus […]

  • Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto Hadiri Upacara Sumpah Pemuda di Halaman Pemda

    Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto Hadiri Upacara Sumpah Pemuda di Halaman Pemda

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E. menghadiri upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 tahun 2025 yang dilaksanakan di halaman Kantor Pemerintah Daerah Kabupaten Sumba Timur, Jalan Jenderal Soeharto No. 42, Kelurahan Matawai, Kecamatan Kota Waingapu, Selasa (28/10/2025). Upacara peringatan tersebut dipimpin langsung oleh Bupati Sumba Timur, Umbu Lili […]

  • Satkowil TNI AD Tunjukkan Peran Garda Terdepan melalui Komsos di Desa Kanganara

    Satkowil TNI AD Tunjukkan Peran Garda Terdepan melalui Komsos di Desa Kanganara

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Kanganara, Kecamatan Detukeli. Kegiatan ini dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung hingga selesai, 19 November 2025 Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan masyarakat setempat untuk memberikan rasa aman dan nyaman. Kehadiran Babinsa diharapkan menumbuhkan simpati […]

expand_less