Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » KRYD dan Patroli Sambang Polsek Baturiti, Cegah 3C di Jam Rawan

KRYD dan Patroli Sambang Polsek Baturiti, Cegah 3C di Jam Rawan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan kegiatan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dan patroli sambang pada Senin, 24 November 2025 pukul 21.30 Wita hingga 23.00 Wita sebagai langkah preventif dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya di waktu rawan terjadinya tindak kejahatan 3C (curat, curas, dan curanmor).

Kegiatan patroli difokuskan pada sejumlah titik rawan seperti Pasar Baturiti, kawasan perbankan di Jalan Raya Pacung, SPBU Luwus di Jalan Raya Luwus, serta sejumlah pemukiman penduduk dan lokasi yang dinilai berpotensi terjadinya gangguan kamtibmas. Polri hadir secara aktif untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat serta menekan ruang gerak pelaku kejahatan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Baturiti Kompol I Komang Agus Sudarsana, S.E., mengatakan” kegiatan ini dipimpin langsung oleh Pawas IPTU I Made Suartama, S.H., bersama dua personel dengan metode patroli mobiling dan standby di titik-titik strategis yang dinilai rawan, guna memastikan situasi tetap kondusif dan terkendali.

Hasil dari kegiatan menunjukkan situasi wilayah hukum Polsek Baturiti dalam keadaan aman, tertib dan kondusif, tanpa ditemukannya hal-hal menonjol yang berpotensi mengganggu keamanan serta kelancaran aktivitas masyarakat, sehingga patroli berjalan sesuai dengan target dan harapan.

Humas Polsek Baturiti

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Minggu Kasih Polsek Selat dilaksanakan di BD. Sebudi Desa Sebudi, Kec. Selat.

    Minggu Kasih Polsek Selat dilaksanakan di BD. Sebudi Desa Sebudi, Kec. Selat.

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Pada Hari Minggu Tanggal 27 Juli 2025 pukul 08.00 WITA di BD. Sebudi Desa Sebudi Kec. Selat, Kab. Karangasem Kapolsek Selat AKP IDA BAGUS ASTAWA, S.H. yang didampingi Babinkamtibmas Desa Sebudi melaksanakan kegiatan Minggu Kasih. Pada Kesempatan tersebut, Penerima bingkisan / sembako adalah warga yang kurang mampu dan sudah tidak produktif lagi untuk bekerja sehingga […]

  • Wujud Kesiapsiagaan, Posramil Nangaroro Siaga Amankan Misa Malam Tahun Baru 2026

    Wujud Kesiapsiagaan, Posramil Nangaroro Siaga Amankan Misa Malam Tahun Baru 2026

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ngada – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang pergantian Tahun Baru 2026, Posramil Nangaroro Koramil 1625-03/Boawae melaksanakan kegiatan pengamanan Misa Malam Tahun Baru. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Rabu, 31 Desember 2025, pukul 20.00 Wita, bertempat di wilayah Kecamatan Nangaroro, Kabupaten Ngada. Pengamanan dilaksanakan oleh Danposramil Nangaroro Serka Farid Abu Bakar bersama […]

  • Minimalisir Gangguan Kamtibmas Malam Hari, Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol

    Minimalisir Gangguan Kamtibmas Malam Hari, Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Menciptakan situasi yang aman dan kondusif di daerah hukum Polsek Bebandem, rutin melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol. Kegiatan ini dipimpin Pawas Kanit Intel Ipda I Wayan Sudibia Bersama piket Kspk, mobiling dengan menyalakan lampu rotator berwarna biru dan difokuskan di titik-titik rawan kejahatan serta objek vital di wilayah kecamatan Bebandem. Selasa (2/9/2025) dini hari. Blue […]

  • Babinsa Sembung Sigap Evakuasi Pohon Tumbang yang Timpa Car Wash di Badung

    Babinsa Sembung Sigap Evakuasi Pohon Tumbang yang Timpa Car Wash di Badung

    • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Telah terjadi pohon tumbang berjenis pohon waru yang diakibatkan oleh hujan dengan intensitas tinggi yang disertai angin kencang, sehingga menutupi akses jalan utama dan menimpa satu bangunan Car Wash di Jl. Raya Denpasar-Singaraja, Desa Sembung, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Minggu, (09/11/25). Sigap dan Respon Cepat Babinsa Desa Sembung Serda Iputu Styo Asswatamana, […]

  • Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Ajak Pemuda Desa Satab Jauhi Kekerasan dan Kenakalan Remaja

    Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Ajak Pemuda Desa Satab Jauhi Kekerasan dan Kenakalan Remaja

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 22 Juli 2025, Dengan penuh semangat, Babinsa dan pemuda desa duduk bersama dalam suasana akrab, berbagi cerita dan harapan demi masa depan desa yang lebih baik dan bebas dari kenakalan remaja, Babinsa Koramil 1618-02/Miotim Barat (Miobar), Serda Hendrikus G. Patty, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama para pemuda di Desa Satab, Kecamatan Miobar, […]

  • Patroli Terpadu Polres Bandara Ngurah Rai Jaga Stabilitas dan Kenyamanan Penumpang

    Patroli Terpadu Polres Bandara Ngurah Rai Jaga Stabilitas dan Kenyamanan Penumpang

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Badung — Dalam upaya memperkuat pengawasan dan menciptakan lingkungan bandara yang aman bagi wisatawan, personel Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan kegiatan patroli terpadu bersama otoritas bandara pada Kamis malam (9/10). Kegiatan ini menyoroti kolaborasi lintas fungsi antara kepolisian, Avsec, dan petugas layanan bandara. Patroli yang dilakukan di area terminal keberangkatan internasional menekankan […]

expand_less