Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Rindi Umalulu Aktif Dukung Program Hanpangan di Desa Praibokul

Babinsa Rindi Umalulu Aktif Dukung Program Hanpangan di Desa Praibokul

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

NTT- Sumba Timur. Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu, Kodim 1601/Sumba Timur,An. Sertu Amos Luta, melaksanakan kegiatan pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) bersama masyarakat yang berlangsung di Desa Praibokul, Kecamatan Matawai La Pawu, pada hari Senin, (24/11/2025).

Kegiatan pendampingan tersebut bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat mengenai pentingnya ketahanan pangan sekaligus mendorong produktivitas hasil pertanian lokal. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat juga menjadi sarana untuk mempererat komunikasi serta memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Sertu Amos Luta menyampaikan bahwa pendampingan hanpangan merupakan salah satu bentuk dukungan TNI AD dalam membantu pemerintah daerah menjaga stabilitas ketersediaan pangan serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat di wilayah binaan.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan masyarakat semakin termotivasi dalam mengembangkan sektor pertanian dan memanfaatkan lahan secara optimal demi tercapainya ketahanan pangan wilayah.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Raba Dampingi Penyaluran Bibit Padi di Kecamatan Wawo

    Babinsa Raba Dampingi Penyaluran Bibit Padi di Kecamatan Wawo

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Wawo, 07 Desember 2025 – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan peningkatan produktivitas pertanian, Danramil 1608-06/Wawo yang diwakili oleh Babinsa Raba, Serma Supratman, melaksanakan pengawasan dan pendampingan penyaluran bibit padi jenis Inpari 42 sebanyak 4.175 kilogram. Kegiatan berlangsung di Kantor UPTD Pertanian Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima dengan kondisi tertib dan aman. Kegiatan ini dihadiri oleh […]

  • Babinsa Desa Rasabou Imbau Anak Muda Hindari Balap Liar dan Narkoba Saat Ronda Malam

    Babinsa Desa Rasabou Imbau Anak Muda Hindari Balap Liar dan Narkoba Saat Ronda Malam

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Pada hari Minggu, 19 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1608-02/Bolo melaksanakan kegiatan ronda malam di beberapa desa di Kecamatan Bolo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat serta memberikan edukasi kepada warga untuk mencegah tindak kriminal dan perilaku negatif. Di Desa Bolo, Sertu M. Said memimpin ronda malam di RT 04 Dusun 02 […]

  • Warga Sambut Positif Kegiatan Komsos dan Pamwil Babinsa Kodim 1602/Ende

    Warga Sambut Positif Kegiatan Komsos dan Pamwil Babinsa Kodim 1602/Ende

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Nuanoka, Desa Sokoria Selatan, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pada pukul 10.35 WITA ini dipimpin langsung oleh Babinsa Serka Petrus Gobhe, dan diikuti oleh masyarakat setempat. Dalam […]

  • Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Antisipasi Kejahatan 3C di Tengah Malam

    Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Antisipasi Kejahatan 3C di Tengah Malam

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di malam hari, Polres Tabanan melaksanakan Blue Light Patrol sebagai upaya antisipasi terhadap tindak kejahatan 3C (Curat, Curas, dan Curanmor). Kegiatan ini dilaksanakan pada Kamis (23/10/2025) dini hari, mulai pukul 00.30 Wita hingga 02.40 Wita, dipimpin oleh Pawas Polres Tabanan […]

  • Babinsa Hadir di Tengah Warga, Ajak Masyarakat Oemanu Hidup Sehat dan Rukun

    Babinsa Hadir di Tengah Warga, Ajak Masyarakat Oemanu Hidup Sehat dan Rukun

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT-KEFAMENANU., Kehadiran TNI di tengah masyarakat bukan sekadar menjaga pertahanan, tetapi juga menjadi penggerak kepedulian sosial. Hal ini dibuktikan oleh Sertu Sebastian Timo, Babinsa Desa Oemanu dari Koramil 1618-06/Biboki Anleu, yang turun langsung menemui warga pada Selasa (06/01/2026). Dalam kegiatan sambang warga tersebut, Sertu Sebastian menunjukkan dedikasinya dengan menjalin dialog hangat bersama penduduk setempat. Fokus […]

  • Penuh Syukur Upacara HUT RI di PLBN Diikuti Satgas Yonif 741/GN

    Penuh Syukur Upacara HUT RI di PLBN Diikuti Satgas Yonif 741/GN

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Yonif 741/GN laksanakan upacara Memperingati HUT RI ke-80 di PLBN Motaain, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu. Minggu (17/08/2025). Upacara peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 dilaksanakan di Lapangan Asrama PLBN Motaain. Wadansatgas Yonif 741/GN Kapten Inf Angga Singgih Lestiawan turut ambil bagian dalam upacara bendera bersama instansi Pemerintah Kabupaten Belu, CIQS PLBN […]

expand_less