Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Pastikan Keramaian Malam Minggu Tetap Aman dan Kondusif”

Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Pastikan Keramaian Malam Minggu Tetap Aman dan Kondusif”

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan kembali menggelar kegiatan Blue Light Patrol sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam akhir pekan. Kegiatan yang dilaksanakan pada Minggu, 23 November 2025 mulai pukul 20.30 hingga 22.00 WITA ini menyasar sejumlah lokasi keramaian di wilayah hukum Polres Tabanan. Blue Light Patrol menjadi salah satu langkah strategis kepolisian dalam memberikan rasa aman kepada masyarakat yang beraktivitas pada malam hari.

Pelaksanaan patroli diawali dengan apel kesiapan yang dipimpin oleh Perwira Pengawas (Pawas) AKP I Komang Agastya, sekaligus memberikan arahan kepada anggota sebelum bergerak ke lapangan. Dua kendaraan operasional diturunkan, yaitu satu unit mobil patroli Lantas dan satu unit mobil double cabin Sat Samapta, guna mendukung kelancaran pelaksanaan patroli. Personel gabungan dari berbagai fungsi juga dilibatkan dengan total kekuatan sebanyak sembilan anggota.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H.,melalui Perwira Pengawas (Pawas) AKP I Komang Agastya,mengatakan,” Adapun sasaran patroli yakni Lapangan Alit Saputra Dangin Carik Tabanan dan Pasar Senggol Tabanan yang diketahui sebagai pusat aktivitas masyarakat pada malam Minggu. Dalam kegiatan tersebut, personel memberikan imbauan kamtibmas kepada warga, pedagang, serta pengunjung agar selalu meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan keamanan. Masyarakat juga diingatkan untuk segera melapor ke Polres Tabanan atau menghubungi Call Center 110 apabila menemukan kejadian menonjol.”

Selama kegiatan berlangsung, situasi di seluruh lokasi terpantau aman, kondusif, dan tidak ditemukan adanya gangguan kamtibmas. Kehadiran Blue Light Patrol tidak hanya memberi rasa aman, tetapi juga mempererat komunikasi antara polisi dan masyarakat. Polres Tabanan berharap melalui kegiatan rutin ini, stabilitas keamanan di wilayah tetap terjaga dan masyarakat semakin sadar akan pentingnya peran bersama dalam menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ciptakan Kondusifitas, Babinsa Langgahan Bersama Warga Amankan Prosesi Melasti ke Pura Watu Kelotok Klungkung

    Ciptakan Kondusifitas, Babinsa Langgahan Bersama Warga Amankan Prosesi Melasti ke Pura Watu Kelotok Klungkung

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Langgahan Koramil 1626-04/Kintamani, Serda I Wayan Darpa, bersama Bhabinkamtibmas Aipda I Wayan Subrata, melaksanakan kegiatan pengamanan Melasti Ide Sesunan Desa Adat Langgahan ke Pura Watu Kelotok, Klungkung. Kegiatan ini merupakan rangkaian Karya Memungkah di Pura Puseh Desa Adat Langgahan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli.Sabtu (1/11/2025) Kegiatan Melasti yang dimulai sejak pukul 04.30 […]

  • Babinsa Detukeli Dengarkan Aspirasi Warga dan Jaga Kamtibmas di Desa Nggesa

    Babinsa Detukeli Dengarkan Aspirasi Warga dan Jaga Kamtibmas di Desa Nggesa

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, bersama warga Dusun 1 Nggesa, Desa Nggesa, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) pada Sabtu, 29 November 2025, mulai pukul 08.50 WITA hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil TNI AD sebagai garda terdepan dalam menjaga […]

  • Kasdim 1628/SB Hadiri Upacara Syukur, Momentum Bela Negara dan Hari Jadi NTB

    Kasdim 1628/SB Hadiri Upacara Syukur, Momentum Bela Negara dan Hari Jadi NTB

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat melaksanakan Upacara Syukur Bulan Desember Tahun Anggaran 2025 pada Senin (22/12/2025) pukul 07.30 WITA, bertempat di Lapangan Upacara Pemda Graha Fitrah, Komplek Kemutar Telu Center (KTC), Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang. Upacara dipimpin langsung oleh Bupati Sumbawa Barat H. Amar Nurmansyah, ST., M.Si. selaku Inspektur Upacara. Komandan Kodim […]

  • Unit Raimas Sisir Jalur Strategis, Sambangi Pasar Mengwi Tekan Aksi Premanisme

    Unit Raimas Sisir Jalur Strategis, Sambangi Pasar Mengwi Tekan Aksi Premanisme

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah dan mencegah potensi tindak kriminal, Unit Raimas Sat Samapta Polres Badung melaksanakan patroli rutin pada Minggu malam (14/12/2025). Dengan kekuatan 4 personel, tim patroli menggunakan kendaraan R2 Raimas menyusuri jalur utama Mengwitani–Bringkit–Kapal, sekaligus menyambangi Pasar Mengwi untuk memantau aktivitas masyarakat dan memberi imbauan kamtibmas secara langsung. Dipimpin […]

  • Dalam Rangka HUT RI Ke – 80 Dandim 1627/Rote Ndao Pimpin Rapat Awal Persiapan Kegiatan Lomba

    Dalam Rangka HUT RI Ke – 80 Dandim 1627/Rote Ndao Pimpin Rapat Awal Persiapan Kegiatan Lomba

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dandim 1627/Rote Ndao Letkol Kav Kurnia Santiadi Wicaksono,S.H,pimpin rapat Persiapan dan pembentukan Panitia HUT RI yang Ke-80 tahun 2025 di ruangan Rapat Makodim 1627/Rote Ndao Desa Helebeik Kecamatan Lobalain Kabupaten Rote Ndao. Rabu (23/07/2025) Dandim 1627/RN menuturkan dalam agenda rapat ini membahas tentang kegiatan dalam rangka menyongsong HUT Kemerdekaan, persiapan-persiapan sarana prasarana […]

  • Kapolsek Dentim Pimpin Langsung Patroli Malam Minggu, Pastikan Wilayah Aman Terkendali

    Kapolsek Dentim Pimpin Langsung Patroli Malam Minggu, Pastikan Wilayah Aman Terkendali

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Malam minggu kerap menjadi waktu meningkatnya aktivitas masyarakat, terutama di ruang-ruang publik seperti jalan utama, kawasan wisata, dan minimarket 24 jam. Kondisi ini juga berpotensi menimbulkan gangguan kamtibmas seperti konsumsi minuman keras, balap liar (trek-trekan), hingga tindak kriminalitas jalanan. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Kapolsek Dentim Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H.,M.H., memimpin langsung kegiatan Blue Light […]

expand_less