Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bangun Generasi Cerdas Perbatasan, Satgas Pamtas Hadirkan Pembelajaran di SDK Henes

Bangun Generasi Cerdas Perbatasan, Satgas Pamtas Hadirkan Pembelajaran di SDK Henes

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Pos Lakmars Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung dunia pendidikan di wilayah perbatasan. Personel Pos Lakmars melaksanakan kegiatan Pembinaan Pendidikan (Gadik) di SD Katolik Henes, Desa Henes, Kecamatan Lakmanen selatan. Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya berkelanjutan Satgas dalam mewujudkan generasi muda perbatasan yang cerdas, percaya diri, dan berdaya saing. Jumat (21/11/2025).

 

Kehadiran personel Satgas disambut hangat oleh para guru serta murid SDK Henes. Suasana interaktif tercipta selama proses belajar mengajar, khususnya saat para anggota Satgas memberikan materi pembelajaran matematika mengenai bilangan cacah. Para siswa tampak antusias mengikuti penjelasan dan latihan yang diberikan, sehingga pembelajaran berlangsung efektif dan menyenangkan.

 

Melalui kegiatan ini, hubungan silaturahmi antara personel Pos Lakmars dengan pihak sekolah semakin erat. Para guru SDK Henes menyampaikan rasa terima kasih atas kepedulian dan kontribusi Satgas dalam membantu proses belajar mengajar. Dukungan tersebut dinilai sangat membantu para guru dalam meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi pelajaran dasar.

 

Danyonarmed 12 Kostrad, Letkol Arm Dr. Erlan Wijatmoko S.H., M.Han., memberikan apresiasi atas terlaksananya Gadik tersebut. Ia menegaskan bahwa Satgas tidak hanya bertugas menjaga keamanan wilayah perbatasan, tetapi juga hadir sebagai bagian dari masyarakat untuk memberikan manfaat nyata, terutama dalam bidang pendidikan. Menurutnya, investasi terbaik dalam menjaga perbatasan adalah memastikan generasi muda mendapatkan akses pendidikan yang baik dan merata.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Syukur dengan Ilmu Pengetahuan, Bupati Sanjaya Beri Motivasi Masyarakat

    Tingkatkan Syukur dengan Ilmu Pengetahuan, Bupati Sanjaya Beri Motivasi Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Dalam rangka memperingati Rahina Suci (Hari Suci) Saraswati yang jatuh pada Sabtu (6/9), Pemerintah Kabupaten Tabanan melaksanakan persembahyangan bersama di Padmasana Kantor Bupati Tabanan. Hadir langsung Bupati Tabanan, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E.,M.M., dan Wakil Bupati, I Made Dirga, Sekda dan para Asisten Setda, Kepala Perangkat Daerah, staf ahli dan pegawai […]

  • Wujudkan Kamtibcarlantas Polsek Pupuan Laksanakan Kegiatan Strong Point di Simpang Pasar Pupuan

    Wujudkan Kamtibcarlantas Polsek Pupuan Laksanakan Kegiatan Strong Point di Simpang Pasar Pupuan

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Polres Tabanan -Polsek Pupuan Jumat 8 Agustus 2025 pukul 07.00 s/d 09.00 WITA, Personel Polsek Pupuan yang tergabung dalam piket fungsi melaksanakan kegiatan Strong Point dalam rangka menjaga keamanan, ketertiban, dan kelancaran arus lalu lintas di wilayah hukumnya. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk pelayanan prima kepolisian kepada masyarakat untuk memastikan situasi kamtibmas tetap aman […]

  • Ciptakan Situasi Aman Di Lombok Tengah, Babinsa Rutin Patroli Malam

    Ciptakan Situasi Aman Di Lombok Tengah, Babinsa Rutin Patroli Malam

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Babinsa jajaran Kodim 1620/Lombok Tengah mengintensifkan kegiatan patroli malam guna mewujudkan wilayah binaan kondusif di malam hari secara rutin bersama masyarakat. Upaya preventif melalui Kegiatan-kegiatan rutin yang ditingkatkan pun terus dilakukan guna mewujudkan kondisi wilayah yang aman kondusif. Selain itu, peran aktif Babinsa di masing-masing wilayah binaan juga dituntut lebih intens mensosialisasikan […]

  • Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Warga Warnai Senam Massal Pesona Tamekan 2025

    Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Warga Warnai Senam Massal Pesona Tamekan 2025

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Lapangan sepak bola Desa Tamekan dipadati ribuan masyarakat yang antusias mengikuti senam massal dalam rangkaian kegiatan Pesona Tamekan 2025 sekaligus memperingati hari lahir Desa Tamekan ke-13, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Minggu (28/09/2025). Acara yang dimulai sejak pukul 07.00 WITA ini diikuti oleh sekitar 6.000 peserta dari berbagai lapisan masyarakat, mulai dari […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Sobangan Sambangi Penggilingan Padi, Jalin Silaturahmi dan Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Bhabinkamtibmas Desa Sobangan Sambangi Penggilingan Padi, Jalin Silaturahmi dan Sampaikan Pesan Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam upaya menjalin kedekatan dengan masyarakat dan menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif, Bhabinkamtibmas Desa Sobangan Polsek Mengwi Aiptu I Made Suastika, melaksanakan kegiatan sambang ke salah satu penggilingan padi milik warga di wilayah binaannya, dilingkungan Banjar Tengah Desa Sobangan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Selasa (5/8/2025) pukul 10.25 wita Kunjungan tersebut dilakukan sebagai bagian […]

  • Masyarakat Antusias Sambut Komsos dan Kerja Bhakti Babinsa di Desa Welamosa

    Masyarakat Antusias Sambut Komsos dan Kerja Bhakti Babinsa di Desa Welamosa

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Fransiskus Moa, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Kerja Bhakti, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Welamosa, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, Rabu (10/12/2025) pukul 10.13 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya TNI AD untuk membangun kedekatan dengan masyarakat sekaligus menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah […]

expand_less