Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujudkan Polri Presisi, SPKT Polsek Tabanan Terapkan Pelayanan Humanis dan Cepat Bagi Warga yang Kehilangan Surat Berharga

Wujudkan Polri Presisi, SPKT Polsek Tabanan Terapkan Pelayanan Humanis dan Cepat Bagi Warga yang Kehilangan Surat Berharga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Tabanan Jumat 21 November 2025 – Sebagai wujud nyata implementasi program Polri Presisi, Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polsek Tabanan terus berkomitmen memberikan pelayanan prima kepada masyarakat. Hal ini terlihat dari kegiatan pelayanan penerimaan laporan kehilangan surat-surat berharga yang berlangsung pada hari Jumat, 21 November 2025.

Suasana hangat dan bersahabat tampak di ruang SPKT Polsek Tabanan pagi ini. Tepat pukul 09.20 WITA, seorang warga masyarakat datang untuk melaporkan kejadian kehilangan dokumen penting berupa KTP dan Kartu ATM.
Respon Cepat dan Ramah
Menanggapi kedatangan warga tersebut, Ka SPKT Aiptu I Made Adi Jaya Wardana. SH. langsung menyambut dengan menerapkan budaya 3S (Senyum, Sapa, Salam). Tanpa menunggu lama, petugas segera mempersilakan warga untuk duduk dan menanyakan kronologis kejadian dengan nada yang empatik.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S. I. K., M. H., Kapolsek Tabanan Kompol I Gusti Putu Dharmanatha. S.H., M.H., dalam keterangannya mengatakan bahwa,” Pelayanan humanis adalah prioritas kami. Kami memahami bahwa warga yang datang melapor kehilangan pasti sedang dalam kondisi bingung atau panik. Oleh karena itu, kami berusaha melayani dengan hati, cepat, dan tanpa berbelit-belit,” ujar Kapolsek Tabanan

” Dalam proses pembuatan Surat Keterangan Tanda Lapor Kehilangan (SKTLK) tersebut, petugas dengan sigap memproses data yang diperlukan. Kurang dari 10 menit, surat keterangan yang dibutuhkan warga sudah diterbitkan. Tutup,” Kapolsek.

(Humas Polsek Tabanan)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TMMD H+13: Kolaborasi Pemdes dan Tokoh Banjar Dukung Penuh Satgas di Lapangan

    TMMD H+13: Kolaborasi Pemdes dan Tokoh Banjar Dukung Penuh Satgas di Lapangan

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Selasa (5/8/2025) – Warga Banjar Bucuan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati kini memiliki harapan baru atas kebutuhan air bersih. Melalui program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125, Satgas TMMD Kodim 1616/Gianyar berhasil membangun 1 unit tower reservoir berkapasitas 20 m³ yang akan menyalurkan air bersih ke lebih dari 250 titik di 8 wilayah […]

  • Sinergi Babinsa dan Warga Wujudkan Jalan yang Layak di Dusun Abasan, Desa Panji Anom

    Sinergi Babinsa dan Warga Wujudkan Jalan yang Layak di Dusun Abasan, Desa Panji Anom

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sukasada (12/10/2025) — Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Panji Anom, Koramil 1609-05/Sukasada, Kodim 1609/Buleleng, Serma I Kadek Teges Suardana melaksanakan kegiatan gotong royong betonisasi jalan bersama masyarakat di RT 07, Dusun Abasan, Desa Panji Anom, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, pada Minggu (12/10/2025). Kegiatan gotong royong ini dimulai sejak pukul 07.00 WITA […]

  • Pamwil dan Komsos di Ngalukoja: Babinsa Tegaskan Pentingnya Ketertiban di Musim Hujan

    Pamwil dan Komsos di Ngalukoja: Babinsa Tegaskan Pentingnya Ketertiban di Musim Hujan

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam upaya mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Ngalukoja, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Sabtu (19/07/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pada pukul 08.10 WITA ini berlangsung hingga selesai […]

  • Sertu Abdurahman Laksanakan Pengamanan Pelabuhan Poto Tano Pengamanan Pelabuhan Poto Tano,

    Sertu Abdurahman Laksanakan Pengamanan Pelabuhan Poto Tano Pengamanan Pelabuhan Poto Tano,

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (19/12/2025). Kegiatan pengamanan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Abdurahman, mulai pukul 10.40 WITA. Pengamanan difokuskan pada area pelabuhan penyeberangan guna memastikan aktivitas masyarakat dan […]

  • Babinsa Koramil 1624-06 Wulanggitang Tunjukkan Kepedulian Sosial di Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil 1624-06 Wulanggitang Tunjukkan Kepedulian Sosial di Wilayah Binaan

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Kopda Komang Arya B, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan sekaligus komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat di Desa Pantai OA, Kecamatan Wulanggitang, Kabupaten Flores Timur, Selasa (30/12/2025) sore. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut membantu perbaikan rumah milik Bapak Simon sebagai wujud kepedulian dan kedekatan TNI dengan masyarakat di wilayah binaannya. Kehadiran Babinsa disambut […]

  • Sinergi TNI dan Desa, Babinsa Pastikan Distribusi Bantuan Beras Berjalan Lancar di Batuan Kaler

    Sinergi TNI dan Desa, Babinsa Pastikan Distribusi Bantuan Beras Berjalan Lancar di Batuan Kaler

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar – Batuan, Selasa (15/7/2025) Demi kelancaran program pemerintah di bidang ketahanan pangan, Babinsa Desa Batuan Kaler, Koramil 1616-05/Sukawati, Serda I Wayan Puspa Diana, bersama staf Desa Batuan Kaler, melaksanakan pendampingan dan pengamanan kegiatan penyaluran beras bantuan dari Kementerian Sosial (Kemensos) untuk alokasi bulan Juni dan Juli 2025. Kegiatan ini berlangsung di Kantor Desa Batuan […]

expand_less