Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas dan Pecalang Amankan Piodalan Pura Panti Kawitan Luwus, Lalu Lintas Tetap Lancar

Bhabinkamtibmas dan Pecalang Amankan Piodalan Pura Panti Kawitan Luwus, Lalu Lintas Tetap Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan pengamanan kegiatan keagamaan Piodalan di Pura Panti Kawitan, Desa Luwus, Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan, pada Kamis, 20 November 2025 mulai pukul 13.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini diatensi langsung oleh Bhabinkamtibmas Desa Luwus, Aipda I Wayan Yulia WY, S.H., yang bersinergi dengan Pecalang Adat setempat dalam pengamanan jalannya upacara.

Rangkaian kegiatan meliputi upacara Mecaru di Pura Panti Kawitan, prosesi Ida Mesucian di Pura Tegal Suci, Ida Lunge ke Pura Beji Luwus, Mewinten Kelian Adat Anyar periode 2025–2030, pementasan tari-tarian, hingga persembahyangan bersama. Prosesi kegiatan melewati jalur utama utara Denpasar–Singaraja, sehingga dilakukan pengaturan arus lalu lintas secara intensif untuk menjaga kelancaran kendaraan dan keselamatan para pemedek.

Seizin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Baturiti Kompol I Komang Agus Sudarsana, S.E., menyampaikan bahwa pengamanan dilakukan secara maksimal dengan kolaborasi Bhabinkamtibmas dan Pecalang, khususnya dalam pengaturan lalu lintas di jalur nasional DPS–Singaraja guna menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif selama kegiatan berlangsung.

Selama kegiatan, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar. Arus lalu lintas dapat dikendalikan dengan baik, serta seluruh rangkaian upacara berjalan khidmat tanpa gangguan, sehingga para pemedek dapat melaksanakan persembahyangan dengan aman dan nyaman.

Humas Polsek Baturiti

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Koramil 1607-12/Moyo Hilir Pastikan Kesiapan Wilayah Lewat Satgas Kencana ‎

    ‎Koramil 1607-12/Moyo Hilir Pastikan Kesiapan Wilayah Lewat Satgas Kencana ‎

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Koramil 1607-12/Moyo Hilir menegaskan peran dan komitmennya sebagai aparat komando kewilayahan dalam mendukung penguatan sistem penanggulangan bencana melalui kehadiran aktif pada Sosialisasi dan Pengukuhan Satgas Kencana Kecamatan Moyo Utara, yang dilaksanakan di Desa Sebewe, Kecamatan Moyo Utara, Kabupaten Sumbawa, Selasa (16/12/2025). ‎ ‎Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut merupakan langkah strategis […]

  • Pengecoran Jalan di Desa Waibleler: Bangun kemanunggalan TNI-Rakyat

    Pengecoran Jalan di Desa Waibleler: Bangun kemanunggalan TNI-Rakyat

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Serka Made Dana Putra, melaksanakan aktivitas pengecoran jalan bersama masyarakat di desa Waibleler, Kecamatan Waigete, Kabupaten Sikka. Kegiatan ini menjadi contoh nyata perhatian TNI dalam membangun infrastruktur serta memperkuat hubungan dengan warga setempat pada hari Minggu, 3 Agustus 2025. Dengan semangat kerja sama yang tinggi, Babinsa dan masyarakat berkolaborasi […]

  • Pompa Hydram Bantu Kebutuhan Air Warga, Babinsa Dorong Semangat Gotong Royong

    Pompa Hydram Bantu Kebutuhan Air Warga, Babinsa Dorong Semangat Gotong Royong

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga kedekatan dengan masyarakat dan memastikan sarana prasarana desa berfungsi optimal, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Serka Janry Selanno melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah, komunikasi sosial (Komsos) dengan warga, serta kontrol operasional Pompa Hydram program TNI Manunggal Air tahun 2022, bertempat di Dusun Lemurik, Desa Persiapan Foembura, Kecamatan Rote Barat Daya, pada Rabu […]

  • Babinsa Sertu Dewa Made Sudiarta Dampingi Warga Keliki Hingga Liang Lahat

    Babinsa Sertu Dewa Made Sudiarta Dampingi Warga Keliki Hingga Liang Lahat

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Kamis (31/7/2025) Wujud kepedulian dan kedekatan TNI dengan masyarakat kembali ditunjukkan oleh Babinsa Desa Keliki Koramil 1616-06/Tegallalang, Sertu Dewa Made Sudiarta. Babinsa hadir langsung untuk melaksanakan pengamanan dan pengaturan lalu lintas dalam prosesi pemakaman salah satu warga binaannya, Almarhumah Ni Nyoman Ngembeng, yang meninggal dunia karena sakit. Prosesi penghormatan terakhir dilangsungkan di […]

  • Personil Polsek Kediri Gencarkan Patroli Barcode Dalam Tekan Kejahatan 3C

    Personil Polsek Kediri Gencarkan Patroli Barcode Dalam Tekan Kejahatan 3C

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Guna menekan atau meniadakan segala bentuk kejahatan 3C (Curat, Curas dan Curanmor) serta tertib berlalulintas Polsek Kediri selalu melaksanakan patroli pada daerah rawan gangguan Kamtibmas. Pada hari Sabtu tanggal 13 September 2025 dimulai pukul 10.00 wita s/d pukul 12.00 wita personil Polsek Kediri yang dipimpin langsung Perwira Pengawas (Pawas) AKP Joko Sucipto melaksanakan kegiatan patroli […]

  • Gotong Royong Bersama Babinsa, Warga Desa Mausambi Dapat Bantuan Pembangunan Rumah

    Gotong Royong Bersama Babinsa, Warga Desa Mausambi Dapat Bantuan Pembangunan Rumah

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan pengamanan wilayah (Pamwil) sekaligus karya bhakti membantu pembangunan Rumah Layak Huni bersama masyarakat di Desa Mausambi, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Minggu (14/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA hingga selesai tersebut merupakan wujud kepedulian dan peran aktif TNI AD melalui satuan kewilayahan dalam membantu mengatasi […]

expand_less