Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Mediasi Tanah Sikumana Dipimpin Babinsa Dan Aparat Kelurahan

Mediasi Tanah Sikumana Dipimpin Babinsa Dan Aparat Kelurahan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
  • visibility 4
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Sikumana Koramil 1604-07/Alak, Sertu Ferdinand, bersama Lurah Sikumana, Bhabinkamtibmas, dan Kasie Trantib Kelurahan Sikumana melaksanakan mediasi persoalan tanah antara dr. Viktor Dethan dan Bapak Minggus Mabilehi. Mediasi ini juga melibatkan perwakilan dari Pertanahan Kota Kupang untuk memastikan proses pengembalian batas tanah dilakukan secara objektif dan sesuai aturan Kamis (20/11/2025).

 

Dalam pertemuan tersebut, kedua belah pihak menyampaikan penjelasan terkait batas lahan masing-masing, sementara aparat kelurahan dan tim pertanahan memberikan klarifikasi berdasarkan data dan dokumen yang ada. Sertu Ferdinand turut memastikan proses mediasi berlangsung kondusif, tertib, serta mengedepankan pendekatan dialog untuk menemukan solusi terbaik bagi semua pihak.

 

Babinsa menegaskan bahwa kegiatan mediasi ini merupakan bentuk tanggung jawab aparat kewilayahan dalam membantu menyelesaikan persoalan warga secara damai. Dengan hadirnya pihak kelurahan dan pertanahan, diharapkan penyelesaian sengketa dapat berjalan transparan, menghindari kesalahpahaman, dan tetap menjaga hubungan baik antarwarga di lingkungan Sikumana.

 

Mediasi pertama ini menghasilkan kesepakatan untuk melakukan pengembalian batas lahan dan melanjutkan mediasi lanjutan di tingkat Kelurahan Sikumana. Proses ini diharapkan dapat memberikan kepastian hukum serta menyelesaikan persoalan secara tuntas, sehingga situasi di wilayah tetap aman dan harmonis. (Pendim1604)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Apel Siaga Dilanjutkan Patroli  Bersama, TNI–Polri Jaga Kondusivitas Wilayah Lembor

    Apel Siaga Dilanjutkan Patroli Bersama, TNI–Polri Jaga Kondusivitas Wilayah Lembor

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat yang aman, tertib, dan kondusif menjelang malam pergantian tahun 2025 ke 2026, seluruh personel Koramil 1630-02/Lembor melaksanakan apel siaga dan pengecekan personel, Rabu 31/12/2025. Kegiatan tersebut dilaksanakan di halaman Kantor Polsek Lembor, Kecamatan Lembor, Kabupaten Manggarai Barat. Apel siaga ini menjadi wujud nyata sinergitas dan soliditas antara […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Ba’a Perkuat Sinergi TNI dan Masyarakat Desa Sanggaoen

    Melalui Komsos, Babinsa Ba’a Perkuat Sinergi TNI dan Masyarakat Desa Sanggaoen

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    ROTE NDAO — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Syahrul Ramadhan, melaksanakan kegiatan pemantauan dan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Sanggaoen, Kecamatan Ba’a, Kabupaten Rote Ndao, pada Selasa (30/12/2025) pukul 11.45 WITA. Kegiatan tersebut dilaksanakan di sekitar wilayah Koramil 1627-01/Ba’a sebagai bagian dari […]

  • Intensifkan Patroli Dialogis Unit Wisata Sat Pamobvit Polresta Denpasar Jaga Keamanan di Kawasan Pantai Kuta

    Intensifkan Patroli Dialogis Unit Wisata Sat Pamobvit Polresta Denpasar Jaga Keamanan di Kawasan Pantai Kuta

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Denpasar, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di kawasan wisata pada masa libur akhir tahun, Unit Wisata Sat Pamobvit Polresta Denpasar melaksanakan patroli dialogis pada Rabu, 31 Desember 2025. Kegiatan patroli dipusatkan di kawasan Mall Beachwalk Kuta dan Pantai Kuta yang terpantau ramai dikunjungi wisatawan, baik lokal maupun mancanegara. Patroli dilaksanakan dengan berjalan kaki oleh […]

  • Personel Kodim 1602/Ende Turun Tangan Bantu Warakawuri dan Komunitas Rehabilitasi di Ende

    Personel Kodim 1602/Ende Turun Tangan Bantu Warakawuri dan Komunitas Rehabilitasi di Ende

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Ende, – Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan sosial dengan menyalurkan bantuan sembako kepada warakawuri, yayasan rehabilitasi penyandang cacat Alma, serta yayasan rehabilitasi ODGJ di wilayah Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung dari pukul 11.15 hingga 12.00 Wita di Kelurahan Roworena, Kecamatan Ende Utara, dan Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, ini dipimpin oleh Batuud Koramil 1602-01/Ende bersama […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat Terbangun dalam Kegiatan Komsos di Dusun Deturau’

    Sinergi TNI dan Masyarakat Terbangun dalam Kegiatan Komsos di Dusun Deturau’

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Deturau’, Desa Fatamari, Kecamatan Liotimur, Kabupaten Ende, pada Senin (29/12/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA tersebut bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah binaan sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat. Babinsa hadir langsung di […]

  • Turnamen Badminton Kades Beru Cup I Berlangsung Aman dan Kondusif Hingga Penutupan

    Turnamen Badminton Kades Beru Cup I Berlangsung Aman dan Kondusif Hingga Penutupan

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Turnamen Badminton Kades Beru Cup I tingkat Kabupaten Sumbawa Barat dan Kabupaten Sumbawa resmi ditutup pada Sabtu malam (27/12/2024). Penutupan berlangsung di Gedung Sesai Ate, Kecamatan Jereweh, dan berjalan aman serta kondusif hingga selesai. Babinsa Desa Beru Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, melaksanakan pengamanan sekaligus menghadiri kegiatan tersebut mewakili Danramil 1628-05/Jereweh Kapten […]

expand_less