Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Rote Ndao Dukung Pelaksanaan Pemberian Makanan Sehat Bergizi kepada Ribuan Pelajar

TNI Rote Ndao Dukung Pelaksanaan Pemberian Makanan Sehat Bergizi kepada Ribuan Pelajar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Rote Ndao — Pada hari Rabu, tanggal 19 November 2025 pukul 07.00 WITA, bertempat di Yayasan Sasando Abadi Desa Ofalangga Kecamatan Pantai Baru, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Koptu Mesak Foeh melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat dan bergizi kepada siswa/i tingkat TK, PAUD, SD, SMP, dan SMA. Kegiatan ini diselenggarakan oleh pihak ketiga bekerja sama dengan BGN RI sebagai upaya peningkatan gizi anak sekolah di wilayah Kecamatan Pantai Baru.

Program pendistribusian makanan sehat hari ini menjangkau 3.093 siswa/i dari berbagai jenjang pendidikan, dengan rincian: TK dan PAUD sebanyak 406 siswa, SD sebanyak 1.297 siswa, SMP sebanyak 640 siswa, serta SMA/SMK sebanyak 750 siswa. Kegiatan didukung oleh Tim MBG berjumlah 48 orang, terdiri dari 42 orang tim penyiapan makanan dan 6 orang tim pendistribusi. Adapun menu makanan yang diberikan terdiri dari nasi putih, ayam, tempe, timun, dan buah melon, yang disiapkan sesuai standar gizi anak sekolah.

Kegiatan pendistribusian makanan juga melibatkan seluruh kepala sekolah dan para guru dari masing-masing lembaga pendidikan penerima MBG. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini bertujuan memastikan pendistribusian berjalan tertib, aman, dan tepat sasaran. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung dengan baik, lancar, dan mendapat dukungan penuh dari pihak sekolah maupun masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Dorong Partisipasi Warga dalam Menjaga Keamanan dan Ketertiban Desa

    Babinsa Kodim 1602/Ende Dorong Partisipasi Warga dalam Menjaga Keamanan dan Ketertiban Desa

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjaga keamanan wilayah dan mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ndondo, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Sabtu (1/11/2025) pukul 09.30 WITA. Kegiatan ini diikuti oleh enam warga masyarakat Desa Ndondo, yang bersama Babinsa membahas pentingnya menjaga […]

  • Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Bajawa: Dandim 1625/Ngada Tekankan Semangat Persatuan kepada Prajurit

    Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Bajawa: Dandim 1625/Ngada Tekankan Semangat Persatuan kepada Prajurit

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bajawa, 1 Oktober 2025 – Komandan Kodim 1625/Ngada, Letkol Inf. Imam Subekti, S.E., memimpin langsung upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang berlangsung dengan khidmat di Lapangan Upacara Makodim 1625/Ngada, Kecamatan Bajawa, Kabupaten Ngada, pada Rabu (1/10/2025). Upacara tersebut diikuti oleh anggota Kodim 1625/Ngada, baik dari staf Makodim maupun Koramil jajaran. Kegiatan ini merupakan bentuk penghormatan […]

  • Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

    Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polsek Kediri Polres Tabanan melaksanakan ‘Patroli Barcode’ di seputaran wilayah Kediri Sabtu (29/11/2025 ) pukul 22.00 s/d 24.00 wita dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif. Perwira Pengawas (Pawas) IPTU I Nyoman Mulada melaksanakan Patroli Barcode bersama dan piket fungsi dengan menyisir daerah rawan Curat, Curas dan Curanmor serta obyek vital lainnya seperti […]

  • Pengamanan Wilayah Kabupaten Bima Ditingkatkan dengan Razia Gabungan, Cegah Tindak Kejahatan

    Pengamanan Wilayah Kabupaten Bima Ditingkatkan dengan Razia Gabungan, Cegah Tindak Kejahatan

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Woha, 18 Oktober 2025 – Pada hari Sabtu tanggal 18 Oktober 2025, pukul 21.00 Wita hingga 23.30 Wita, telah dilaksanakan kegiatan Apel di Koramil 1608-04/Woha dalam rangka cipta kondisi wilayah Kabupaten Bima. Kegiatan ini dilanjutkan dengan rajia gabungan bersama Polsek Woha yang dipimpin oleh Danramil 1608-04/Woha, Kapten Cba Iwan Susanto, S.H. Pelaksanaan rajia bersama ini […]

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Jumat 25 Juli 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I MADE SUARTHANA memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Amankan Upacara Usaba Manggung, Kodim 1623/Karangasem Hadiri Apel Gelar Pasukan

    Amankan Upacara Usaba Manggung, Kodim 1623/Karangasem Hadiri Apel Gelar Pasukan

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Personel Kodim 1623/Karangasem dipimpin Letda Inf I Komang Kuat menghadiri kegiatan apel gelar pasukan pengamanan upacara Usaba Manggung Desa Adat Bugbug, di Lapangan Abasan Desa Bugbug, Kec/Kab. Karangasem, pada Sabtu (12/07/25). Apel gelar pasukan pengamanan dan pemantauan upacara Usaba Manggung Desa Adat Bugbug dipimpin langsung oleh Kapolres Karangasem, AKBP Joseph Edward Purba, S.H., […]

expand_less