Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tingkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan, Danramil Empang Ikuti Sosialisasi ILP Dinkes Sumbawa

Tingkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan, Danramil Empang Ikuti Sosialisasi ILP Dinkes Sumbawa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa, NTB – Danramil 1607-02/Empang, Kapten CBA Ruslan, menghadiri kegiatan Sosialisasi Integrasi Layanan Primer (ILP) yang diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Sumbawa. Acara tersebut berlangsung di Kantor Kecamatan Empang, pada Selasa (18/11/2025).

 

Kegiatan sosialisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman para pemangku kepentingan di wilayah Kecamatan Empang terkait penerapan konsep Integrasi Layanan Primer, yang merupakan bagian dari transformasi layanan kesehatan nasional. Melalui ILP, pemerintah berupaya memperkuat pelayanan kesehatan dasar agar lebih efektif, terpadu, dan mudah diakses oleh masyarakat.

 

Dalam kesempatan tersebut, Kapten CBA Ruslan menyampaikan bahwa TNI khususnya Koramil 1607-02/Empang siap mendukung penuh upaya pemerintah daerah dalam meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan bagi masyarakat.

 

> “Kami sangat mendukung program ILP ini. Semoga melalui sosialisasi ini, koordinasi lintas sektor semakin kuat sehingga pelayanan kesehatan di wilayah Empang dapat berjalan maksimal,” ujarnya.

 

Acara sosialisasi diikuti oleh unsur kecamatan, tenaga kesehatan, perangkat desa, serta perwakilan instansi terkait lainnya. Melalui kegiatan ini diharapkan terwujud pemahaman yang lebih baik mengenai pentingnya integrasi layanan kesehatan primer demi meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di Kabupaten Sumbawa. (Pendim Sumbawa)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Meraran Laksanakan Komsos, Pererat Silaturahmi dengan Masyarakat

    Babinsa Meraran Laksanakan Komsos, Pererat Silaturahmi dengan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Meraran, Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Sertu Syafrudin melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin, (15/12/2025), pukul 11.00 WITA di wilayah Desa Meraran. Melalui Komsos ini, Babinsa menjalin kedekatan serta mempererat hubungan silaturahmi dengan warga binaan, sekaligus […]

  • Babinsa Koramil Camplong Gelar Karya Bhakti Peringati Hari Konservasi

    Babinsa Koramil Camplong Gelar Karya Bhakti Peringati Hari Konservasi

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Konservasi Alam Nasional Tahun 2025, Babinsa Koramil 1604-02/Camplong dipimpin Serma Hairun melaksanakan kegiatan karya bhakti di Kolam Wisata Camplong, Desa Camplong II, Kecamatan Fatuleu, Kabupaten Kupang. Kegiatan ini menjadi wujud nyata kepedulian TNI bersama masyarakat dalam menjaga kelestarian lingkungan dan mengajak semua pihak untuk peduli terhadap alam. Minggu (10/08/2025). […]

  • Wujudkan Rasa Aman Dini Hari, Samapta Polsek Abiansemal Laksanakan Patroli Subuh

    Wujudkan Rasa Aman Dini Hari, Samapta Polsek Abiansemal Laksanakan Patroli Subuh

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Guna mewujudkan rasa aman dan menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif pada jam rawan dini hari, personel Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan kegiatan patroli subuh di wilayah hukum Polsek Abiansemal, Rabu (24/12/2025) dinihari. Kegiatan patroli subuh ini menyasar jalur-jalur sepi, kawasan pemukiman penduduk, serta titik-titik yang berpotensi rawan terjadinya gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat. Personel […]

  • Satuan Polairud Polres Karangasem Bantu Warga Nelayan Mendorong Jukung

    Satuan Polairud Polres Karangasem Bantu Warga Nelayan Mendorong Jukung

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Polairud Pada Minggu, (4/1/2026) Anggota Polri yang mengemban tugas sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat, Ps. Kanit Patroli Satuan Polairud Polres Karangasem proaktif turun ke lapangan melihat situasi kamtibmas dengan melaksanakan patroli pesisir,. Kegiatan ini secara rutin dilaksanakan agar dapat dengan cepat mengetahui apa yang terjadi pada wilayah […]

  • Tanggapi Keluhan Warga, Babinsa Serka Armindo Sosialisasikan Solusi Lewat Misi Dandim Rote Ndao

    Tanggapi Keluhan Warga, Babinsa Serka Armindo Sosialisasikan Solusi Lewat Misi Dandim Rote Ndao

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao, NTT – Dalam upaya meningkatkan sinergi TNI dengan masyarakat serta mensosialisasikan program strategis satuan kewilayahan, Babinsa Desa Oebafok Koramil 1627-02/Rote Barat Daya, Serka Armindo Da Silva, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama perangkat desa dan mahasiswa pada Selasa, 15 Juli 2025 pukul 11.30 WITA, bertempat di Kantor Desa Oebafok, Kecamatan Rote Barat Daya, […]

  • Kodim 1616/Gianyar Wujudkan Lingkungan Bersih dan Asri lewat Program Pembinaan Lingkungan Hidup TA 2025

    Kodim 1616/Gianyar Wujudkan Lingkungan Bersih dan Asri lewat Program Pembinaan Lingkungan Hidup TA 2025

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Gianyar – Selasa (11/11/2025) Dalam rangka mewujudkan kepedulian terhadap kelestarian alam serta mendukung program pembangunan berwawasan lingkungan, Kodim 1616/Gianyar melaksanakan kegiatan Pembinaan Lingkungan Hidup Tahun Anggaran 2025 di dua lokasi berbeda, yaitu di lahan Bambu Indah Banjar Baung, Desa Sayan, Kecamatan Ubud dan Sungai Bunga, Lingkungan Kaje Kauh, Kelurahan Abianbase, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini merupakan […]

expand_less