Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » SATPOLAIRUD POLRES BANGLI GELAR PATROLI RUTIN DI PERAIRAN DANAU BATUR

SATPOLAIRUD POLRES BANGLI GELAR PATROLI RUTIN DI PERAIRAN DANAU BATUR

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Pastikan Keamanan Tetap Kondusif dan Ekosistem Terjaga

Bangli, Selasa (18 November 2025) — Personel Satpolairud Polres Bangli kembali melaksanakan kegiatan patroli perairan sebagai upaya menjaga keamanan, keselamatan, serta kelestarian lingkungan di kawasan Danau Batur. Kegiatan berlangsung pada pukul 12.00 WITA hingga 15.00 WITA, menggunakan Kapal Patroli KP XI-1003/C3.

Patroli dilaksanakan dengan menyusuri sejumlah titik strategis di perairan Danau Batur, meliputi rute Kedisan – Seked – Pura Jati – Rejeng Anyar – Belong Keliki – Toyabungkah – Dalem – Jempana – Songan – Ulun Danu – Tulak – Kuburan Terunyan – Terunyan – Tanggung Titi – Cemara Landung – Bantas – Abang – Dukuh – Bantang Anyud – Pengelepasan – Buahan – Kedisan.
Selain patroli, personel juga melaksanakan kegiatan dialogis kepada masyarakat sekitar pesisir dan para pengguna jasa danau.

Hasil Kegiatan
Situasi perairan Danau Batur tetap aman dan kondusif di wilayah hukum Polres Bangli.
Terjalin komunikasi dan kerja sama yang baik antara masyarakat dengan Satpolairud Polres Bangli dalam menjaga keamanan serta kelestarian lingkungan dan perairan Danau Batur.
Personel melaksanakan pengawasan wilayah pesisir sebagai langkah preventif menjaga kebersihan dan kelestarian ekosistem Danau Batur.
Seluruh rangkaian kegiatan dilaksanakan sesuai SOP Patroli Perairan.
Selama kegiatan patroli dan dialogis berlangsung, tidak ditemukan adanya pelanggaran maupun kejadian menonjol di wilayah perairan.

 

 

Kegiatan patroli rutin ini merupakan bentuk komitmen Polres Bangli dalam memberikan rasa aman sekaligus menjaga kelestarian Danau Batur sebagai aset alam dan pariwisata daerah. Satpolairud Polres Bangli mengajak seluruh masyarakat untuk terus bersama-sama menjaga keamanan, kebersihan, dan kelestarian lingkungan demi keberlangsungan Danau Batur untuk generasi mendatang.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Bangli Gelar Patroli Bersama Masyarakat untuk Jaga Stabilitas Keamanan

    Polres Bangli Gelar Patroli Bersama Masyarakat untuk Jaga Stabilitas Keamanan

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Bangli, 28 September 2025 – Polres Bangli melaksanakan patroli bersama masyarakat untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Kabupaten Bangli. Kegiatan ini dilakukan pada Sabtu malam hingga Minggu dini hari dan melibatkan 16 personel Polres Bangli. Patroli ini menyasar beberapa lokasi strategis, seperti perkantoran, tempat ibadah, tempat keramaian, dan tempat-tempat strategis lainnya. Selama […]

  • Apel Pagi Satlantas Polres Badung, Wakapolres Tekankan Disiplin dan Solidaritas

    Apel Pagi Satlantas Polres Badung, Wakapolres Tekankan Disiplin dan Solidaritas

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Mangupura – Bertempat di lobi Satlantas Polres Badung, apel pagi dilaksanakan pada Kamis (25/9/2025) pukul 06.30 WITA, dipimpin langsung oleh Wakapolres Badung, Kompol I Gede Suarmawa, S.H. Apel ini dihadiri oleh Kasatlantas Polres Badung AKP Ni Luh Tiviasih, SH, MH, PJU Satlantas, Kanit Lantas Polsek jajaran, serta seluruh personel Satlantas. Kegiatan ini merupakan bagian dari […]

  • Kapolsek Kawasan Pelabuhan Padangbai Laksanakan Audiensi dengan Bendesa Adat Padangbai

    Kapolsek Kawasan Pelabuhan Padangbai Laksanakan Audiensi dengan Bendesa Adat Padangbai

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Polda Bali –Polres Karangasem –Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai – Kamis (11/9/2025), Kapolsek Kawasan Pelabuhan Padangbai AKP I Wayan Gede Wirya, S.A.P., M.A.P. didampingi Waka Polsek AKP I Wayan Sempiar serta Kanit Intelkam IPTU I Made Kaya Arcana melaksanakan audiensi dengan Bendesa Adat Padangbai I Made Sudiarta, bertempat di kediaman Bendesa Adat Padangbai. Dalam audiensi tersebut, […]

  • Hadapi Musim Hujan, Babinsa Ingatkan Warga Perkuat Kesiapsiagaan

    Hadapi Musim Hujan, Babinsa Ingatkan Warga Perkuat Kesiapsiagaan

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur — Babinsa Desa Peringgasela Timur, Serka Jalaludin Sabki, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Peringgasela Timur, Kecamatan Peringgasela, Kabupaten Lombok Timur. Jumat (21/11/2025). ‎ ‎Patroli ini dilakukan sebagai langkah preventif untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat serta mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas di malam hari. ‎ ‎Dalam kesempatan tersebut, Serka Jalaludin Sabki menyampaikan […]

  • Bupati Sanjaya Dorong Kolaborasi Warga Lewat Grebeg Sampah, Wujudkan Kota yang Sehat dan Berkelanjutan

    Bupati Sanjaya Dorong Kolaborasi Warga Lewat Grebeg Sampah, Wujudkan Kota yang Sehat dan Berkelanjutan

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Dalam rangkaian perayaan HUT ke-532 Kota Singasana Tahun 2025 yang mengusung tema “Mula Jayaning Singasana”, Pemerintah Kabupaten Tabanan menggelar kegiatan Grebeg Sampah Serentak di 10 Kecamatan di Kabupaten Tabanan, Jumat (14/11). Grebeg Sampah merupakan salah satu inovasi Bupati Tabanan, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., dalam rangka memperkuat kesadaran kolektif terhadap […]

  • Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Pembinaan dan Koordinasi dengan Satuan Pengamanan Kantor Pengadilan Negeri Bangli

    Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Pembinaan dan Koordinasi dengan Satuan Pengamanan Kantor Pengadilan Negeri Bangli

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Bangli, 16 Oktober 2025 – Satuan Binmas Polres Bangli yang dipimpin oleh Kasat Binmas, AKP I Wayan Wista, melaksanakan pembinaan dan koordinasi dengan Satuan Pengamanan Kantor Pengadilan Negeri Bangli. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kesiapsiagaan satuan pengamanan dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan unit kerjanya. Dalam pembinaan tersebut, Kasat Binmas menyampaikan pesan-pesan […]

expand_less