Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Jalan Gatsu Barat Aman Ini Yang Di Lakukan Polsek Kuta Utara Hingga Subuh.

Jalan Gatsu Barat Aman Ini Yang Di Lakukan Polsek Kuta Utara Hingga Subuh.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Kuta Utara – Polsek Kuta Utara berdayakan Unit Kecil Lengkap (UKL) untuk rutin melakukan patroli hingga subuh terutama di Jalan Gatsu Barat Kelurahan Kerobokan Kaja bertujuan untuk mencegah aksi balapan liar dan kinvoi motor brong yang meresahkan warga dan pengguna jalan. Senin (17/11/2025) pukul 02.00 Wita.

Kegiatan ini dipimpin oleh Perwira Pengawas Ipda I Nyoman Sugita dengan melibatkan personel yang terlibat Unit Kecil Lengkap (UKL) memastikan masyarakat bisa merasa lebih aman dan nyaman saat beraktivitas di malam hari. Selain itu, patroli ini juga membantu mengurangi angka kecelakaan lalu lintas dan kejahatan lainnya.

Kepala Kepolisian Sektor Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina S.I.K.,M.H menjelaskan kegiatan patroli merupakan kegiatan rutin dengan menyusuri jalur rawan terjadi gangguan kamtibmas dan aksi balapan liar maupun konvoi motor brong yang kerap mengganggu kenyamanan masyarakat dan pengguna jalan terutama pada malam hari.

Dalam patroli tersebut, petugas Kepolisian memberikan imbauan kepada masyarakat untuk tidak melakukan aktivitas yang dapat membahayakan diri sendiri dan orang lain serta selalu mematuhi aturan lalu lintas. Selain itu jika melihat aktipitas yang mencurigakan, jangan ragu untuk melaporkannya kepada pihak Kepolisian.

“Dengan adanya patroli ini, diharapkan dapat menciptakan situasi yang aman dan kondusif di daerah hukum Polsek Kuta Utara,” Tutup Kapolsek Kompol Agus Pasek Sudina.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI, Polri, Pemda Warnai Pelantikan Paskibraka Kupang

    Sinergi TNI, Polri, Pemda Warnai Pelantikan Paskibraka Kupang

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia, Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I menghadiri upacara pengukuhan dan pelantikan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tingkat Kabupaten Kupang tahun 2025. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Bupati Kupang, Yosef Lede, S.H., bertempat di Lapangan Upacara Kabupaten Kupang. Sebanyak 45 anggota Paskibraka dan […]

  • Komsos Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante, Wujudkan Hubungan Harmonis dengan Warga Binaan.

    Komsos Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante, Wujudkan Hubungan Harmonis dengan Warga Binaan.

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 41
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Demi menjalin keakraban dengan warga binaan yang merupakan tugas pokok Babinsa. Salah satunya dengan melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) guna menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaan. Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka Serka Muhammad Nur, menjalin keakraban serta kebersamaan yang baik dengan warga binaan yang ada di Desa Teka […]

  • Ronda Malam Humanis Babinsa Mumbu, Tekankan Kebersihan dan Kesehatan Warga

    Ronda Malam Humanis Babinsa Mumbu, Tekankan Kebersihan dan Kesehatan Warga

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Koramil 1614-01/Dompu melaksanakan kegiatan patroli ronda malam di wilayah binaannya, Selasa (13/1/2026). Kegiatan ronda malam tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Desa Mumbu, Sertu Syarifuddin, bersama Karang Taruna setempat. Patroli dimulai sekitar pukul 20.45 WITA dengan menyasar Dusun Mada Fanda, […]

  • ‎Koramil 1607-03/Ropang Gencarkan Komsos Cegah Pelanggaran Sosial di Lenangguar

    ‎Koramil 1607-03/Ropang Gencarkan Komsos Cegah Pelanggaran Sosial di Lenangguar

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus meningkatkan kesadaran warga terhadap pentingnya keselamatan dan ketertiban di lingkungan, anggota Koramil 1607-03/Ropang Serda Firmansyah melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Lenangguar, Kecamatan Lenangguar, pada Senin (20/10/2025). ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Serda Firmansyah menyampaikan imbauan kepada warga agar berhati-hati dalam berkendaraan, terutama saat mengendarai […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Golo Manting Perkuat Keamanan dan Kebersamaan Warga

    Melalui Komsos, Babinsa Golo Manting Perkuat Keamanan dan Kebersamaan Warga

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Lembor — Pada Jumat, 9 Januari 2026, anggota Koramil 1630-02/Lembor, Praka Sarjiman selaku Babinsa Desa Golo Manting, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di wilayah binaannya. Kegiatan Komsos ini merupakan salah satu metode pembinaan teritorial yang rutin dilaksanakan Babinsa guna mempererat hubungan silaturahmi serta memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat. Melalui komunikasi yang humanis dan […]

  • Polsek Kerambitan salurkan Beras Murah SPHP di Desa Penarukan.

    Polsek Kerambitan salurkan Beras Murah SPHP di Desa Penarukan.

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Jumat 3 Oktober 2025; Wakapolsek Kerambitan AKP I Gst. Ketut Suarcana bersama anggota Polsek menyalurkan beras murah dalam rangka SPHP (Stabilitasi Pasokan dan Harga Pangan) di Desa Penarukan. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 08.00 s/d 10.00 Wita. Kegiatan ini merupakan dukungan Polsek Kerambitan terhadap program pemerintah yaitu Program Ketahanan Pangan Nasional. Selama kegiatan […]

expand_less