Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas Desa Peken Belayu Pengamanan Upacara Ngaben

Bhabinkamtibmas Desa Peken Belayu Pengamanan Upacara Ngaben

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Marga
Senin,(17/11/2025), pukul 08.00 wita Bhabinkamtibmas desa peken belayu bersama pecalang br adat tengah melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalin dalam rangka upacara pitra yadnya ngaben almarhum I Gusti Putu Suwirya warga banjar adat tengah, ds peken belayu, kec marga, tabanan.

“Bhabinkamtibmas desa peken belayu Aiptu I Nyoman Yuliawan menyampaikan bahwa kehadirannya untuk memberikan rasa aman dan nyaman menjaga keamanan dan kelancaran arus lalu lintas selama upacara ngaben berlangsung begitu juga memastikan dapat berjalan aman dan lancar sesuai harapan masyarakat.

“Bhabinkamtibmas desa peken belayu juga menyampaikan sudah menjadi tanggung jawab kami sebagai anggota bhabinkamtibmas garda terdepan polri di desa binaan yang mengedepankan pembinaan dan pelayanan kepada masyarakat sehingga situasi yang aman dapat dirasakan oleh masyarakat.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati,.S.I.K,.M.H,. Kapolsek marga AKP I Ketut Suandi,.S.H. “dari tempat terpisah “menyampaikan bahwa sudah memerintahkan bhabinkamtibmas dan wajib hadir di tengah-tengah warga masyarakat berikan pelayanan juga berikan rasa aman nyaman baik dalam kegiatan keagamaan atau kegiatan kedinasan.

“Saling tukar informasi titipkan pesan kamtibmas dan mengajak warga untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban guna terciptanya situasi di desa binaanya aman dan kondusif.

(humas polsek marga)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ciptakan Wilayah Kondusif, Koramil 1628-05/Jereweh Intensifkan Patroli Malam

    Ciptakan Wilayah Kondusif, Koramil 1628-05/Jereweh Intensifkan Patroli Malam

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban wilayah, personel Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (07/01/2026) malam. Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan pada pukul 21.15 WITA oleh petugas piket Koramil 1628-05/Jereweh atas nama Serkab A. Hapit. Patroli menyasar sejumlah titik di wilayah Jereweh yang dinilai […]

  • Patroli Blue Light Polsek Kerambitan Upaya Cegah Tindak Kejahatan

    Patroli Blue Light Polsek Kerambitan Upaya Cegah Tindak Kejahatan

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Jumat 02 Januari 2025; Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Gusti Made Airmanta bersama 4 Personil Patroli Kijang 902 gelar Patroli Blue Light di Daerah Hukum Polsek Kerambitan. Kegiatan dimulai Pukul 21.30 s/d 23.00 wita, pelaksanaan kegiatan Patroli Blie Light diintensifkan guna mencegah pelaku kejahatan melancarkan niatnya dan dalam rangka Imbangan Ops Cipkon […]

  • Babinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa TangguwisiaBabinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa Tangguwisia

    Babinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa TangguwisiaBabinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa Tangguwisia

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    SERIRIT, — Pada hari Kamis, 30 Oktober 2025 pukul 09.00 Wita, Babinsa Desa Tangguwisia, Pelda Kadek Jim Nana, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus koordinasi rencana lokasi Karya Bakti TNI Manunggal Desa Produktif (KDMP) di Desa Tangguwisia, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Babinsa untuk mempererat sinergi dengan […]

  • Babinsa Koramil Dompu Ingatkan Warga Tak Lepas Hewan di Lahan Pertanian

    Babinsa Koramil Dompu Ingatkan Warga Tak Lepas Hewan di Lahan Pertanian

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Dompu, NTB -Koramil 1614-01/Dompu, Babinsa Desa Serakapi, Srk Jumrah, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Dua Baka, Desa Serakapi, Kecamatan Dompu. Sabtu, 11 Oktober 2025. Kegiatan ini merupakan salah satu upaya rutin Babinsa dalam menjalin silaturahmi, memperkuat kemitraan, serta menjaga hubungan baik antara TNI dengan masyarakat di wilayah binaan. Dalam kesempatan […]

  • Danramil dan Ketua Persit Ranting VI Manggelewa Perkuat Soliditas Anggota

    Danramil dan Ketua Persit Ranting VI Manggelewa Perkuat Soliditas Anggota

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Usai kegiatan arisan bulanan dan olahraga senam bersama, Danramil 1614-06/Manggelewa, Kapten Kav Muhammad Kasim, didampingi Ibu Ketua Persit Ranting VI Manggelewa, Ny. Endang Susanti M. Kasim, memberikan pembinaan sekaligus pengarahan kepada seluruh anggota Persit di wilayahnya,Jumat 12 September 2025. Dalam arahannya, Kapten Kav Muhammad Kasim menekankan bahwa keberadaan Persit bukan hanya sebagai […]

  • Babinsa Sertu Zulkifli Jaga Kondusifitas Acara Sorong Serah di Desa Tamekan

    Babinsa Sertu Zulkifli Jaga Kondusifitas Acara Sorong Serah di Desa Tamekan

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Tamekan, Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Zulkifli, melaksanakan tugas pengamanan (PAM) pada acara adat sorong serah yang berlangsung di kediaman Bapak Nurdin, Dusun Tamekan 2, RT 02 RW 02, Desa Tamekan, Kecamatan Taliwang, Sabtu (27/09/2025) sore. Kegiatan yang dimulai sekitar pukul 15.24 Wita tersebut dihadiri oleh sejumlah tokoh masyarakat, perangkat desa, […]

expand_less