Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Pamwil

Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Pamwil

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Ende — Babinsa Sertu Denis Fernandes dari Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Nua Baru, Desa Neotonda, Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Ende, pada Senin, 17 November 2025, pukul 09.13 Wita.

 

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi keamanan wilayah, menjaga ketertiban masyarakat, serta memberikan rasa aman kepada warga. Babinsa juga menghimbau masyarakat agar tetap menjaga kesehatan dan selalu memperhatikan kondisi cuaca saat beraktivitas di luar rumah.

 

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan warga Desa Neotonda, mendengarkan aspirasi mereka, serta memberikan arahan terkait keamanan dan kesehatan. Seluruh kegiatan berlangsung tertib, aman, dan lancar, dengan antusiasme tinggi dari masyarakat setempat.

 

Kegiatan ini menegaskan peran Satkowil sebagai ujung tombak TNI AD, yang tidak hanya menjaga keamanan tetapi juga membantu mengatasi kesulitan rakyat, sekaligus mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat.

 

Sertu Denis Fernandes menyatakan, “Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat merupakan wujud nyata kepedulian TNI terhadap keamanan dan kesejahteraan warga.”

 

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pisah Sambut Kapolres Bima Berlangsung Khidmat, Dandim Tekankan Soliditas Aparat

    Pisah Sambut Kapolres Bima Berlangsung Khidmat, Dandim Tekankan Soliditas Aparat

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Bima – Pada Kamis, 08 Januari 2026, di Aula Mako Polres Bima, berlangsung Acara Pisah Sambut Kepala Kepolisian Resor Bima Polda NTB dari AKBP Eko Sutomo, S.H., S.I.K. kepada AKBP Muhammad Anton Bhayangkara Gaisar, S.I.K., M.H. Kegiatan tersebut dihadiri dari unsur Forkopimda, TNI–Polri, instansi pemerintah, serta tokoh masyarakat. Turut hadir dalam kegiatan tersebut antara lain […]

  • Panen Jagung di Ubud, Kapolsek Ubud: Wujud Nyata Dukungan Polri dalam Mewujudkan Ketahanan Pangan Nasional

    Panen Jagung di Ubud, Kapolsek Ubud: Wujud Nyata Dukungan Polri dalam Mewujudkan Ketahanan Pangan Nasional

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ubud, 27 Agustus 2025 – Dalam upaya mendukung Program Asta Cita Presiden Republik Indonesia menuju swasembada ketahanan pangan, Polsek Ubud bersama unsur masyarakat melaksanakan kegiatan panen jagung di Banjar Buduh, Desa Singakerta, Kecamatan Ubud, Rabu (27/8). Kegiatan panen yang dilakukan di lahan milik Laba Pura Puseh Desa Adat Demayu dengan luas sekitar 10 are menghasilkan […]

  • Kegiatan Komsos Berjalan Lancar, Babinsa Dengarkan Keluhan Warga Kurulimbu

    Kegiatan Komsos Berjalan Lancar, Babinsa Dengarkan Keluhan Warga Kurulimbu

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Bastian Dala, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kurulimbu, Kecamatan Ndona Timur. Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.23 Wita hingga selesai dan berjalan aman serta lancar. Kehadiran Babinsa di wilayah binaan bertujuan untuk memantau situasi keamanan sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat. Dalam kegiatan […]

  • Babinsa Koramil Hu’u Tingkatkan Komunikasi Sosial dengan Warga Dusun Sigi

    Babinsa Koramil Hu’u Tingkatkan Komunikasi Sosial dengan Warga Dusun Sigi

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Hu’u, NTB – Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Kodim 1614/Dompu Desa Sawe, Serda Adi Putra, melaksanakan kegiatan kongkow-kongkow bersama warga binaan di Dusun Sigi, Desa Sawe, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu, Senin (5/1/2026) malam. Kegiatan komunikasi sosial tersebut dilakukan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat di […]

  • Babinsa Tegallalang Hadir Kawal Kegiatan Pembangunan Gedung Pendidikan di Desa Pejengaji

    Babinsa Tegallalang Hadir Kawal Kegiatan Pembangunan Gedung Pendidikan di Desa Pejengaji

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Senin (3/11/2025) Babinsa Desa Tegallalang Koramil 1616-06/Tegallalang, Sertu I Gusti Putu Arbajaya, mendampingi Pabandya Komsos Sterdam IX/Udayana Letkol Inf I Wayan Switantra dalam kegiatan pengecekan pembangunan Program Revitalisasi Satuan Pendidikan Menengah Kejuruan berupa pembangunan Gedung Lantai 1 di SMKN 1 Tegallalang, yang berlokasi di Jalan Pandawa, Banjar Pejengaji, Desa Tegallalang, Kecamatan Tegallalang, […]

  • Wakili Dandim, Lettu Inf Rafael Tende Hadiri Pembukaan Persiapan Jamda NTT di Sumba Timur

    Wakili Dandim, Lettu Inf Rafael Tende Hadiri Pembukaan Persiapan Jamda NTT di Sumba Timur

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Dalam rangka menyukseskan kegiatan Jambore Daerah (Jamda) Nusa Tenggara Timur dan Jambore Nasional (Jamnas) tahun 2026, Komandan Kodim1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S.,S.E yang diwakili Pasi Ops Kodim 1601/Sumba Timur Lettu Inf Rafael Tende menghadiri kegiatan pembukaan persiapan pelaksanaan Jamda NTT dan Jamnas 2026 yang berlangsung di Bumi Perkemahan Pramuka Londa Lima, Kelurahan […]

expand_less