Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sertu Amos Luta Jalin Sinergi Lewat Komsos di Pasar Tradisional Katikuwai

Sertu Amos Luta Jalin Sinergi Lewat Komsos di Pasar Tradisional Katikuwai

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu, Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Amos Luta melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga dan para pedagang di Pasar Tradisional Katikuwai, Kecamatan Matawai Lapawu, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (16/11/2025).

 

 

Kegiatan Komsos ini merupakan salah satu upaya Babinsa untuk mempererat hubungan dan membangun kedekatan dengan masyarakat, khususnya para pedagang pasar yang menjadi bagian penting dalam aktivitas ekonomi daerah. Dalam kesempatan tersebut, Sertu Amos Luta berdialog langsung dengan warga mengenai situasi keamanan lingkungan, kondisi aktivitas jual beli, serta berbagai kendala yang dihadapi para pedagang.

 

Menurut Sertu Amos Luta, keberadaan Babinsa di tengah masyarakat tidak hanya sebagai aparat teritorial, tetapi juga sebagai mitra yang siap membantu dan memberikan solusi terhadap berbagai persoalan sosial di wilayah binaan. “Melalui Komsos seperti ini, kami dapat mengetahui secara langsung kebutuhan dan permasalahan warga sehingga dapat dicarikan solusi bersama,” ujarnya.

 

Warga Pasar Katikuwai menyambut baik kunjungan Babinsa dan berharap komunikasi serta koordinasi yang baik dengan aparat TNI dapat terus terjalin, terutama dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan pasar.

 

Kegiatan Komsos ini berjalan dengan lancar dan penuh keakraban, menandai komitmen Babinsa dalam mendukung terciptanya stabilitas wilayah serta hubungan harmonis antara TNI dan masyarakat.

 

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wakapolres Karangasem Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2025

    Wakapolres Karangasem Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2025

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Wakapolres Karangasem Kompol Taufan Rizaldi, S.I.K., M.H., bertindak sebagai Inspektur Upacara dalam rangka Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2025. Upacara tersebut diselenggarakan di Lapangan Pesat Gatra Polres Karangasem pada Rabu (1/10/2025). Upacara peringatan yang berlangsung khidmat ini diikuti oleh seluruh jajaran Polres Karangasem, termasuk Para Kapolsek, Perwira, Bintara, dan Aparatur Sipil Negara (ASN) […]

  • TNI dan Masyarakat Bersinergi Jaga Kelestarian Tradisi Bali di Desa Keliki

    TNI dan Masyarakat Bersinergi Jaga Kelestarian Tradisi Bali di Desa Keliki

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Selasa (12/8/2025) – Dalam upaya memelihara hubungan harmonis dengan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Desa Keliki Koramil 1616-06/Tegallalang, Sertu Dewa Made Sudiarta, menghadiri undangan kegiatan adat Tedun Krama dalam rangka penyiapan sarana dan prasarana menyambut Piodalan di Pura Puseh/Desa, Desa Adat Keliki, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar. Sertu Dewa Made Sudiarta menyampaikan bahwa […]

  • Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Laksanakan Anjangsana, Jalin Kedekatan dengan Warga Desa Naekake A

    Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Laksanakan Anjangsana, Jalin Kedekatan dengan Warga Desa Naekake A

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 10 November 2025, Babinsa Koramil 1618-02/Miobar, Kopka Miguel A. Bire, melaksanakan kegiatan Anjangsana di salah satu rumah Warga binaan di Desa Naekake A, Kecamatan Mutis, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan silaturahmi serta menjalin kedekatan antara TNI dan Masyarakat di wilayah binaan. Dalam kegiatan tersebut, Kopka Miguel A. Bire […]

  • Kemanunggalan yang Terlihat, Babinsa Sertu Yanuarius Lau Hadir dan Bekerja Bersama Warga

    Kemanunggalan yang Terlihat, Babinsa Sertu Yanuarius Lau Hadir dan Bekerja Bersama Warga

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Kepedulian terhadap kesejahteraan masyarakat kembali ditunjukkan melalui aksi nyata Babinsa di wilayah binaan. Pada Senin, 12 Januari 2026, Babinsa Desa Ponu Koramil 1618-06/Bian, Sertu Yanuarius Lau, turun langsung membantu warga membangun rumah di RT/RW 04/07, Desa Ponu, Kecamatan Biboki Moenleu, Kabupaten TTU. Kegiatan tersebut dilakukan saat Babinsa melaksanakan monitoring wilayah rutin. Melihat warganya tengah […]

  • Siskamling di Kel. Ule Tepis Potensi Gangguan Keamanan di Kecamatan Asakota

    Siskamling di Kel. Ule Tepis Potensi Gangguan Keamanan di Kecamatan Asakota

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Kota Bima — Pada Rabu, 26 November 2025 Babinsa Kelurahan Kolo, Serka Mursalim memimpin kegiatan Siskamling (Sistem Keamanan Lingkungan) di wilayah Kelurahan Ule, Kecamatan Asakota. Kegiatan yang melibatkan personil Koramil 1608-01/Rasanae, perangkat RW dan RT serta pemuda setempat ini bertujuan mengaktifkan kembali ronda malam demi terciptanya situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif. Dalam […]

  • Danposramil dan Babinsa Berperan Penting dalam Koordinasi HUT RI di Wera

    Danposramil dan Babinsa Berperan Penting dalam Koordinasi HUT RI di Wera

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Wera, 25 Juli 2025 – Dalam rangka persiapan peringatan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) ke-80, Panitia Kecamatan Wera menggelar rapat koordinasi yang berlangsung di Aula Kantor Camat Wera pada hari Jumat (25/7). Rapat dihadiri oleh Danposramil Wera Serma Idris, yang mewakili Danramil 1608-06/Wawo, serta sejumlah pejabat daerah dan ketua seksi acara. Rapat dibuka […]

expand_less