Kapolsek Marga Bersama Personil Gotong Royong Bantu Pengecoran
- account_circle arash news
- calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
- visibility 11
- comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Marga
Inilah aksi nyata yang dilakukan oleh kapolsek marga bersama personil dan warga masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong bantu pengecoran jalan setapak depan pura manik toya yang berada di desa batannyuh, kec marga, Minggu, (16/11/25), pukul 09.40 wita.
“Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati,S.I.K.,M.H. Kapolsek Marga AKP I Ketut Suandi, S.H. menyampaikan bahwa kegiatan ini menjadi bukti nyata Polri hadir di tengah-tengah masyarakat, tidak hanya dalam menjaga keamanan dan mendukung pembangunan begitu juga mempererat kebersamaan.
“Semangat gotong royong seperti ini harus terus di pertahankan untuk memperkuat hubungan yang harmonis antara Polri dan masyarakat dan berharap kerja sama seperti ini dapat terus berkembang untuk menciptakan lingkungan yang aman nyaman dan sejahtera bagi masyarakat.
(humas polsek marga)
- Penulis: arash news



Saat ini belum ada komentar