Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Bunga Eja Meriahkan Jalan Santai HUT Desa ke-15

Babinsa Bunga Eja Meriahkan Jalan Santai HUT Desa ke-15

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa, NTB — Babinsa Desa Bunga Eja, Serda Mahyudin, anggota Koramil 1607-02/Empang, turut serta dalam kegiatan jalan santai yang digelar dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Desa Bunga Eja yang ke-15. Acara tersebut berlangsung meriah dan dipusatkan di depan MTsN 2 Sumbawa, Desa Bunga Eja, Kecamatan Empang, Kabupaten Sumbawa, pada Minggu (16/11/2025).

 

Kegiatan jalan santai ini diikuti oleh perwakilan dari Kecamatan, perangkat desa, tokoh masyarakat, pelajar, serta ratusan warga yang antusias menyambut momentum peringatan hari jadi desa mereka. Dengan rute yang melintasi beberapa titik pemukiman, acara ini tidak hanya menjadi ajang olahraga bersama, tetapi juga mempererat kebersamaan antara pemerintah desa, masyarakat, dan unsur TNI.

 

Sebagai aparat kewilayahan, Serda Mahyudin hadir untuk memberikan dukungan sekaligus memastikan jalannya kegiatan berlangsung aman, tertib, dan lancar. “Kami selalu siap mendukung setiap kegiatan positif yang melibatkan masyarakat. Selain memeriahkan HUT Desa Bunga Eja, kegiatan ini juga menjadi sarana memperkuat hubungan dan komunikasi dengan warga,” ujarnya.

 

Pemerintah Desa Bunga Eja berharap kegiatan seperti ini dapat terus menjadi agenda rutin dalam rangka membangun semangat kebersamaan serta meningkatkan kesehatan masyarakat.

 

Kegiatan jalan santai tersebut berjalan dengan aman dan penuh antusiasme hingga selesai, menjadi salah satu rangkaian penting dalam perayaan HUT Desa Bunga Eja ke-15. (Pendim Sumbawa)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Bersama Pemerintah Kecamatan Brang Rea Sukseskan Persiapan HUT RI ke-80

    TNI Bersama Pemerintah Kecamatan Brang Rea Sukseskan Persiapan HUT RI ke-80

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, 16 Agustus 2025 — Babinsa Desa Tepas, Serda Rusdiansyah, melaksanakan monitoring kegiatan gladi kotor dan gladi bersih upacara peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Kecamatan Brang Rea. Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Dedara Pitu, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Sabtu (16/8). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Camat Brang Rea, Sekcam […]

  • Babinsa 1627-03/Batutua Dorong Optimalisasi Posyandu dalam Cegah Stunting

    Babinsa 1627-03/Batutua Dorong Optimalisasi Posyandu dalam Cegah Stunting

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada Selasa, 23 September 2025, bertempat di Kantor Desa Oenitas, RT 002/RW 001, Kecamatan Rote Barat, Kabupaten Rote Ndao, telah berlangsung Rapat Koordinasi dan Evaluasi Pencegahan serta Penanganan Stunting. Kegiatan ini dihadiri oleh Babinsa 1627-03/Batutua Sertu Petrus Gudu, Bhabinkamtibmas Bripka Tenny Nalle, serta Penjabat Kepala Desa Oenitas Bapak Paulus Pasole, S.Pd.SD.Gr bersama […]

  • Gotong Royong TNI-Polri dan Pecalang, Upacara Ngaben di Desa Undisan Kelod Berjalan Khidmat dan Aman

    Gotong Royong TNI-Polri dan Pecalang, Upacara Ngaben di Desa Undisan Kelod Berjalan Khidmat dan Aman

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Undisan Koramil 1626-03/Tembuku, Serda I Wayan Budiarta, bersama Bhabinkamtibmas Polsek Tembuku dan Pecalang Desa Adat Undisan melaksanakan pengamanan rangkaian upacara Ngaben alm. Cokorda Gede Raka Sukawati dan alm Bapak Wayan Yesno, di Banjar Adat Undisan Kelod, Desa Undisan, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Sabtu (27/9/2025). Pengamanan dilakukan sejak pagi hingga seluruh prosesi […]

  • Bersama BKD Babinsa Patroli Wilayah Himbau Warga Aktifkan Siskamling

    Bersama BKD Babinsa Patroli Wilayah Himbau Warga Aktifkan Siskamling

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa jajaran Koramil 01/Praya, Kodim 1620/Loteng terus mengintensifkan patroli malam bersama warga dan BKD di seluruh wilayah binaan secara bertahap bertingkat dan berlanjut. Selasa (24/9/2025). “Kegiatan ini tidak hanya bertujuan untuk memantau kondisi lingkungan, tetapi juga menggaungkan kembali pentingnya sistem keamanan lingkungan (Siskamling) sebagai budaya […]

  • Apel Pengecekan dan Patroli Siskamling Berjalan Lancar, Kondusifitas Wilayah Terjaga

    Apel Pengecekan dan Patroli Siskamling Berjalan Lancar, Kondusifitas Wilayah Terjaga

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bima,Woha _ Rabu, 15 Oktober 2025, bertempat di Koramil 1608-04/Woha, Jalan Buya Hamka, Desa Tente, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima, dilaksanakan apel pengecekan personil dalam rangka pelaksanaan patroli Siskamling di wilayah teritorial koramil tersebut. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danpos Belo, Serma Abdollah, dengan diikuti oleh 5 personil Koramil. Selain personil Koramil, apel juga dihadiri oleh […]

  • Babinsa Turun Langsung, Desa Loboniki Aman dan Warga Antusias

    Babinsa Turun Langsung, Desa Loboniki Aman dan Warga Antusias

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Loboniki, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Jumat pagi (28/11/2025). Kegiatan ini bertujuan menjaga keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan TNI dengan masyarakat. Kegiatan dimulai pukul 08.20 WITA dan melibatkan Pratu Muhamad Rifaldi bersama warga setempat. Selama kegiatan, Babinsa melakukan pemantauan keamanan […]

expand_less