Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Bersama Petani: Babinsa Karera Padukan Tenaga di Masa Tanam Padi

TNI Bersama Petani: Babinsa Karera Padukan Tenaga di Masa Tanam Padi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Memasuki musim hujan, Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Hezron Wora terus menunjukkan kepedulian terhadap para petani di wilayah binaannya. Pada Sabtu (15/11/2025), Babinsa turun langsung ke area persawahan Desa Tandula Jangga, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur untuk membantu petani mencabut bibit padi yang sudah siap ditanam.

 

Kegiatan pendampingan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan di wilayah Sumba Timur. Dengan terlibat langsung di lapangan, Babinsa diharapkan dapat memberikan motivasi sekaligus meringankan pekerjaan para petani, terutama saat memasuki musim tanam.

 

Pratu Hezron Wora menyampaikan bahwa kehadirannya merupakan bentuk dukungan TNI kepada masyarakat dalam meningkatkan hasil produksi pertanian. “Kita bersama-sama membantu para petani agar proses tanam dapat berjalan dengan baik dan tepat waktu sehingga hasil panen nantinya bisa maksimal,” ujarnya.

 

Para petani menyambut positif pendampingan tersebut, karena selain mempercepat pekerjaan, kehadiran Babinsa juga memberikan semangat tersendiri bagi mereka.

 

Dengan adanya sinergi antara TNI dan masyarakat, diharapkan produktivitas pertanian di Desa Tandula Jangga dapat meningkat dan turut mendukung ketersediaan pangan di wilayah Kabupaten Sumba Timur.

 

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Saka Wira Kartika Dapat Pembinaan Intensif dari Babinsa Desa Pusu di Kodim 1621/TTS

    Saka Wira Kartika Dapat Pembinaan Intensif dari Babinsa Desa Pusu di Kodim 1621/TTS

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Soe, 15 November 2025 — Koramil 1621-01/Soe kembali menunjukkan komitmennya dalam membina generasi muda melalui kegiatan Pramuka Saka Wira Kartika. Pada Sabtu sore, Babinsa Desa Pusu Pelda Yopiter Anderias Tefi melaksanakan kegiatan pembinaan pramuka yang berlangsung di Lapangan Kodim 1621/TTS, mulai pukul 15.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan menanamkan disiplin, wawasan kebangsaan, serta keterampilan […]

  • Tinjau Lahan Di Desa Banjarangkan, Danramil Banjarangkan Cek Kelayakan Untuk KDKMP

    Tinjau Lahan Di Desa Banjarangkan, Danramil Banjarangkan Cek Kelayakan Untuk KDKMP

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha didampingi Babinsa Serma Asih dan perbekel Desa Banjarangkan melaksanakan peninjauan lahan rencana KDKMP Desa Banjarangkan, Minggu ( 16/11/25 ).   Kegiatan peninjauan lahan ini adalah bentuk peran aktif serta upaya Kodim Klungkung beserta Koramil jajaran untuk percepatan operasional KDKMP.   Pagi ini kita kembali melakukan survei lahan yang […]

  • HUT RI ke-80, Dandim 1607/Sumbawa Ajak Masyarakat Lanjutkan Perjuangan Pahlawan

    HUT RI ke-80, Dandim 1607/Sumbawa Ajak Masyarakat Lanjutkan Perjuangan Pahlawan

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa Besar, Komandan Kodim 1607/Sumbawa Letkol Kav Basofi Cahyowibowo S.T., menghadiri upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia yang digelar di halaman Kantor Bupati Sumbawa, Minggu (17/8/2025). Upacara berlangsung khidmat dengan Bupati Sumbawa bertindak sebagai inspektur upacara. Hadir pula jajaran Forkopimda, pimpinan OPD, TNI-Polri, pelajar, mahasiswa, serta organisasi masyarakat. Dalam […]

  • Koramil 1624-04/Omesuri Dukung Program DRPPA, Babinsa Hadiri Sosialisasi di Desa Wowong

    Koramil 1624-04/Omesuri Dukung Program DRPPA, Babinsa Hadiri Sosialisasi di Desa Wowong

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri, Pratu M. Rizki Adhe Irawan, menghadiri kegiatan Sosialisasi Pembentukan Desa/Kelurahan Ramah Perempuan dan Peduli Anak (DRPPA) serta Fasilitasi Penyusunan Rencana Aksi yang digelar di Desa Wowong, Kecamatan Omesuri, pada Jumat (14/11/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Dinas Perlindungan Perempuan dan Anak bersama unsur Pemerintah Desa Wowong. Sosialisasi ini menjadi bagian […]

  • Babinsa Serka Petrus Ghobe Gelar Kegiatan Monitoring dan Pamwil Bersama Warga Mbujaria

    Babinsa Serka Petrus Ghobe Gelar Kegiatan Monitoring dan Pamwil Bersama Warga Mbujaria

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Ramil 1602-01/Ende melakukan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) bersama masyarakat di Dusun Mbujaria, Desa Demulaka, Kecamatan Ndona Timur, Minggu 24 /08/2025. Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 Wita ini dipimpin oleh Serka Petrus Ghobe, Babinsa setempat, yang aktif memantau […]

  • TNI Hadir di Tengah Rakyat, Babinsa Ndona Timur Lakukan Komsos dan Pemantauan Wilayah

    TNI Hadir di Tengah Rakyat, Babinsa Ndona Timur Lakukan Komsos dan Pemantauan Wilayah

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka meningkatkan keamanan wilayah dan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Kecamatan Ndona Timur, Serka Petrus Ghobe, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kurulimbu, Kecamatan Ndona Timur, Kamis (17/07/2025). Kegiatan dimulai pukul 11.25 WITA dan diikuti oleh masyarakat setempat. Dalam pelaksanaan Komsos, Babinsa berinteraksi langsung […]

expand_less