Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Talibeng Pantau Upacara Adat di Pura Manik Bingin Kecamatan Sidemen.

Babinsa Talibeng Pantau Upacara Adat di Pura Manik Bingin Kecamatan Sidemen.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Karangasem – Dalam rangka memperkuat sinergitas antara TNI dengan masyarakat serta mendukung kelancaran pelaksanaan kegiatan adat di wilayah binaan, Babinsa Desa Talibeng, Koramil 1623-04/Sidemen, Koptu Koptu I Dewa Gede Eka Dwi Payana, turut hadir dan melaksanakan pengamanan pada upacara adat Karya Nubung Pedagingan yang berlangsung di Pura Manik Bingin, Desa Adat Sukahat, Desa Talibeng, Kecamatan Sidemen, Jumat 14 Nopember 2025.

 

Kegiatan yang digelar secara khidmat dan sakral ini merupakan bagian dari pelestarian tradisi dan budaya leluhur masyarakat Bali. Sebagai bentuk dukungan terhadap pelaksanaan kegiatan adat, Babinsa Talibeng Koptu Koptu I Dewa Gede Eka Dwi Payana bersinergi dengan Bhabinkamtibmas dan Pecalang untuk memastikan jalannya upacara berjalan aman, tertib, dan lancar.

 

“Keberadaan Babinsa dalam kegiatan adat seperti ini bukan hanya sebatas pengamanan, tetapi juga sebagai bentuk nyata kepedulian TNI terhadap pelestarian budaya dan harmonisasi sosial di wilayah binaan,” ujar Koptu Koptu I Dewa Gede Eka Dwi Payana.

 

Babinsa menambahkan bahwa kolaborasi antara aparat kewilayahan, Pemerintah Desa, Tokoh Adat, dan Masyarakat sangat penting dalam menjaga stabilitas dan kelestarian budaya di tengah perubahan zaman.

 

Upacara berjalan dengan lancar dan tertib, serta mendapat apresiasi dari warga yang merasa nyaman dengan kehadiran Babinsa, Bhabinkamtibmas dan Pecalang dalam menjaga keamanan selama prosesi berlangsung.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Program GPM, 70 Karung Beras SPHP Habis Terjual di Desa Bo’a

    Program GPM, 70 Karung Beras SPHP Habis Terjual di Desa Bo’a

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 24 Agustus 2025 – Dalam rangka mendukung Gerakan Pangan Murah (GPM), Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Serda Hamid Assegaf melaksanakan kegiatan penjualan beras SPHP bertempat di Desa Bo’a, Kecamatan Rote Barat, Kabupaten Rote Ndao, Minggu (24/8). Sebanyak 70 karung beras SPHP diturunkan dalam kegiatan tersebut, seluruhnya habis terjual dengan harga Rp60.000 per kemasan. Antusiasme masyarakat […]

  • Korem 162/Wira Bhakti Bersama Warga Gelar Korve Sampah Pasca Banjir di Kota Mataram

    Korem 162/Wira Bhakti Bersama Warga Gelar Korve Sampah Pasca Banjir di Kota Mataram

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Komando Resor Militer 162/Wira Bhakti bersama instansi terkait dan masyarakat secara aktif melaksanakan kegiatan pembersihan atau korve sampah pasca banjir yang melanda beberapa wilayah di Kota Mataram. Kegiatan ini telah dimulai sejak tanggal 11 Juli 2025 dan akan berlangsung hingga 16 Juli 2025, menyasar sejumlah kecamatan yang terdampak, antara lain Kecamatan Sandubaya, […]

  • Cegah Gangguan Kamtibmas, Aparat Gabungan Sisir Desa-Desa di Kecamatan Wawo

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Aparat Gabungan Sisir Desa-Desa di Kecamatan Wawo

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Wawo – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam pergantian Tahun Baru, Kamis, 31 Desember 2025, pukul 20.30 Wita, telah dilaksanakan kegiatan apel gabungan yang dilanjutkan patroli bersama di wilayah Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah serta mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas. Apel pengecekan personel dilaksanakan pada pukul […]

  • Kodam IX/Udayana Gelar Upacara HUT ke-80 TNI, Wujud Semangat TNI Prima dan Indonesia Maju

    Kodam IX/Udayana Gelar Upacara HUT ke-80 TNI, Wujud Semangat TNI Prima dan Indonesia Maju

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam suasana khidmat dan penuh semangat kebangsaan, Kodam IX/Udayana menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) di Lapangan I Gusti Ngurah Rai, Kepaon, Denpasar, pada Minggu (5/10/2025). Upacara dipimpin oleh Kasdam IX/Udayana Brigjen TNI Taufiq Hanafi, yang bertindak sebagai inspektur upacara, dan diikuti oleh prajurit TNI, Polri, PNS, […]

  • Sinergi Pemerintah–TNI, Danrem 162/WB Tutup Kegiatan Retreat untuk Penguatan Kepemimpinan Daerah

    Sinergi Pemerintah–TNI, Danrem 162/WB Tutup Kegiatan Retreat untuk Penguatan Kepemimpinan Daerah

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mataram, NTB — Komandan Korem 162/Wira Bhakti Brigjen TNI Moch. Sjasul Arief, S.Sos., secara resmi menutup kegiatan Retreat Pejabat Eselon II Pemerintah Provinsi NTB Tahun 2025 yang berlangsung di Aula Sudirman Makorem 162/WB. Penutupan seluruh peserta, pejabat Pemprov, pelatih, pendukung, dan tamu undangan. Seluruh rangkaian acara berjalan aman, tertib, dan lancar. Dalam sambutannya, Danrem menegaskan […]

  • Satgas Yonif 743/PSY Dorong Perputaran Ekonomi Lewat Pembelian Hasil Kebun Mama Papua

    Satgas Yonif 743/PSY Dorong Perputaran Ekonomi Lewat Pembelian Hasil Kebun Mama Papua

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Prajurit Satgas Yonif 743/PSY Pos Merah Putih kembali menunjukkan kepedulian mereka terhadap masyarakat dengan melaksanakan kegiatan belanja kasih atau pembelian hasil bumi milik para Mama Papua di Kampung Ginnik, Distrik Mulia, Kab. Puncak Jaya, Papua, Rabu (19/11/25). Kegiatan sederhana namun sarat makna ini menjadi salah satu bentuk nyata dukungan Satgas Yonif 743/PSY terhadap ekonomi keluarga […]

expand_less