Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Manunggal Dan Merakyat, Danramil Nusa Penida Hadiri Pernikahan Warga Di Desa Kampung Toye Pakeh

Manunggal Dan Merakyat, Danramil Nusa Penida Hadiri Pernikahan Warga Di Desa Kampung Toye Pakeh

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

Klungkung, – Berbagai upaya pembinaan teritorial yang digelar selama ini, nyatanya telah menumbuhkan sinergitas, kekompakan dan keakraban serta kemanunggalan antara Koramil 1610-04/Nusa Penida dengan seluruh pihak di wilayah teritorialnya .

 

Hal itupun terlihat saat Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno didampingi Babinsa Kampung Toya Pakeh Sertu Nursam Mulia di hadir diacara pernikahan warga binaan di Gedung Futsal Desa Kampung Toyapakeh, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Jumat ( 14/11/25 ).

 

Kehadiran pucuk pimpinan di Koramil Nusa Penida itupun disambut hangat oleh keluarga mempelai dan para undangan. Tampak dalam pantauan, suasana akrab dalam balutan guyub rukunpun terlihat kental kala Danramil dan Babinsa berbaur dengan undangan lainnya.

 

Danramil Mayor Inf Suparno Hadi mengatakan, hari ini kita menghadiri acara pernikahan saudara Taufik dan Tazilah, warga Desa Kampung Toye Pakeh.

 

Kehadiran kami ni adalah salah satu bentuk sinergitas serta hubungan harmonis yang telah terjalin dengan warga di wilayah Desa Kampung Toye Pakeh ini.

 

 

Sebagai satuan kewilayahan di Kecamatan Nusa Penida, pihaknya selalu berupaya menjaga soliditas, keakraban serta silahturahmi dengan seluruh komponen maupun masyarakat di wilayah,” terangnya.

 

 

Secara pribadi dan mewakili Koramil Nusa Penida menyampaikan selamat kepada kedua mempelai serta keluarga besar yang berbahagia. Semoga menjadi keluarga yang sakinah, mawaddah dan warahmah serta membawa keberkahan bagi keluarga dan lingkungan sekitar.

 

Pada kesempatan ini, saya juga mengajak masyarakat untuk selalu Danramil menjaga kerukunan , kebersamaan, solidaritas, dan keamanan lingkungan sesuai peran masing-masing dalam kehidupan bermasyarakat, “imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎ Antisipasi Musim Hujan, Babinsa Aik Dewa Ajak Warga Tingkatkan Kewaspadaan

    ‎ Antisipasi Musim Hujan, Babinsa Aik Dewa Ajak Warga Tingkatkan Kewaspadaan

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Desa Aik Dewa, Serka Sahbudin, melaksanakan kegiatan patroli kongkow-kongkow di wilayah Desa Aik Dewa, Kecamatan Pringgasela, Kabupaten Lombok Timur. Minggu(30/11/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) sekaligus mempererat komunikasi antara Babinsa dan warga setempat. ‎ ‎Dalam kesempatan tersebut, Serka Sahbudin mengimbau warga agar meningkatkan pelaksanaan […]

  • Kodim 1612/Manggarai Dukung Pengembangan Olahraga Lewat Bupati Cup IX

    Kodim 1612/Manggarai Dukung Pengembangan Olahraga Lewat Bupati Cup IX

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Manggarai Timur, 21 September 2025 – Kodim 1612/Manggarai melalui Ws. Danramil 1612-04/Elar, Peltu Abrao de Araujo, menunjukkan komitmennya dalam mendukung pembinaan generasi muda di bidang olahraga dengan menghadiri acara pembukaan Turnamen Sepak Bola Bupati Manggarai Timur Cup IX Tahun 2025, yang berlangsung di Lapangan Umandawa, Desa Sangan Kalo, Kecamatan Elar Selatan, Minggu (21/09/2025). Peltu Abrao […]

  • Desa Tasilo Gelar Rembuk Stunting dan Tetapkan Program Pembangunan Tahun 2026

    Desa Tasilo Gelar Rembuk Stunting dan Tetapkan Program Pembangunan Tahun 2026

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 15 September 2025 – Pemerintah Desa Tasilo, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao menggelar Musyawarah Rembuk Stunting sekaligus penetapan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPD) pada Senin (15/9/2025). Kegiatan berlangsung di kantor desa setempat mulai pukul 11.10 WITA hingga 14.27 WITA, dengan suasana tertib, aman, dan lancar. Musyawarah ini dihadiri oleh berbagai unsur, antara lain […]

  • Aksi Solidaritas Di Tunjukan Oleh Kodim 1621/TTS, Polres TTS Dan Ojol Maxim Kota So’e Gelar Do’a Bersama Dan Bakar Lilin

    Aksi Solidaritas Di Tunjukan Oleh Kodim 1621/TTS, Polres TTS Dan Ojol Maxim Kota So’e Gelar Do’a Bersama Dan Bakar Lilin

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    So’e _ Dandim 1621/TTS Letkol Inf Gunawan Budhi Prasetyo S. Sos dan Kapolres TTS AKBP Hendra Dorizen bersama Komunitas Pengemudi Ojek online (Ojol) Maxim Kota So’e menggelar aksi solidaritas bakar lilin dan doa bersama di bundaran lampu merah depan Pengadilan Negeri So’e Jl. Basuki Rahmat No 1 Kel. Taubneno Kec. Kota So’e Kab. TTS, Prov […]

  • Dipimpin Bupati Klungkung, Letkol Kav Sidik Pramono Hadiri Hari Jadi Provinsi Bali Ke-67

    Dipimpin Bupati Klungkung, Letkol Kav Sidik Pramono Hadiri Hari Jadi Provinsi Bali Ke-67

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Klungkung, – Mengusung tema “Amukti BaliHita” mewujudkan Harmoni Bali Dwipa, puncak peringatan Hari Jadi Ke 67 Provinsi Bali di Kabupaten Klungkung di tandai dengan upacara peringatan yangdi pimpin langsung oleh Bupati Klungkung I Made Satria, Kamis ( 14/08/25 ). Upacara peringatan yang digelar di Lapangan Umum Pau, Desa Tihingan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung tersebut dihadiri […]

  • Polres Klungkung Tingkatkan Kegiatan Patroli Malam jaga Kamtibmas

    Polres Klungkung Tingkatkan Kegiatan Patroli Malam jaga Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Polres Klungkung terus meningkatkan kegiatan patroli malam hari di wilayah hukumnya.Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, serta mencegah terjadinya tindak kriminalitas dan gangguan keamanan (6/11) Kasat Samapta AKP I Gusti Made Mahendra, S.Sos., mengatakan bahwa patroli malam hari memang merupakan kegiatan rutin dan berkeliling di tempat-tempat yang […]

expand_less