Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil Jereweh Perkuat Keamanan Wilayah Lewat Patroli Malam Berkelanjutan

Babinsa Koramil Jereweh Perkuat Keamanan Wilayah Lewat Patroli Malam Berkelanjutan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Koptu Agus Dermawan, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Jereweh pada Jum’at (14/11/2025) sekitar pukul 21.00 Wita.

Patroli yang dilakukan menyasar sejumlah titik pemukiman dan jalur-jalur utama di wilayah Kecamatan Jereweh. Koptu Agus Dermawan memastikan kondisi lingkungan tetap aman sekaligus memantau aktivitas masyarakat pada malam hari.

Selain melakukan pengecekan situasi, Koptu Agus Dermawan juga aktif memberikan imbauan kepada warga agar selalu menjaga ketertiban, meningkatkan kewaspadaan, serta menghindari kegiatan yang berpotensi menimbulkan gangguan keamanan.

“Menjaga keamanan bukan hanya tanggung jawab aparat, tetapi tugas bersama. Kami berharap warga terus peduli dengan lingkungan dan tidak segan melapor jika melihat hal-hal yang mencurigakan,” ujarnya.

Kegiatan patroli berlangsung dengan aman dan lancar serta mendapat respons positif dari masyarakat yang merasa terbantu dengan kehadiran Babinsa di lapangan.

Patroli malam ini menjadi salah satu bentuk komitmen TNI melalui para Babinsa dalam memastikan wilayah binaan tetap kondusif, aman, dan nyaman bagi seluruh masyarakat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Free Medical Care Satgas Yonif 743/PSY, Langkah Nyata Jaga Sehat Masyarakat Pedalaman Papua

    Free Medical Care Satgas Yonif 743/PSY, Langkah Nyata Jaga Sehat Masyarakat Pedalaman Papua

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Satgas Yonif 743/PSY Mako Satgas kembali menunjukkan komitmen dan kepeduliannya kepada masyarakat pegunungan Papua melalui pelayanan kesehatan gratis dari rumah ke rumah. Melalui Program Free Medical Care ini digelar di Kampung Pruleme, Distrik Mulia, Kab. Puncak Jaya, Papua. Senin (05/01/26), dengan melibatkan tenaga kesehatan Satgas yang turun langsung menyambangi warga satu per satu. Dalam kegiatan ini, prajurit […]

  • Komsos dan Pamwil Kodim 1602/Ende: Doa Bersama Tokoh Agama, Adat, dan Masyarakat di Raporendu

    Komsos dan Pamwil Kodim 1602/Ende: Doa Bersama Tokoh Agama, Adat, dan Masyarakat di Raporendu

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende — Dalam rangka menjaga keamanan dan membangun hubungan harmonis dengan masyarakat, Danramil 1602-01 Ende beserta anggota Babinsa menggelar kegiatan doa bersama yang melibatkan tokoh agama, tokoh masyarakat, dan tokoh adat di Lapangan Tembak Baru Desa Raporendu, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 09.00 hingga 11.30 WITA 25 Agustus 2025, tersebut bertujuan […]

  • Wujudkan Lingkungan Bersih Babinsa Gotong Royong Bersama Masyarakat Bersihkan Bahu Jalan

    Wujudkan Lingkungan Bersih Babinsa Gotong Royong Bersama Masyarakat Bersihkan Bahu Jalan

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Fatu Baa Koramil 1605-07/Wedomu Serka Nufrion Tamonob dalam melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah binaannya bersama dengan warga masyarakat melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan sisi kiri dan kanan bahu jalan. Kegiatan kerja bakti pembersihan sisi kiri dan kanan bahu jalan yang dilaksanakan dengan bergotong royong tersebut berlangsung di sepanjang jalan Dusun Taeksoruk, Desa […]

  • Monitoring Wilayah, Babinsa Koramil Pantai Baru Dorong Kelompok Tani Giat Bekerja

    Monitoring Wilayah, Babinsa Koramil Pantai Baru Dorong Kelompok Tani Giat Bekerja

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial sekaligus mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Roni Riberu, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan di Desa Sonimanu, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Sabtu (13/9/2025) pukul 11.00 Wita. Kegiatan ini dilakukan dengan menyambangi kelompok tani Teik Esa yang diketuai oleh Bapak Kris Saek. […]

  • Patroli Malam Ditingkatkan, Polres Bandara Ngurah Rai Hadirkan Rasa Aman di Area Bandara

    Patroli Malam Ditingkatkan, Polres Bandara Ngurah Rai Hadirkan Rasa Aman di Area Bandara

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Badung – Guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif di kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai, personel Sat Samapta Polres Kawasan Bandara melaksanakan patroli malam rutin pada Senin malam (12/1/2026). Patroli ini menyusuri sejumlah titik rawan dan area penting di sekitar bandara. Beberapa lokasi yang menjadi fokus pengawasan antara lain terminal keberangkatan […]

  • Lomba Burung Berkicau Ramaikan Peringatan HUT TNI ke-80 Kodim 1601/ST

    Lomba Burung Berkicau Ramaikan Peringatan HUT TNI ke-80 Kodim 1601/ST

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80, Kodim 1601/Sumba Timur, menggelar Kontes Burung Berkicau Dandim Cup II Bertempat di Pujasera (Kampung Got) Kelurahan Matawai kl, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (28/09/2025) acara ini penuh antusiasme dari peserta maupun masyarakat. Acara dibuka dengan registrasi peserta, serta penyambutan Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, […]

expand_less