Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Meski Ditemani Hujan, Babinsa Satra Tetap Semangat Beri Pengawalan Ngiring Ida Ratu Gede Dan Sanghyang Tri Durga Tedun Ke Desa Adat Tanggahan Peken

Meski Ditemani Hujan, Babinsa Satra Tetap Semangat Beri Pengawalan Ngiring Ida Ratu Gede Dan Sanghyang Tri Durga Tedun Ke Desa Adat Tanggahan Peken

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dotemani rintik hujan, tak sedikutpun menyurutkan dedikasi dan semangat Babinsa Satra Serka I Gusti Ngurah Armawan untuk memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat di wilayah tugasnya.

Pelayan terbaik tersebut terlihat jelas saat Serka Gusti Armawan bersinergi bersama Babinkamtibmas dan Bakamda serta pecalang Desa Satra melaksanakan pengamanan masyarakat desa adat Satra ngiring Ida Ratu Gede dan Sanghyang Tri Durga yang tedun ke Desa Adat Tanggahan Peken Kecamatan Susut – Bangli, Rabu ( 12/11/25 ).

Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka Karya Agung Memungkah saat ditemui, Mepedudusan Agung Mupuk Pedagingan Ngenteg Linggih Menawartna Lan Ngusaba Nini yang digelar di Desa Adat Tanggahan Peken.

Saat ditemui, Babinsa Satra Serka I Gusti Ngurah Armawan menyampaikan bahwa dalam kegiatan ngiring ini diikuti kurang lebih 400 orang yang melibatkan 4 truk, 1 bus Dishub, 20 kendaraan roda empat dan sekitar 100 sepeda motor.

Menurut Babinsa jajaran Koramil 1610-01/Klungkung, dalam kegiatan ini pihaknya melaksanakan pengamanan ketat dan ekstra. Bukan tanpa alasan, disamping jarak tempuh memerlukan estimasi kurang lebih 45 menit, jalan yang digunakan juga merupakan jalur utama yang padat pengguna,”jelasnya.

Selama perjalanan, disamping melaksanakan pengawalan melekat, kita juga tempatkan pengamanan dibeberapa titik-titik jalan rawan seperti pertigaan dan perempatan,”lanjutnya.

Selutuh rangkaian kegiatan berjalan dengan aman, tertib dan lancar. Selaku babinsa dirinya mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak uang ikut serta menjaga keamanan dan kelancaran kegiatan ini dengan selalu mematuhi himbauan dari aparat keamanan,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-03 Detusoko Tingkatkan Sinergi dengan Warga Desa Wolomasi

    Babinsa Koramil 1602-03 Detusoko Tingkatkan Sinergi dengan Warga Desa Wolomasi

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta memantau kondisi wilayah, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Anton Sams Boby, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Wolomasi, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, pada Rabu (20/8). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dan berlangsung hingga selesai dengan suasana aman dan lancar. Dalam pelaksanaannya, […]

  • Bersama TNI, Perbekel Ari Anggara Dorong Pembangunan Pertanian Berkelanjutan

    Bersama TNI, Perbekel Ari Anggara Dorong Pembangunan Pertanian Berkelanjutan

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Kamis (7/8/2025) – Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1616/Gianyar terus menuai apresiasi dari berbagai pihak. Salah satunya datang dari Perbekel Desa Batuan, Ari Anggara, yang menyampaikan rasa terima kasih mendalam atas hadirnya TNI membangun jalan usaha tani di wilayahnya. Memasuki H+15 pelaksanaan TMMD, progres pembangunan Jalan Usaha Tani yang […]

  • Babinsa Haharu Jalin Kebersamaan Lewat Komsos Bersama Keluarga Duka di Rambangaru

    Babinsa Haharu Jalin Kebersamaan Lewat Komsos Bersama Keluarga Duka di Rambangaru

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Peltu doming Liu melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga dan keluarga duka di RT Makalamak, Desa Rambangaru, Kecamatan Haharu, Kabupaten Sumba Timur,pada Minggu (07/09/2025). Dalam kesempatan tersebut, Peltu Dominggus turut hadir untuk memberikan dukungan moril serta membantu membahas rencana pemakaman salah satu kerabat warga […]

  • Hari Raya Galungan Kapolsek Mengwi Lakukan Pemantauan di Kawasan Obyek Wisata Taman Ayun

    Hari Raya Galungan Kapolsek Mengwi Lakukan Pemantauan di Kawasan Obyek Wisata Taman Ayun

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif pada perayaan Hari Raya Galungan, Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., turun langsung melakukan pemantauan aktivitas masyarakat dan wisatawan di Obyek Wisata Taman Ayun, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Rabu (19/11/2025). Kegiatan pemantauan dilakukan untuk memastikan kelancaran arus kunjungan, keamanan area pura, serta memberikan rasa […]

  • Babinsa 1602-04/Maurole Koordinasi dengan Petugas PLTU dalam Pemantauan Wilayah Binaan

    Babinsa 1602-04/Maurole Koordinasi dengan Petugas PLTU dalam Pemantauan Wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Sahlan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Pengumpulan Data Terpadu (Puldata) di Desa Keliwumbu, yang berlokasi di sekitar PLTU Ropa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pukul 09.00 Wita dan berlangsung hingga pukul 09.55 Wita dengan lancar dan aman. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama petugas keamanan PLTU […]

  • Rumah Dibangun, Keamanan Dijaga: Peran Aktif Babinsa di Balurebong

    Rumah Dibangun, Keamanan Dijaga: Peran Aktif Babinsa di Balurebong

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Serda Ibnu Chalid Gehak A Bethan, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan membantu pembangunan rumah Bapak Anton Doni di Desa Balurebong, Kecamatan Lebatukan, Kabupaten Lembata, Selasa (05/08/2025). Dalam kesempatan ini, Serda Ibnu Chalid menghimbau kepada masyarakat untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) serta tidak lupa juga menyampaikan agar selalu […]

expand_less