Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Bantu Warga Lakmaras Persiapkan Tradisi Sambut Baru

Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Bantu Warga Lakmaras Persiapkan Tradisi Sambut Baru

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Belu, Nusa Tenggara Timur — Prajurit Pos Lakmars Satgas Pengamanan Perbatasan RI–RDTL Yonarmed 12 Kostrad bersama masyarakat Desa Lakmaras melaksanakan kegiatan Karya Bakti dalam rangka persiapan acara adat sambut baru (komuni) yang menjadi tradisi penting bagi warga setempat, Jumat (07/11/2025).

Dalam kegiatan tersebut, personel TNI dan warga bergotong royong membersihkan lingkungan, memperbaiki area acara, serta menyiapkan perlengkapan yang akan digunakan dalam kegiatan adat. Sinergi ini menunjukkan semangat kebersamaan antara Satgas dan masyarakat perbatasan dalam menjaga kelestarian budaya lokal serta mempererat hubungan sosial di wilayah binaan.

Kehadiran prajurit di tengah masyarakat mendapat sambutan positif, karena selain membantu secara fisik, para personel juga ikut memberikan motivasi dan semangat gotong royong kepada warga. Kegiatan berlangsung dengan penuh keakraban dan semangat kekeluargaan antara TNI dan masyarakat Lakmaras.

Danyonarmed 12 Kostrad, Letkol Arm. Dr. Erlan Wijatmoko, S.H., M.Han., menyampaikan bahwa kegiatan karya bakti merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat. “Melalui kegiatan seperti ini, kami berupaya hadir dan berkontribusi langsung dalam kehidupan masyarakat perbatasan, sekaligus memperkuat semangat kebersamaan dan kepedulian terhadap budaya lokal,” ujarnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Jalan Kaki Kota Presisi, Sat Samapta Polres Tabanan Tegaskan Kehadiran Polisi di Tengah Masyarakat

    Patroli Jalan Kaki Kota Presisi, Sat Samapta Polres Tabanan Tegaskan Kehadiran Polisi di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di siang hari, Sat Samapta Polres Tabanan kembali menggelar kegiatan Patroli Jalan Kaki Kota Presisi pada Selasa, 22 Juli 2025. Kegiatan ini dimulai pukul 11.30 hingga 13.30 Wita, dipimpin oleh Kasat Samapta AKP I Ketut Suaba, yang sebelumnya memberikan […]

  • Babinsa Simpasai Serukan Jaga Silaturahmi dan Ketertiban Desa

    Babinsa Simpasai Serukan Jaga Silaturahmi dan Ketertiban Desa

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Monta _ Senin, 10 November 2025, para Babinsa dari Koramil 1608-07/Monta melaksanakan patroli dan ronda malam di berbagai desa binaan seperti Sakuru, Tangga Baru, Monta, dan Simpasai. Mereka tidak hanya melakukan pengawasan, tetapi juga mengajak warga terutama anak muda untuk berperan aktif menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Babinsa memberikan pemahaman bahwa menjaga lingkungan aman bukan […]

  • Babinsa Kopda Siprianus Juanda Mau Tebar Pesan Damai Natal di Desa Hauteas

    Babinsa Kopda Siprianus Juanda Mau Tebar Pesan Damai Natal di Desa Hauteas

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Desa Hauteas, Kecamatan Biboki Utara, Kabupaten TTU, Jumat (26/12/2025), tampak hangat dan penuh kebersamaan. Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Kopda Siprianus Juanda Mau, menyempatkan diri menyambangi warga binaannya sebagai wujud nyata kedekatan TNI dengan masyarakat di wilayah pedesaan. Dalam suasana sederhana namun penuh keakraban, Kopda Siprianus duduk bersama warga, berdialog langsung, serta mendengarkan berbagai aspirasi dan […]

  • Perkuat Generasi Sehat, Babinsa Seteluk Rea Kawal Kegiatan Makan Bergizi Gratis

    Perkuat Generasi Sehat, Babinsa Seteluk Rea Kawal Kegiatan Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Persiapan Seteluk Rea, Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Muhammad Hidir, menunjukkan kepeduliannya terhadap generasi penerus dengan mendampingi pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN 2 Seteluk, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (16/9/2025). Kegiatan yang diikuti para siswa ini berlangsung lancar dan penuh antusias. Kehadiran Babinsa tidak hanya memberikan dukungan […]

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Rabu 6 Agustus 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I MADE SUARTHANA memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Hadiri HUT Ke – 37 ST Putra Mekar, Koptu Kadek Agus Harap Generasi Muda Jadi Ujung Tombak Dengan Beri Warna Positif

    Hadiri HUT Ke – 37 ST Putra Mekar, Koptu Kadek Agus Harap Generasi Muda Jadi Ujung Tombak Dengan Beri Warna Positif

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Klungkung,- .Mengusung tema “Muda Berkarya Lan Berbudaya”, puncak perayaan HUT ke – 37 ST Putra Mekar Banjar Kacangdawa, Desa Kamasan – Klungkung digelar Sabtu ( 27/12/25 ) malam. Diwarnai berbagai kegiatan dan kreasi, perayaan yang dihadiri ratusan masyarakat itupun berlangsung semarak dengan mendapat pendampingan dari Babinsa Kamasan Koptu Kadek Agus. Malam yang luar biasa, acara […]

expand_less