Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Situasi Keamanan Kelurahan Penaraga Tetap Kondusif Berkat Patroli Malam

Situasi Keamanan Kelurahan Penaraga Tetap Kondusif Berkat Patroli Malam

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Kota Bima _ Pada Kamis malam, 6 November 2025, Babinsa Kelurahan Penaraga Serma Rijaludin memimpin kegiatan patroli siskamling di wilayah teritorial Koramil 1608-01/Rasanae, Kecamatan Raba, Kota Bima. Patroli ini melibatkan 4 anggota Koramil, ketua RW dan RT setempat serta tokoh wanita Kelurahan Penaraga.

Patroli menyasar wilayah RT 08 RW 03 dan RT 02 RW 01 Kelurahan Penaraga dengan tujuan memastikan keamanan lingkungan berjalan lancar. Personil bergerak mengecek anggota siskamling di pos jaga dan melakukan patroli keliling desa.

Babinsa memberikan himbauan agar seluruh elemen masyarakat mengaktifkan kembali ronda malam dan menolak keras adanya peredaran minuman keras maupun narkoba. Kegiatan ini diharapkan dapat menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif di wilayah Kelurahan Penaraga.

Kegiatan patroli siskamling berlangsung aman, tertib, dan lancar tanpa kendala, menunjukkan sinergi positif antara aparat keamanan dan masyarakat dalam menjaga keamanan lingkungan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Personel Kodim 1615/Lombok Timur Gelar Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026 dan Doakan Korban Bencana Alam

    ‎Personel Kodim 1615/Lombok Timur Gelar Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026 dan Doakan Korban Bencana Alam

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Personel Kodim 1615/Lombok Timur melaksanakan kegiatan doa bersama dalam rangka menyambut Tahun Baru 2026, sekaligus mendoakan para korban bencana alam yang terjadi di Daerah Istimewa Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Rabu (31/12/2025). ‎ ‎Kegiatan Doa bersama ini dilaksanakan sebagai wujud rasa syukur atas pengabdian yang telah dijalani selama tahun 2025, serta […]

  • Ciptakan Solusi Damai, Babinsa Ende Dampingi Mediasi Pembangunan Rumah Warga Desa Bheramari

    Ciptakan Solusi Damai, Babinsa Ende Dampingi Mediasi Pembangunan Rumah Warga Desa Bheramari

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda M. Saleh H., mendampingi mediasi terkait pemberhentian pembangunan rumah milik Ibu Anastasia Meri Tea oleh Bapak Elias Belu, di Kantor Desa Bheramari, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Sabtu (20/12/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menyelesaikan permasalahan secara kekeluargaan dan damai, sekaligus memastikan keamanan dan ketertiban selama proses […]

  • Peduli Lingkungan Desa, Satgas Pos Maubusa Bersama Warga Desa Nuaderog Laksanakan Perbaikan Jalan

    Peduli Lingkungan Desa, Satgas Pos Maubusa Bersama Warga Desa Nuaderog Laksanakan Perbaikan Jalan

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Belu – Pos Maubusa bantu masyarakat perbaiki akses jalan menuju persawahan di Dusun Nuaderog, Desa Asumanu, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu. Kamis (04/09/2025). Jalan yang diperbaiki adalah satu-satunya akses utama yang digunakan warga menuju sawah. Kondisi jalan yang rusak akibat dari erosi dan aliran air saat musim hujan yang lalu membuat kondisi jalan menjadi sulit dilalui […]

  • Babinsa Koramil Detusoko Hadirkan Rasa Aman Lewat Kegiatan Pamwil di Desa Gululada

    Babinsa Koramil Detusoko Hadirkan Rasa Aman Lewat Kegiatan Pamwil di Desa Gululada

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Serda Ilham, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos), pengamanan wilayah (Pamwil), dan monitoring di Desa Gululada, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa pagi mulai pukul 10.00 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Serda Ilham memantau perkembangan situasi wilayah binaan sekaligus memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat melalui kehadiran Babinsa yang aktif […]

  • Babinsa Koramil 1627-02 Pantai Baru Pastikan Keamanan Pelabuhan ASDP Tetap Kondusif

    Babinsa Koramil 1627-02 Pantai Baru Pastikan Keamanan Pelabuhan ASDP Tetap Kondusif

    • calendar_month 23 menit yang lalu
    • account_circle arash news
    • visibility 0
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Roni Riberu, melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan aktivitas bongkar muatan Kapal ASDP di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Jumat, 16 Februari 2026. Kegiatan tersebut dilaksanakan mulai pukul 13.00 Wita dengan fokus pada pengamanan kedatangan Kapal ASDP KMP Kalibodri yang sandar di Pelabuhan Pantai […]

  • Koramil 1628-05/Jereweh Aktif Laksanakan Patroli Malam, Pastikan Lingkungan Aman dan Tertib

    Koramil 1628-05/Jereweh Aktif Laksanakan Patroli Malam, Pastikan Lingkungan Aman dan Tertib

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Abdul Azis, melaksanakan kegiatan patroli malam di seputaran Kecamatan Jereweh, Selasa (21/10/2025) sekitar pukul 21.30 WITA. Kegiatan patroli ini bertujuan untuk memastikan kondisi wilayah tetap aman sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar selalu waspada dan […]

expand_less