Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Satgas Pamtas RI–RDTL Yonarmed 12 Kostrad Gelar Jumat Berkah, Bagikan Sembako untuk Warga Sekitar

Satgas Pamtas RI–RDTL Yonarmed 12 Kostrad Gelar Jumat Berkah, Bagikan Sembako untuk Warga Sekitar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Belu, NTT — Satgas Pamtas RI–RDTL Yonarmed 12 Kostrad kembali menunjukkan kepedulian terhadap masyarakat di wilayah perbatasan dengan melaksanakan kegiatan Jumat Berkah berupa pembagian sembako gratis kepada warga sekitar yang membutuhkan di sekitar Makosatgas yang berlokasi di Umanen, Kecamatan Atambua Barat, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini menjadi wujud nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat di perbatasan. Jumat (7/11/2025).

Kegiatan sosial tersebut disambut antusias oleh masyarakat. Sejumlah warga yang menerima bantuan tampak bahagia dan mengungkapkan rasa terima kasih atas perhatian dan kepedulian prajurit Satgas. Melalui kegiatan ini, diharapkan dapat sedikit meringankan beban kebutuhan sehari-hari masyarakat serta mempererat hubungan harmonis antara TNI dan warga sekitar.

Komandan Yonarmed 12 Kostrad, Letkol Arm. Dr. Erlan Wijatmoko, S.H., M.Han., menyampaikan bahwa kegiatan Jumat Berkah merupakan bagian dari upaya Satgas dalam memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat. “Melalui kegiatan berbagi seperti ini, kami ingin hadir langsung di tengah masyarakat, membantu dengan tulus, dan menumbuhkan semangat gotong royong serta kebersamaan,” ungkapnya.
Dengan semangat pengabdian tanpa batas, Satgas Pamtas RI–RDTL Yonarmed 12 Kostrad terus berupaya menjalankan misi kemanusiaan dan sosial di perbatasan, tidak hanya menjaga keamanan wilayah, tetapi juga menebar kebaikan dan kepedulian bagi masyarakat di sekitar pos-pos jaga.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Stakeholder Maritim,Dandim 1601/Sumba Timur Hadir di Kampanye Keselamatan Pelayaran 2025

    Sinergi TNI dan Stakeholder Maritim,Dandim 1601/Sumba Timur Hadir di Kampanye Keselamatan Pelayaran 2025

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S,.S.E., menghadiri undangan kampanye Keselamatan Pelayaran 2025 yang digelar di Terminal Penumpang Pelabuhan Waingapu, Kelurahan Kambajawa, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (29/07/2025). Kegiatan yang mengangkat tema “Keselamatan adalah Tanggung Jawab Bersama” ini diselenggarakan sebagai bentuk sinergi antara pemerintah, TNI, instansi maritim, serta masyarakat pengguna […]

  • TNI-Polri Bersama Pemdes Mas Salurkan Bantuan Beras CBP Tahun 2025 Secara Aman dan Tertib

    TNI-Polri Bersama Pemdes Mas Salurkan Bantuan Beras CBP Tahun 2025 Secara Aman dan Tertib

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Kamis (17/7/2025) — Dalam upaya memastikan kelancaran, keamanan, dan ketertiban distribusi bantuan sosial kepada masyarakat, Babinsa Desa Mas Koramil 1616-02/Ubud, Sertu I Made Surita, bersama Bhabinkamtibmas Desa Mas dan Staf Desa Mas, melaksanakan pengamanan dan pendampingan kegiatan penyaluran bantuan pangan berupa beras yang berlangsung di Kantor Perbekel Mas, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. […]

  • Sinergi TNI dan Pendidikan Kopda Hanan Hadiri Acara Penutupan KKN di Ngada

    Sinergi TNI dan Pendidikan Kopda Hanan Hadiri Acara Penutupan KKN di Ngada

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Riung, Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Kopda Hanan menghadiri kegiatan penutupan dan pelepasan peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) Nusantara III Tahun 2025 Kabupaten Ngada yang berlangsung di Panggung Sanggar Seni, Kecamatan Riung pada Minggu (10/8/2025) Acara ini menjadi momen penutup dari rangkaian kegiatan KKN yang dilaksanakan oleh mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi yang tergabung dalam […]

  • Patroli Malam di Kecamatan Donggo, Masyarakat dan Aparat Bersinergi Jaga Keamanan

    Patroli Malam di Kecamatan Donggo, Masyarakat dan Aparat Bersinergi Jaga Keamanan

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Donggo, _ 01 Oktober 2025 – Pada hari Rabu malam pukul 19.00 WITA, Serka Sirajudin Babinsa Desa Palama bersama satu anggota Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling guna memantau situasi wilayah serta mengantisipasi perkembangan kondisi di Kecamatan Donggo. Kegiatan tersebut dihadiri oleh berbagai unsur seperti anggota Koramil sebanyak 2 orang, aparat desa 3 orang, masyarakat […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Hadir Amankan Penyaluran Bantuan Tunai, Pastikan Tepat Sasaran

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Hadir Amankan Penyaluran Bantuan Tunai, Pastikan Tepat Sasaran

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Woha–Bima, Selasa 15 Juli 2025 – Sertu Ahmad, Babinsa Desa Roka Pos Ramil Belo Koramil 1608-04/Woha, menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Anggaran Dana Desa (BLT ADD) untuk bulan Juli, Agustus, dan September 2025. Bantuan ini diberikan kepada 20 Kepala Keluarga penerima manfaat di Aula Kantor Desa Roka, Kecamatan Belo. Acara tersebut dihadiri Camat Belo […]

  • Ribuan Anak TK Hingga SMA di Kecamatan Pantai Baru Terima Makanan Sehat Bergizi

    Ribuan Anak TK Hingga SMA di Kecamatan Pantai Baru Terima Makanan Sehat Bergizi

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Selasa, 23 September 2025 pukul 07.00 WITA, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat bergizi kepada anak-anak sekolah mulai dari tingkat TK/Paud, SD, SMP, hingga SMA. Kegiatan ini berlangsung di Yayasan Sasando Abadi, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Program Makan Bergizi […]

expand_less