Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI dan Warga Desa Kebirangga Bersinergi dalam Karya Bhakti di Gereja Lokal

TNI dan Warga Desa Kebirangga Bersinergi dalam Karya Bhakti di Gereja Lokal

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serma Bambang Sutrisno, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Karya Bhakti bersama masyarakat di Gereja Santo Yohanes Penginjil, Desa Kebirangga, Kecamatan Maukaro. Kegiatan dimulai pukul 08.30 WITA hingga selesai, bertujuan untuk menjaga keamanan, ketertiban, serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Stasi Gereja, Bapak Saferius Koro, dan warga Desa Kebirangga. Serma Bambang Sutrisno memantau secara aktif situasi keamanan guna mewujudkan Kamtibmas yang kondusif di wilayah binaan. Kehadiran Babinsa juga memberikan rasa aman dan nyaman bagi warga yang sedang beraktivitas di sekitar gereja.

Selain menjaga keamanan, Babinsa berperan aktif dalam membantu masyarakat dan memberikan himbauan agar lingkungan sekitar tetap bersih dan sehat. Kegiatan Karya Bhakti ini merupakan wujud nyata TNI dalam mendukung kebersihan dan kenyamanan lingkungan masyarakat.

“Kehadiran Babinsa bukan hanya sekadar menjaga keamanan, tetapi juga untuk berkomunikasi dengan masyarakat dan membantu menyelesaikan berbagai persoalan. Kegiatan ini menunjukkan kemanunggalan TNI dengan rakyat,” ujar Serma Bambang Sutrisno.

Kegiatan Komsos, Pamwil, dan Karya Bhakti berjalan aman, tertib, dan lancar. Warga menyambut positif kehadiran Babinsa, yang semakin memperkuat hubungan harmonis antara TNI dan masyarakat di wilayah Kecamatan Maukaro.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jelang Pergantian Tahun, Kasdim 1607/Sumbawa Serukan Kewaspadaan dan Kebersamaan

    Jelang Pergantian Tahun, Kasdim 1607/Sumbawa Serukan Kewaspadaan dan Kebersamaan

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam rangka mendukung kelancaran serta menciptakan situasi yang aman dan kondusif pada perayaan Natal dan Tahun Baru 2026, Kepala Staf Kodim (Kasdim) 1607/Sumbawa Mayor Inf Dahlan S.Sos. menghadiri rapat koordinasi Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2026 yang bertempat di Ruang Rapat Sekretaris Kabupaten Sumbawa. Senin (22/12/2025). Rapat koordinasi tersebut dipimpin oleh Bupati […]

  • Cegah kemacetan Personil Lalu Lintas Polsek Seltim Strong point di Simpang Bunut Puhun, Bantas

    Cegah kemacetan Personil Lalu Lintas Polsek Seltim Strong point di Simpang Bunut Puhun, Bantas

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Seltim tetap melaksanakan Pengaturan arus lalu lintas dimana merupakan salah satu bentuk pelayanan Polri kepada masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan dengan menempatkan personil Polsek Seltim di beberapa lokasi yang rawan Macet, ramai aktivitas lalu lintas seperti di Simpang Bunut Puhun Padat Arus Lalu lintas di Depan TAC /Pasar Desa Megati, Simpang Gunung […]

  • Di Tengah Sawah, Babinsa Jalin Komsos Dengan Petani

    Di Tengah Sawah, Babinsa Jalin Komsos Dengan Petani

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 01/Kota Solok Kodim 0309/Solok Serda Tomi Firman menjalin komsos sekaligus memberi motivasi kepada petani di desa binaan di Kecamatan Koto Baru, Kabupaten Solok, Jumat 03 Oktober 2025. Serda Tomi Firman menyampaikan, Dalam menjalin komunikasi antara aparat komando kewilayahan yakni Babinsa dengan warga masyarakat khususnya para petani, dapat dilakukan di mana saja. Seperti yang […]

  • Bhabinkamtibmas Sambangi Kegiatan Posyandu Seruni di Lingkungan Sedit, Bebalang Bangli

    Bhabinkamtibmas Sambangi Kegiatan Posyandu Seruni di Lingkungan Sedit, Bebalang Bangli

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Bangli – Polsek Bangli Bangli, Sabtu (8/11/2025) Sebagai bentuk kepedulian terhadap kesehatan masyarakat, Bhabinkamtibmas Kelurahan Bebalang Aiptu I Nyoman Dama bersinergi dengan Babinsa melaksanakan kegiatan sambang dan memantau pelaksanaan Posyandu Seruni di Lingkungan Sedit, Kelurahan Bebalang, Kecamatan Bangli. Kegiatan posyandu yang diadakan oleh masyarakat dan untuk masyarakat ini menjadi wadah penting […]

  • Kehadiran Babinsa di Musdes Semang Tegaskan Komitmen TNI untuk Sejahterakan Masyarakat

    Kehadiran Babinsa di Musdes Semang Tegaskan Komitmen TNI untuk Sejahterakan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Welak — Babinsa Koramil 1630-02/Lembor, Serda Sanusi, menghadiri undangan Rapat Musyawarah Desa (Musdes) yang diselenggarakan pada Jumat, 28 November 2025 bertempat di Kantor Desa Semang, Kecamatan Welak, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan Musdes tersebut digelar sebagai forum resmi pemerintahan desa untuk membahas program pembangunan, prioritas penggunaan anggaran desa, serta rencana kegiatan pemberdayaan masyarakat di tahun anggaran […]

  • Personel Kodim 1627/RN Kawal Pekerjaan Pembangunan K-SIGN di Desa Matasio, Serubeba, dan Daima

    Personel Kodim 1627/RN Kawal Pekerjaan Pembangunan K-SIGN di Desa Matasio, Serubeba, dan Daima

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 51
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada Selasa (30/09/2025) pukul 09.00 WITA, bertempat di lokasi pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN) yang mencakup wilayah Desa Matasio, Desa Serubeba, Kecamatan Rote Timur, serta Desa Daima, Kecamatan Landuleko, Kabupaten Rote Ndao, telah dilaksanakan kegiatan pengamanan oleh personel Kodim 1627/Rote Ndao. Pengamanan ini dilakukan guna mendukung kelancaran proses pembangunan kawasan […]

expand_less