Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 01/Loli Komsos dengan Pengusaha Penggilingan Padi di Desa Binamora

Babinsa Koramil 01/Loli Komsos dengan Pengusaha Penggilingan Padi di Desa Binamora

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan pengusaha penggilingan padi di Desa Binamora, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (5/11/2025).

Kegiatan Komsos tersebut merupakan salah satu bentuk pembinaan teritorial yang dilakukan Babinsa dalam rangka menjalin silaturahmi dan mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat, khususnya para pelaku usaha di wilayah binaan.

Melalui kegiatan ini, Babinsa dapat mengetahui kondisi usaha masyarakat serta kendala yang dihadapi dalam penggilingan dan distribusi hasil panen.

Dalam kesempatan itu, Babinsa menyampaikan agar para pengusaha penggilingan padi turut membantu petani dengan memberikan pelayanan terbaik dan harga yang wajar.

Ia juga mengimbau agar pengusaha tetap menjaga kebersihan lingkungan sekitar tempat usaha, serta memperhatikan keselamatan kerja bagi para karyawan.

Pengusaha penggilingan padi menyambut baik kehadiran Babinsa dan menyampaikan terima kasih atas perhatian serta dukungan TNI dalam membantu menjaga stabilitas dan ketertiban wilayah.

Mereka berharap kerja sama antara TNI dan masyarakat dapat terus terjalin guna mendukung ketahanan pangan di Kabupaten Sumba Barat.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabinlamtibmas Pantau Penyaluran Bantuan Pangan Beras dan Minyak Goreng Dari Pemerinrah di Kelurahan Cempaga Bangli

    Bhabinlamtibmas Pantau Penyaluran Bantuan Pangan Beras dan Minyak Goreng Dari Pemerinrah di Kelurahan Cempaga Bangli

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Bangli, Polsek Bangli, – Bhabinkamtibmas Kelurahan Cempaga bersinergi dengan Babinsa, melaksanakan pengamanan dan pementauan penyaluran Bantuan Pangan Beras dan Minyak Goreng dari Pemerintah periode bulan Oktober – November 2025, kepada keluarga penerima manfaat (KPM). bertempat di Balai Banjar Gunaksa, Kelurahan Cempaga, Kec/Kab Bangli. Rabu pagi (26/11/2025). Keluarga penerima manfaat (KPM) sebanyak 220 […]

  • Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Aktif Dukung Petani Jagung Desa Hamba Wutang

    Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Aktif Dukung Petani Jagung Desa Hamba Wutang

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Junus Ratu, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman jagung di Desa Hamba Wutang, Kecamatan Ngadu Ngala, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (14/01/2026). Kegiatan ini merupakan bentuk nyata kepedulian TNI AD melalui peran Babinsa dalam membantu meningkatkan hasil […]

  • Turun Langsung Tinjau Lahan KDKMP, Wujud Totalitas Babinsa Selisihan Sukseskan Program Strategis Pemerintah

    Turun Langsung Tinjau Lahan KDKMP, Wujud Totalitas Babinsa Selisihan Sukseskan Program Strategis Pemerintah

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berbagai upaya dan langkah terus dilakukan berbagai pihak di Desa Selisihan, Kecamatan/Kabupaten Klungkung dalam rangka mensukseskan program pemerintah Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih. Upaya tersebut terlihat saat Babinsa Selisihan Serda Dewa Wasista bersama Kadus Kawan Wayan Wikanaya melaksanakan peninjauan dan pengecekan lahan yang direncanakan digunakan untuk pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih ( KDKMP ) Desa […]

  • Wujud kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, Koramil 1623-05/Manggis melaksanakan Karya Bakti di Pura Silayukti.

    Wujud kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, Koramil 1623-05/Manggis melaksanakan Karya Bakti di Pura Silayukti.

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Anggota Koramil 1623-05/Manggis dipimpin oleh Peltu Wayan Sariyadnya bersama warga melaksanakan Karya Bakti di Pura Silayukti Desa Padangbai Kec.Manggis Kab.Karangasem, pada Jumat (31/10/25). Kegiatan Karya Bakti melaksanakan pembersihan sampah organik dan anorganik serta pemangkasan rumput di halaman Pura Silayukti. Peltu Wayan Sariyadnya disela-sela kegiatan mengatakan “anggota Koramil 05/Manggis bersama Bendesa Adat Padangbai serta […]

  • Polres Gianyar Gencarkan Patroli Malam, Sasar Pasar Kuliner untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polres Gianyar Gencarkan Patroli Malam, Sasar Pasar Kuliner untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Gianyar – Personel Polres Gianyar melalui unit Patroli Kota Presisi Sat Samapta kembali melaksanakan patroli malam dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Pada Rabu (1/10/2025) pukul 20.30 WITA, patroli dipimpin oleh BRIPKA I Made Susila bersama anggota BRIPKA I Wayan Beni Sastrawan, S.H. dan BRIPKA I Gst. Putu Ari Purnawan dengan sasaran Pasar […]

  • Babinsa Koramil 1612-02/Reok Hadiri MUSDESUS KDMP Robek TA 2025 di Desa Rura

    Babinsa Koramil 1612-02/Reok Hadiri MUSDESUS KDMP Robek TA 2025 di Desa Rura

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Reok Barat, 24 November 2025 — Koramil 1612-02/Reok melalui Babinsa Desa Rura Serka Paulus menghadiri Musyawarah Desa Khusus (MUSDESUS) KDMP Robek Tahun Anggaran 2025 yang digelar di Kantor Desa Rura, Kecamatan Reok Barat, Kabupaten Manggarai. Kegiatan ini menjadi forum penting dalam menetapkan prioritas program pembangunan desa melalui skema KDMP Robek. Acara dihadiri oleh perwakilan Kecamatan […]

expand_less