Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 01/Loli Komsos dengan Pengusaha Penggilingan Padi di Desa Binamora

Babinsa Koramil 01/Loli Komsos dengan Pengusaha Penggilingan Padi di Desa Binamora

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan pengusaha penggilingan padi di Desa Binamora, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (5/11/2025).

Kegiatan Komsos tersebut merupakan salah satu bentuk pembinaan teritorial yang dilakukan Babinsa dalam rangka menjalin silaturahmi dan mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat, khususnya para pelaku usaha di wilayah binaan.

Melalui kegiatan ini, Babinsa dapat mengetahui kondisi usaha masyarakat serta kendala yang dihadapi dalam penggilingan dan distribusi hasil panen.

Dalam kesempatan itu, Babinsa menyampaikan agar para pengusaha penggilingan padi turut membantu petani dengan memberikan pelayanan terbaik dan harga yang wajar.

Ia juga mengimbau agar pengusaha tetap menjaga kebersihan lingkungan sekitar tempat usaha, serta memperhatikan keselamatan kerja bagi para karyawan.

Pengusaha penggilingan padi menyambut baik kehadiran Babinsa dan menyampaikan terima kasih atas perhatian serta dukungan TNI dalam membantu menjaga stabilitas dan ketertiban wilayah.

Mereka berharap kerja sama antara TNI dan masyarakat dapat terus terjalin guna mendukung ketahanan pangan di Kabupaten Sumba Barat.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Program MBG Sampai ke SMP Muhammadiyah Waipare, Siswa Dukung Kelanjutan Pendidikan Gratis

    Program MBG Sampai ke SMP Muhammadiyah Waipare, Siswa Dukung Kelanjutan Pendidikan Gratis

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Dalam rangka mendukung kelancaran pendidikan dan kesejahteraan siswa, tim yang dipimpin oleh Kopda Elias Langga melakukan pemantauan terhadap pembagian Bantuan Manfaat Belajar Gratis (MBG) di SMP Muhammadiyah Waipare, Desa Watumilok, Kecamatan Kangae, pada hari ini. Acara ini merupakan bagian dari program pemerintah yang bertujuan memberikan bantuan pendidikan kepada siswa dari keluarga kurang mampu, agar […]

  • Jaga tali silaturahmi, Pasi Intel Kodim 1623/Karangasem hadiri rapat rutin Marcab LVRI Kab.Karangasem.

    Jaga tali silaturahmi, Pasi Intel Kodim 1623/Karangasem hadiri rapat rutin Marcab LVRI Kab.Karangasem.

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Pasi Intel Kodim 1623/Karangasem Kapten Inf Arif Budi Santoso menghadiri kegiatan rapat rutin Markas cabang (Marcab) Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) Kabupaten Karangasem, di Gedung Pemuda Jalan Diponegoro, No 71 Amlapura, Kelurahan Karangasem, Kec/Kab.Karangasem, pada Minggu (19/10/25). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Dandim 1623/Karangasem diwakili Pasi Intel Kapten Inf Arif Budi Santoso, Ketua […]

  • Kapolsek Klungkung Pimpin Patroli Dialogis di Kawasan Objek Wisata Kerta Gosa.

    Kapolsek Klungkung Pimpin Patroli Dialogis di Kawasan Objek Wisata Kerta Gosa.

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

      Polres Klungkung – Unit Samapta Polsek Klungkung yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Klungkung Kompol I Wayan Sujana, S.H., M.M., didampingi Perwira Pengawas IPTU I Wayan Supartha, S.H., melaksanakan kegiatan patroli dialogis di seputaran objek wisata Kerta Gosa, Klungkung,(1/1). Dalam kegiatan tersebut, personel Polsek Klungkung menyambangi serta berdialog langsung dengan para pengunjung, khususnya adik-adik siswa […]

  • Perkuat Hubungan TNI dan Rakyat, Babinsa Laksanakan Komsos di Wilayah Binaan

    Perkuat Hubungan TNI dan Rakyat, Babinsa Laksanakan Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende – Dalam upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Taufik, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Dusun Maurongga, Desa Raporendu, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, pada hari Minggu (24/08/2025) pukul 10.00 WITA hingga selesai. Kegiatan tersebut bertujuan untuk menciptakan […]

  • Bupati KSB Distribusikan Kartu SBM Pendidikan, Babinsa Sekongkang Bawah Turut Dampingi

    Bupati KSB Distribusikan Kartu SBM Pendidikan, Babinsa Sekongkang Bawah Turut Dampingi

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Sekongkang Bawah Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan pendampingan kegiatan penyerahan Kartu Sumbawa Barat (KSB) Maju Program Layanan Maju Pendidikan yang diserahkan langsung oleh Bupati Sumbawa Barat, H. Amar Nurmansyah, S.T., M.H., bertempat di Gedung Balong Rungan, Desa Sekongkang Bawah, Kecamatan Sekongkang, Kamis (25/09/2025). Dalam kegiatan tersebut tercatat sebanyak 209 orang penerima […]

  • Danramil Sukasada Bersama Babinsa Laksanakan Pengecekan Pembangunan Kantor KDKMP

    Danramil Sukasada Bersama Babinsa Laksanakan Pengecekan Pembangunan Kantor KDKMP

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sukasada, 10 Januari 2026 —Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan sarana dan prasarana desa serta memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif, Komandan Koramil 1609-05/Sukasada melaksanakan pengecekan sekaligus koordinasi komunikasi terkait pembangunan Kantor KDKMP yang berlokasi di Dusun Lebahsiung, Desa Panji Anom, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Sabtu, 10 Januari 2026, pukul 12.50 […]

expand_less