Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa dan Persit Kodim 1627/Rote Ndao Bersatu Jaga Keamanan dan Kesehatan Proyek K-SIGN

Babinsa dan Persit Kodim 1627/Rote Ndao Bersatu Jaga Keamanan dan Kesehatan Proyek K-SIGN

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Rote Ndao, 6 November 2025 – Kodim 1627/Rote Ndao terus menunjukkan dukungannya terhadap program strategis nasional dengan turut mengawal pelaksanaan pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN) di wilayah Kabupaten Rote Ndao.

Pada Kamis (6/11/2025) pukul 08.30 WITA, Babinsa Sertu Andre T bersama dua anggota Kodim 1627/Rote Ndao melaksanakan pengamanan dan pemantauan langsung di lokasi proyek pembangunan yang tersebar di Desa Matasio dan Desa Serubeba, Kecamatan Rote Timur, serta Desa Daima dan Desa Daurendale, Kecamatan Landu Leko.

Kegiatan ini bertujuan memastikan seluruh proses pembangunan berjalan aman, tertib, dan sesuai rencana, mengingat proyek K-SIGN merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam mengembangkan potensi garam nasional dan meningkatkan perekonomian masyarakat lokal.

Tak hanya dalam hal pengamanan, dukungan juga datang dari Dapur Sehat Persit Kartika Chandra Kirana Kodim 1627/Rote Ndao yang menyiapkan konsumsi bagi para pekerja dan personel pengamanan. Sebanyak 160 kotak makan siang dan 145 kotak makan malam disediakan dengan standar gizi seimbang guna menjaga stamina dan kesehatan seluruh pihak yang terlibat dalam kegiatan proyek tersebut.

Seluruh rangkaian kegiatan pengamanan dan dukungan logistik berjalan lancar, aman, dan kondusif tanpa kendala berarti.

Kehadiran Babinsa dan dukungan Persit ini menjadi bentuk nyata sinergi TNI dalam mendukung pembangunan nasional, khususnya sektor industri garam di wilayah paling selatan Indonesia.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sambut HUT TNI Ke-80, Kodim Belu Gelar Ziarah Dan Tabur Bunga Di TMP Seroja

    Sambut HUT TNI Ke-80, Kodim Belu Gelar Ziarah Dan Tabur Bunga Di TMP Seroja

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Jelang peringatan Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (TNI) Ke-80 tahun 2025, Komando Distrik Militer 1605/Belu melaksanakan kegiatan ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Seroja Haliwen, Kabupaten Belu, Jumat (3/10/2025). Acara ziarah dalam rangka HUT Ke-80 TNI tahun 2025 ini dipimpin oleh Kepala Staf Kodim 1605/Belu Mayor Kav Yatman selaku pimpinan […]

  • Warga Senang, Babinsa Seloto Ikut Dampingi Penyaluran BLT-DD di Kantor Desa

    Warga Senang, Babinsa Seloto Ikut Dampingi Penyaluran BLT-DD di Kantor Desa

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Seloto, Sertu Wildansyah, dari Koramil 1628-01/Taliwang turut hadir dan mendampingi kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) yang berlangsung di Kantor Desa Seloto, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (26/9/2025). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Penjabat Kepala Desa Seloto, Bhabinkamtibmas, Sekretaris Desa, perangkat desa, para kepala dusun, serta masyarakat […]

  • Babinsa Koramil Kupang Dorong Kebersihan Lingkungan Warga

    Babinsa Koramil Kupang Dorong Kebersihan Lingkungan Warga

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Pasir Panjang Koramil 1604-01/Kupang, Serka Yunus Koro, bersama Lurah Pasir Panjang dan warga masyarakat melaksanakan kerja bhakti serentak yang digelar di seluruh kelurahan se-Kota Kupang. Kegiatan ini berlangsung di wilayah Kelurahan Pasir Panjang, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang, sebagai wujud kepedulian bersama dalam menjaga kebersihan lingkungan. Minggu (11/01/2026) Kerja bhakti tersebut […]

  • Bhabin Desa Buahan lakukan Perawatan tanaman Jagung

    Bhabin Desa Buahan lakukan Perawatan tanaman Jagung

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan Selasa 12 Agustus 2025 – Bhabinkamtibmas Desa Buahan, Aiptu I Gst Nyoman Agung, melakukan pemeliharaan dan perawatan tanaman jagung kuartal III di lahan Perhutanan Sosial tahun 2025 di Subak Kloda Tempek Apuan, Br. Buahan Utara, Desa Buahan, Kec. Tabanan. Kegiatan ini meliputi pembersihan rumput di sekitar tanaman jagung. Selasa 12 […]

  • Babinsa Jaga Kesehatan Warga di Tengah Cuaca Ekstrem dengan Turun Langsung

    Babinsa Jaga Kesehatan Warga di Tengah Cuaca Ekstrem dengan Turun Langsung

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Sebagai wujud nyata peran TNI dalam menjaga keamanan wilayah serta membangun komunikasi yang harmonis dengan masyarakat, Babinsa Desa Saneo, Serka Syaiful, anggota Koramil 1614-01/Dompu, melaksanakan kegiatan patroli ronda malam bersama warga binaan di Dusun Pelita Satu, Desa Saneo, Kecamatan Woja, Kabupaten Dompu, pada Minggu, 20 Juli 2025. Kegiatan patroli malam ini dilaksanakan […]

  • Distribusi Bantuan Pangan di Desa Bangka La’o Lancar Berkat Pendampingan Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng

    Distribusi Bantuan Pangan di Desa Bangka La’o Lancar Berkat Pendampingan Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Selasa, 29 Juli 2025 | Ruteng, Manggarai – Sebanyak 293 Kepala Keluarga (KK) di Desa Bangka La’o, Kecamatan Ruteng, Kabupaten Manggarai menerima Bantuan Pangan berupa beras yang disalurkan oleh Perum BULOG untuk alokasi bulan Juni–Juli 2025. Penyaluran bantuan ini berlangsung tertib dan lancar di Kantor Desa Bangka La’o, dengan pengawasan langsung dari Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng, […]

expand_less