Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa TNI AD Aktif Mendukung Pembangunan Irigasi di Kecamatan Kotabaru

Babinsa TNI AD Aktif Mendukung Pembangunan Irigasi di Kecamatan Kotabaru

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serka Densius Berno, melaksanakan kegiatan pendampingan Oplah dengan memantau pengerjaan irigasi sepanjang ±342 meter bersama Kelompok Tani Ae Wa di Dusun Kotabaru, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende.

Kegiatan ini merupakan bagian dari program pendampingan pembangunan irigasi, yang bertujuan memastikan proyek pertanian berjalan sesuai rencana, aman, dan tepat waktu. Selain itu, kegiatan ini juga melibatkan Koordinator BPP Kotabaru, Flora Ivoni Naomi beserta PPL, serta para tukang dan anggota kelompok tani.

Selain di Desa Kotabaru, pendampingan Oplah juga dijadwalkan di Desa Tou Barat dan Desa Tou Timur, namun pekerjaan di lokasi tersebut belum dimulai karena masih menunggu material.

Selama kegiatan, Babinsa melakukan pengawasan langsung terhadap proses pengerjaan, memastikan semuanya berjalan lancar, tertib, dan aman. Kehadiran Babinsa di lapangan menegaskan peran aktif TNI AD dalam mendukung pembangunan pertanian dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 06/Karera Dampingi Petani Panen

    Tingkatkan Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 06/Karera Dampingi Petani Panen

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur Sertu Junus Ratu melaksanakan pendampingan kegiatan ketahanan pangan (Hanpangan) bersama masyarakat Desa Kakaha, Kecamatan Ngadu Ngala, Kabupaten Sumba Timur, pada hari Selasa (16/09/2025). Kegiatan pendampingan Hanpangan ini merupakan bentuk nyata dukungan TNI AD terhadap program pemerintah dalam mewujudkan swasembada pangan. Babinsa hadir langsung membantu para petani dalam proses […]

  • Babinsa Koramil 1612-03/Reok Kawal Penyaluran 7,5 Ton Beras untuk 376 KK di Desa Loce

    Babinsa Koramil 1612-03/Reok Kawal Penyaluran 7,5 Ton Beras untuk 376 KK di Desa Loce

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Selasa, 29 Juli 2025 | Reok Barat, Manggarai – Sebanyak 376 Kepala Keluarga (KK) di Desa Loce, Kecamatan Reok Barat, Kabupaten Manggarai menerima bantuan pangan berupa beras dari program Hanpangan Tahun Anggaran 2025. Penyaluran bantuan yang berlangsung di Kantor Desa Loce ini turut dikawal langsung oleh Babinsa Koramil 1612-03/Reok, Kopda Abdurrahim, sebagai bentuk pengawasan dan […]

  • Sinergi Kodim 1614/Dompu dan Alumni 1995, Pasi Pers Tegaskan Nilai Penting Karya Bhakti Jum’at Semesta

    Sinergi Kodim 1614/Dompu dan Alumni 1995, Pasi Pers Tegaskan Nilai Penting Karya Bhakti Jum’at Semesta

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kodim 1614/Dompu turut ambil bagian dalam kegiatan Karya Bhakti “Jum’at Semesta untuk Dompu Maju” yang diselenggarakan oleh Organisasi Alumni Angkatan 1995 Kabupaten Dompu pada Jumat (21/11/2025). Kegiatan yang dipusatkan di area Kuburan Rade Sala, Kelurahan Potu, Kecamatan Dompu ini menjadi bagian dari rangkaian peringatan 30 tahun Alumni 1995. Pasi Pers Kodim 1614/Dompu, […]

  • Kongkow Bersama Warga, Babinsa Sekaligus Gelar Patroli

    Kongkow Bersama Warga, Babinsa Sekaligus Gelar Patroli

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Dompu, NTB— Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Desa Kwangko, Koramil 1614-06/Manggelewa, Koptu Arfian Yuliansyah melaksanakan kegiatan silaturahmi dan patroli keliling bersama warga di Dusun Karara, Jumat (12/9/2025). Kegiatan diawali dengan kongkow santai bersama warga di salah satu titik keramaian dusun. Melalui obrolan ringan tersebut, Babinsa berkesempatan menyerap aspirasi […]

  • Personil Polsek dan Polres Bangli Jaga Keamanan Ibadah Minggu di Gereja Marga Rahayu Bangli

    Personil Polsek dan Polres Bangli Jaga Keamanan Ibadah Minggu di Gereja Marga Rahayu Bangli

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bangli, 17 Desember 2025 – Personil Polsek Bangli bergabung dengan Personil Polres Bangli melaksanakan pengamanan kegiatan Ibadah Minggu di Gereja Marga Rahayu Bangli. Kegiatan ibadah dengan tema “Menjadi Gereja Pembawa Damai” dan sub tema “Terang Kristus Menyembuhkan dan Memberi Sukacita bagi Dunia yang Terluka” ini dipimpin oleh Pdt. Komang Agus Juliawan, S.Si.Teol. Pengamanan ini bertujuan […]

  • Babinsa Koramil Jereweh Kawal MUSDESUS BLT-DD di Desa Goa

    Babinsa Koramil Jereweh Kawal MUSDESUS BLT-DD di Desa Goa

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Goa Koramil 1628-03/Jereweh, Koptu Agus Dermawan, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa Khusus (MUSDESUS) terkait penetapan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahun Anggaran 2026. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis, (08/01/2026), pukul 09.00 WITA, bertempat di Aula Kantor Desa Goa, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. MUSDESUS ini diselenggarakan sebagai forum resmi […]

expand_less