Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sinergi TNI dan Kelompok Tani Embu Lesu Sukseskan Program Ketahanan Pangan di Ende

Sinergi TNI dan Kelompok Tani Embu Lesu Sukseskan Program Ketahanan Pangan di Ende

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopda Yosef Siga, melaksanakan kegiatan pendampingan dan pengawasan pembangunan irigasi sepanjang 300 meter bersama Kelompok Tani Embu Lesu di Desa Mukusaki, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende. Kegiatan ini juga dihadiri PPL Bapak Yunus serta Ketua UPKK Bapak Alfonsius Nira Jhada.

Kegiatan pendampingan ini bertujuan untuk memastikan pengerjaan irigasi berjalan lancar dan sesuai rencana, sekaligus mendukung program ketahanan pangan di wilayah tersebut. Hingga saat ini, progres pembangunan irigasi telah mencapai 95% dari total panjang 300 meter.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa tidak hanya melakukan pengawasan teknis, tetapi juga memberikan arahan dan motivasi kepada kelompok tani agar pengerjaan irigasi tetap aman dan tertib. Kehadiran Babinsa mendapat apresiasi tinggi dari masyarakat, khususnya Kelompok Tani Embu Lesu, yang menyatakan rasa terima kasih atas perhatian dan dukungan TNI AD terhadap keberhasilan proyek ketahanan pangan di desa mereka.

Kegiatan ini berjalan dengan lancar dan aman, menunjukkan sinergi yang kuat antara TNI AD dan masyarakat dalam membangun infrastruktur pertanian yang mendukung kesejahteraan desa.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa, DPRD, Dan LPM Awasi Pembangunan Koperasi

    Sinergi Babinsa, DPRD, Dan LPM Awasi Pembangunan Koperasi

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan TDM/Kayu Putih Koramil 1604-01/Kupang, Sersan Kepala Alexander Tanesib, memonitoring langsung kegiatan peninjauan pembangunan kantor Koperasi Merah Putih di Kelurahan TDM, Kecamatan Oebobo, Kota Kupang. Kegiatan ini dihadiri oleh Anggota DPRD Kota Kupang Dapil Oebobo, Bapak Muhamad Ramly dari Fraksi PSI, bersama Lurah TDM, Bapak Donatus Nama Samon, S.Sos., serta Ketua Koperasi […]

  • Polda Bali Tinjau Progres Pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi di Polsek Manggis

    Polda Bali Tinjau Progres Pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi di Polsek Manggis

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Irwasda dan Karo Log Polda Bali melakukan peninjauan langsung terhadap progres pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Polsek Manggis, Karangasem, pada Rabu, 3 September 2025. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kelancaran dan kualitas pembangunan fasilitas yang vital untuk menunjang operasional kepolisian. Hadir dalam kegiatan tersebut Irwasda Polda Bali Kombes Pol Benny Subandi, […]

  • Sinergi Babinsa dan Pecalang Jamin Keamanan 150 Umat dalam Prosesi Mebeji di Dauhwaru

    Sinergi Babinsa dan Pecalang Jamin Keamanan 150 Umat dalam Prosesi Mebeji di Dauhwaru

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 53
    • 0Komentar

    Jembrana, 5 November 2025 – Wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat kembali terlihat di Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan/Kabupaten Jembrana. Babinsa Kelurahan Dauhwaru, Sertu IB Apermita, bersama Pecalang Desa Adat, sukses melaksanakan pengamanan dan pemantauan kegiatan sakral “Mebeji” atau penyucian sarana dan prasarana peribadatan pada Rabu (5/11/2025). Kegiatan penting ini merupakan bagian dari rangkaian persiapan Piodalan di […]

  • Sat Lantas Polres Karangasem Amankan Jalur Car Free Day di Jalan Veteran

    Sat Lantas Polres Karangasem Amankan Jalur Car Free Day di Jalan Veteran

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem melaksanakan kegiatan rutin pengamanan dan pengaturan lalu lintas di jalur Car Free Day Jalan Veteran barat dan timur, Pada hari Minggu, 12 Oktober 2025 pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang ingin berolahraga dan menikmati suasana pagi bebas […]

  • Polres Gianyar Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Perebutan Juara 3 Liga Kampung Soekarno Cup 2025

    Polres Gianyar Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Perebutan Juara 3 Liga Kampung Soekarno Cup 2025

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    GIANYAR – Polres Gianyar menggelar Apel Kesiapan Pengamanan pertandingan perebutan juara 3 sepak bola Liga Kampung Soekarno Cup 2025 antara Banteng Jawa Tengah melawan Banteng Sulawesi Selatan, yang berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (13/12/2025) pagi. Apel kesiapan pengamanan dilaksanakan di areal parkir Stadion Kapten I Wayan Dipta dan dipimpin oleh Kapolsek […]

  • Pengamanan Maksimal, Jemaat Rayakan Malam Natal dengan Aman di Gereja Ekklesia Bandara Ngurah Rai

    Pengamanan Maksimal, Jemaat Rayakan Malam Natal dengan Aman di Gereja Ekklesia Bandara Ngurah Rai

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Badung — Kegiatan ibadah pada malam Natal di Gereja Ekklesia Tuban Bandara I Gusti Ngurah Rai berlangsung dengan aman dan kondusif pada Rabu malam (24/12/2025). Ibadah malam Natal yang dilaksanakan hingga 3 sesi ini dengan jumlah jemaat cukup banyak, sehingga mengharuskan aparat kemanan yang melaksanakan penjagaan melakukan pengamanan dengan ketat untuk mengantisifasi hal-hal yang tidak […]

expand_less