Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah gangguan Kamtibmas, Polsek Selemadeg Intensif Patroli siang hari

Cegah gangguan Kamtibmas, Polsek Selemadeg Intensif Patroli siang hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Selemadeg melaksanakan Kegiatan Rutin Kepolisian yang Ditingkatkan (KRYD) berupa Patroli BARCODE dan Patroli Rutin pada Selasa siang (04/11/2025), dipimpin oleh Pawas Aiptu A. A. Agus Suarayuda bersama tiga personel. Patroli menggunakan mobil Kijang 902 ini menyasar lokasi vital dan rawan, termasuk jalur utama Denpasar-Gilimanuk, pusat keramaian, Perbankan dan SPBU, sambil memberikan imbauan kewaspadaan kepada masyarakat.

Seijin Kapolres Tabanan, AKBP I Putu Bayu Pati., S.I.K., M.H. Kapolsek Selemadeg, Kompol I Wayan Suastika, S.H. menegaskan bahwa, kegiatan ini adalah langkah preventif utama untuk mencegah dan meminimalisir berbagai potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta tindak kejahatan lainnya di wilayah hukumnya.”Ungkap Kapolsek.

Patroli intensif ini sekaligus menjadi wujud kehadiran fisik polisi (Police Presence) di tengah masyarakat (KRYD), dengan harapan kuat situasi wilayah Selemadeg akan tetap aman, tertib, dan terkendali. Tujuannya adalah menciptakan rasa aman dan nyaman sekaligus memperkuat pengawasan serta pelayanan optimal kepada warga.

(Humas Polsek Selemadeg)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Selasa 9 September 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I PUTU RAH SUAMBA memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi […]

  • Kapolsek Mengwi Pimpin Langsung Pengamana Turnamen Bola Voli BVC Cup

    Kapolsek Mengwi Pimpin Langsung Pengamana Turnamen Bola Voli BVC Cup

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Mengwi – Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., memimpin langsung jalannya pengamanan turnamen bola voli Banaspati Voli Club, yang digelar di lapangan bola boli BVC lingkungan Banjar Pempatan, Desa Sembung, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Selasa (26/8/2025) pukul 20.00 wita Pengamanan melibatkan personel Polsek Mengwi yang ditempatkan di berbagai titik strategis, baik di […]

  • Babinsa Oepura Tegaskan Dukungan Terhadap Program Kesehatan Masyarakat

    Babinsa Oepura Tegaskan Dukungan Terhadap Program Kesehatan Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Oepura Koramil 1604-07/Alak Serka Nico Selan menghadiri Musyawarah Masyarakat Kelurahan (MMK) Oepura yang diselenggarakan UPTD Puskesmas Sikumana. Kegiatan ini juga diikuti Bhabinkamtibmas, perwakilan Camat Maulafa melalui Kasie Pemerintahan, Lurah Oepura, para ketua RT/RW, kader Posyandu serta Ketua Karang Taruna, dan dibuka oleh Kasie Pemerintahan Kecamatan Maulafa serta dr. Maria Ivonny Ray, […]

  • TMMD Kodim 1622/Alor Rehap Rumah Ibu Martina, Cetak Batako hingga Pasang Tembok

    TMMD Kodim 1622/Alor Rehap Rumah Ibu Martina, Cetak Batako hingga Pasang Tembok

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT–ALOR, 5 Agustus 2025 – Memasuki hari ke-13 pelaksanaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1622/Alor, Satgas TMMD terus menggencarkan kegiatan fisik tambahan berupa perehapan rumah warga. Salah satu sasaran fisik tambahan yang sedang dikerjakan adalah pencetakan batu batako dan pemasangan tembok rumah milik Ibu Martina Sarileba, warga RT 01/RW 01, Dusun 01 […]

  • Babinsa 1602-03/Detusoko Ajak Warga Desa Aelipo Jaga Kondusifitas Lingkungan

    Babinsa 1602-03/Detusoko Ajak Warga Desa Aelipo Jaga Kondusifitas Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, Kopda Yosef Siga, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan pemantauan keamanan wilayah di Desa Aelipo, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, Rabu siang. Kegiatan berlangsung mulai pukul 11.45 WITA di rumah Bapak Felix, Desa Aelipo. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan masyarakat setempat untuk memantau situasi dan kondisi keamanan wilayah binaan. Selain […]

  • Babinsa Koramil Dompu Himbau Warga Bangun Hubungan Humanis

    Babinsa Koramil Dompu Himbau Warga Bangun Hubungan Humanis

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu, Kelurahan Potu, Koptu Abubakar, bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan warga binaan di RT 12 Lingkungan Rasabou, Jumat (26/12/2025) pukul 09.20 WITA. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari pembinaan teritorial dan upaya menjaga kondusifitas wilayah. Dalam kegiatan komsos tersebut, Babinsa dan Bhabinkamtibmas berdialog langsung dengan warga […]

expand_less