Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi TNI dan Pemerintah Daerah, Babinsa Jereweh Amankan Pembukaan Turnamen Sepak Bola Antar Pemuda

Sinergi TNI dan Pemerintah Daerah, Babinsa Jereweh Amankan Pembukaan Turnamen Sepak Bola Antar Pemuda

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — Pada hari Minggu, 02 November 2025, pukul 15.30 Wita, bertempat di Lapangan Sepak Bola Lalu Magaparang, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, anggota Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail selaku Babinsa Desa Beru, melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) pada acara pembukaan Turnamen Sepak Bola Bintang Taruna Cup KU-17 Kecamatan Jereweh Tahun 2025.

Kegiatan pembukaan turnamen tersebut dibuka secara resmi oleh Zainul Baqri, M.PA, dari Dinas Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Sumbawa Barat, dan dihadiri oleh sekitar 200 orang peserta dan tamu undangan.

Adapun pejabat dan undangan yang hadir antara lain:

1. Zainul Baqri, M.PA (Disparpora KSB)

2. Muhammad Solihin, S.Pd., M.M (Camat Jereweh)

3. Kapten CBA Suwondo (Danramil 1628-05/Jereweh) beserta Ibu

4. Sertu Ismail (Babinsa Beru)

5. Tokoh adat, tokoh masyarakat, serta para peserta tim sepak bola

 

Dalam pelaksanaan tugasnya, Babinsa Sertu Ismail memastikan jalannya kegiatan berlangsung aman, tertib, dan lancar, sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat dan para peserta agar menjunjung tinggi sportivitas dan semangat kebersamaan selama turnamen berlangsung.

Kegiatan Turnamen Sepak Bola Bintang Taruna Cup KU-17 ini menjadi ajang positif bagi generasi muda dalam menyalurkan bakat dan minat di bidang olahraga, serta mempererat hubungan sosial antarwarga di wilayah Kecamatan Jereweh.

Secara keseluruhan, kegiatan pembukaan berjalan aman, meriah, dan kondusif, berkat sinergi antara TNI, pemerintah daerah, panitia, dan masyarakat setempat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Pastikan Pelaksanaan VCT Mobile Berjalan Aman dan Lancar di Jembrana

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Pastikan Pelaksanaan VCT Mobile Berjalan Aman dan Lancar di Jembrana

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Jembrana – Dalam rangka mendukung upaya deteksi dini dan pencegahan penyebaran Human Immunodeficiency Virus/Acquired Immunodeficiency Syndrome (HIV/AIDS), Babinsa Desa Delodberawah dari Koramil 1617-02/Mendoyo, Sertu I Putu Wikanada, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu I Made Setiawan dan Polprades I Komang Suriyase, melaksanakan pendampingan kegiatan Mobile Voluntary Counseling and Testing (VCT) AIDS. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Tim Kesehatan dari […]

  • Wujudkan Stabilitas Wilayah, Babinsa Kawal Upacara Adat “Ngening”

    Wujudkan Stabilitas Wilayah, Babinsa Kawal Upacara Adat “Ngening”

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Bangli – Sebagai wujud nyata pelaksanaan tugas pembinaan teritorial di wilayah binaan, Babinsa Kelurahan Kawan, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Sertu Wayan Budiarta bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Kawan dan Pecalang Banjar Adat Blungbang melaksanakan pengamanan kegiatan upacara adat “Ngening” di Pura Tirta Sudamala, Kelurahan Bebalang, Kecamatan Bangli. Kamis (17/07/25). Upacara yang diikuti sekitar 250 warga Banjar Adat […]

  • Sertu Bastian Dala Ajak Warga Dusun Toba Jaga Kesehatan dan Keamanan Wilayah

    Sertu Bastian Dala Ajak Warga Dusun Toba Jaga Kesehatan dan Keamanan Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Bastian Dala, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Toba, Desa Roga, Kecamatan Ndona Timur pada Sabtu pagi, 27 September 2025. Kegiatan dimulai pukul 10.00 Wita dan berjalan hingga selesai dengan lancar dan aman. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa memantau kondisi keamanan wilayah dan memberikan himbauan kepada […]

  • Babinsa Kolana Utara Dampingi Warga Dirikan Pondasi Rumah Secara Gotong Royong

    Babinsa Kolana Utara Dampingi Warga Dirikan Pondasi Rumah Secara Gotong Royong

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Pada Jumat, 14 November 2025 pukul 08.00 Wita, Babinsa Desa Mausamang dan Kelurahan Kolana Utara, Kopda Jeronimo Luis Varela, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah binaan di Kelurahan Kolana Utara, Kecamatan Alor Timur. Kegiatan berlangsung di lahan milik Bapak Jhon Plaituka yang berlokasi di RT 01 RW 01 Lingkungan 01.   Dalam kesempatan tersebut, Babinsa turut serta […]

  • Babinsa Koramil 1618-03/Insut Jalin Kedekatan Lewat Komsos di Desa Humusu Wini

    Babinsa Koramil 1618-03/Insut Jalin Kedekatan Lewat Komsos di Desa Humusu Wini

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Minggu 07 September 2025, Langkah-langkah menyusuri tanah pengabdian, bukan sekadar menjalankan tugas, tapi menanam benih harapan. Di setiap peluh yang jatuh, tersimpan doa dan ketulusan untuk Rakyat yang dicintai, Dalam upaya mempererat hubungan dengan Masyarakat serta menjaga kondusifitas wilayah, Babinsa Koramil 1618-03/Insana Utara, Sertu Albino Leki, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Warga Desa […]

  • Apel Gelar Pasukan Kodim 1602/Ende Warnai Awal Pertandingan ETMC: Situasi Aman Terkendali

    Apel Gelar Pasukan Kodim 1602/Ende Warnai Awal Pertandingan ETMC: Situasi Aman Terkendali

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende, — Pelaksanaan pertandingan El Tari Memorial Cup (ETMC) Ende 2025 pada Rabu (3/12) berlangsung aman dan kondusif. Kegiatan yang diawali dengan apel gelar pasukan pada pukul 14.30 WITA ini menjadi perhatian publik setelah lebih dari 6.000 penonton memadati stadion untuk menyaksikan dua laga penting di fase kompetisi. Apel pengamanan dipimpin oleh jajaran Kodim 1602/Ende […]

expand_less