Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Ajak Warga Desa Teba Timur Jaga Kebersamaan dan Kamtibmas

Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Ajak Warga Desa Teba Timur Jaga Kebersamaan dan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Minggu 02 November 2025, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Wilfridus Molo, melaksanakan kegiatan Anjangsana di rumah warga binaannya, Bapak Fabianus Kaesnube, yang berlokasi di Desa Teba Timur, Kecamatan Biboki Tanpah, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).

Kegiatan yang berlangsung dalam suasana penuh keakraban tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dan Masyarakat, sekaligus sebagai sarana komunikasi sosial guna memperkuat kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

Dalam kesempatan itu, Sertu Wilfridus Molo menyampaikan imbauan kepada Warga agar selalu menjunjung tinggi nilai kebersamaan dan semangat gotong royong dalam kehidupan sehari-hari. Ia juga mengingatkan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan (Kamtibmas) demi terciptanya suasana yang aman, nyaman, dan harmonis di tengah Masyarakat.

“Kehidupan bermasyarakat akan terasa indah bila kita saling membantu dan peduli terhadap sesama. Selain itu, keamanan lingkungan harus menjadi tanggung jawab bersama,” ujar Babinsa Sertu Wilfridus Molo.

Sementara itu, Bapak Fabianus Kaesnube mengucapkan terima kasih atas perhatian dan kunjungan Babinsa yang selama ini aktif berinteraksi dengan Warga. Ia berharap kegiatan seperti ini terus dilakukan agar hubungan antara TNI dan Masyarakat semakin erat.

Melalui kegiatan Anjangsana tersebut, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel berharap semangat kebersamaan, gotong royong, dan kepedulian sosial Masyarakat Desa Teba Timur dapat terus terjaga, sehingga tercipta lingkungan yang aman, damai, dan sejahtera.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jalan Kaki dan Senam Bersama Pererat Silaturahmi di Kecamatan Rasanae Barat

    Jalan Kaki dan Senam Bersama Pererat Silaturahmi di Kecamatan Rasanae Barat

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Kota Bima, Sabtu, 9 Agustus 2025 – Semangat olahraga dan kebersamaan terpancar di Kecamatan Rasanae Barat, Kota Bima. Anggota Koramil 1608-01 Rasanae bersama Persit Ranting 2 Rasanae, Polsek Rasbar, dan Muspida menggelar kegiatan olahraga bersama yang dimulai dengan jalan kaki dari Polsek Rasbar menuju Lapangan Sera Suba, kemudian dilanjutkan dengan senam bersama di halaman Kantor […]

  • Babinsa Tanggap Masalah Pertanian, Siap Koordinasi dengan Dinas Terkait Atasi Hama Tikus

    Babinsa Tanggap Masalah Pertanian, Siap Koordinasi dengan Dinas Terkait Atasi Hama Tikus

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar, Selasa (15/7/2025) — Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat desa binaan sekaligus menyerap langsung aspirasi warga, Babinsa Desa Pejeng Kawan, Koramil 1616-02/Ubud, Koptu I Wayan Budiawan, melaksanakan kegiatan Anjangsana bertempat di Warung Ibu Desak Kesumawati, Banjar Dukuh Geria, Desa Pejeng Kawan, Kecamatan Tampaksiring, Kabupaten Gianyar. Kegiatan anjangsana ini menjadi sarana komunikasi dua arah antara […]

  • Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Ikut Tanam Padi di Desa Wanga

    Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Ikut Tanam Padi di Desa Wanga

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Syamsurijal terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional. Hal ini diwujudkan melalui kegiatan pendampingan kepada para petani yang sedang melaksanakan penanaman padi di Desa Wanga, Kecamatan Rindi Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (19/11/2025). Dalam kegiatan tersebut, Sertu Syamsurijal turun langsung […]

  • Casis Bintara dan Tamtama Kodim 1602/Ende Berangkat dengan Tekad dan Disiplin Tinggi

    Casis Bintara dan Tamtama Kodim 1602/Ende Berangkat dengan Tekad dan Disiplin Tinggi

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, – Sebanyak 188 orang calon siswa (Casis) Bintara dan Tamtama Gelombang III Tahun 2025 dari Kodim 1602/Ende diberangkatkan menuju Kupang untuk mengikuti tahapan seleksi lanjutan tingkat daerah. Pemberangkatan dilaksanakan pada Rabu dini hari pukul 01.30 WITA bertempat di Pelabuhan Ippi, Kab. Ende. Kegiatan ini dipantau langsung oleh Pasi Pers Kodim 1602/Ende melalui perwakilan Bati […]

  • Komsos Babinsa di Rote Ndao: Tekankan Keselamatan Penyadap Nira di Pohon Lontar

    Komsos Babinsa di Rote Ndao: Tekankan Keselamatan Penyadap Nira di Pohon Lontar

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta memberikan pembinaan wilayah, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Imanuel Ani, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga di Desa Tasilo, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao, Selasa (30/9/2025). Kegiatan berlangsung pada pukul 11.00 Wita, bertempat di rumah salah seorang warga, Bapak David Adu, di Dusun Ndeo. Pada […]

  • Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Sertu Maio Rocha Laksanakan Komsos dan Monitoring di Kelurahan Aplasi

    Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Sertu Maio Rocha Laksanakan Komsos dan Monitoring di Kelurahan Aplasi

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 08 Agustus 2025, Berbaur dengan Masyarakat merupakan kunci menciptakan suasana penuh kebersamaan, sehingga terjalin ikatan yang erat dan harmonis demi kemajuan bersama, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Sertu Maio Rocha, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring wilayah di Kelurahan Aplasi, Kecamatan Kota Kefa, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Dalam kegiatan yang berlangsung secara santai dengan […]

expand_less