Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan, Polsek Penebel Sabtu 1 Nopember 2025 pkl 02.00 wita sampai dengan 04.00 wita Guna menjaga situasi Kamtibmas di Wilkum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusip terutama di malam hari, Personil Polsek Penebel setiap malam menggelar Patroli Blue Light, dengan sasaran Perbankan/Atm, SPBU, Pasar senggol, pemukiman penduduk dan tempat – tempat rawan C3 ( Curat, Curas dan Curanmor )

Patroli Blue Light ini dilakukan pada jam – jam rawan dengan menyasar tempat – tempat rawan kejahatan dan gangguan Kamtibmas dengan menggunakan mobil patroli dinas dan menyalakan lampu khas Kepolisian berwarna biru sebagai wujud nyata upaya Polri khususnya Polsek Penebel dalam memelihara Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif guna menciptakan dan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat pada malam hari.

Patroli Blue Light juga menyambangi obyek vital, perumahan penduduk, pasar senggol dan tongkrongan anak muda mampu memberikan dampak yang baik bagi situasi kamtibmas diantaranya dapat mengurungkan niat pelaku kejahatan serta mencegah terjadinya gangguan kamtibmas sehingga masyarakat dapat beraktifitas dan beristirahat dengan tenang karena merasa aman dan nyaman telah terlayani oleh Polri.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H., Kapolsek Penebel AKP I Gusti Kade Alit Murdiasa S.H.,M.H mengatakan Patroli Blue Light sendiri merupakan patroli rutin yang dilakukan dimalam hari oleh Personil piket fungsi Polsek Penebel yang dipimpin oleh Perwira Pengawas.

(Humas Polsek Penebel)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos Babinsa di Pasar Niki Niki Ciptakan Suasana Aman, Tertib, dan Kondusif di Amanuban Tengah

    Komsos Babinsa di Pasar Niki Niki Ciptakan Suasana Aman, Tertib, dan Kondusif di Amanuban Tengah

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    TTS, Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1621-02/Amanuban Tengah, Serka Yan Tkesnai, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para pedagang dan warga di Pasar Inpres Niki Niki, Kecamatan Amanuban Tengah, Kabupaten Timor Tengah Selatan, Rabu (12/11/2025) . Kegiatan yang dimulai pukul 08.35 WITA tersebut diawali dengan monitoring […]

  • Sat Lantas Polres Karangasem Melaksanakan Pengaturan di Pasar Amlapura Dalam rangka Ops Zebra 2025

    Sat Lantas Polres Karangasem Melaksanakan Pengaturan di Pasar Amlapura Dalam rangka Ops Zebra 2025

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Satuan Lalulintas. Pada hari Senin, 17 Nopember 2025 , pukul 06.00 wita, Personil Sat Lantas Polres Karangasem melaksanakan pengaturan di Pasar Tradisional, Jalan Kesatrian Amlapura. Dilaksanakannya penjagaan dan gaktur lalin di pusat keramaian menghindari terjadinya kemacetan dan Lakalantas serta diharapkan dlm pelaksanaan tugas agar tetap waspada dan menjaga keselamatan […]

  • Serka Munir Ingatkan Remaja Desa Punti Hindari Mabuk dan Judi Online

    Serka Munir Ingatkan Remaja Desa Punti Hindari Mabuk dan Judi Online

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Bima,_ Pada hari Senin, tanggal 11 Agustus 2025, Serka Hidayat Babinsa Desa Kore, Kecamatan Sanggar, bersama warga binaan melaksanakan patroli atau kongkow. Dalam kegiatan ini, Serka Hidayat mengimbau warga agar tetap menjaga silaturahmi dengan kerabat guna menciptakan suasana harmonis. Ia menyarankan agar semua perbedaan diselesaikan secara kekeluargaan dan baik-baik. Selain itu, warga diingatkan untuk memperhatikan […]

  • Kapolsek Dentim Bersama Perbekel dan Perangkat Desa Sumerta Kelod Pasang Bendera Merah Putih Sambut Hari Kemerdekaan

    Kapolsek Dentim Bersama Perbekel dan Perangkat Desa Sumerta Kelod Pasang Bendera Merah Putih Sambut Hari Kemerdekaan

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Menjelang peringatan HUT RI ke -80, Kapolsek Denpasar Timur (Dentim) Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H.,M.H., bersama Kanit Binmas AKP I Nyoman Sujana, S.H., Bhabinkamtibmas Polsek Dentim, Perbekel Desa Sumerta Kelod I Gusti Ketut Anom Suardana beserta staf desa dan petugas kebersihan Desa melaksanakan pemasangan Bendera Merah Putih di Kantor Desa Sumerta Kelod serta di sepanjang […]

  • Pererat Hubungan dengan Warga, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Mantapkan Sinergi Keamanan di Melaya

    Pererat Hubungan dengan Warga, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Mantapkan Sinergi Keamanan di Melaya

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Upaya menjaga stabilitas dan keamanan wilayah terus diperkuat melalui komunikasi sosial (Komsos) yang intensif. Babinsa Desa Blimbingsari, Serka Kd Wirawanta, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Wyn Suda, melaksanakan Komsos dengan warga binaan di Banjar Blimbingsari, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana. Kunjungan yang dilakukan kepada Bapak I Wayan Merta Adi, seorang petani setempat, merupakan bagian dari kegiatan […]

  • Gotong Royong Babinsa dan Warga, Perbaikan Irigasi di Dusun Ratesuba Berjalan Lancar

    Gotong Royong Babinsa dan Warga, Perbaikan Irigasi di Dusun Ratesuba Berjalan Lancar

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Maukaro, Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Aleksius Pendo Wonda, melaksanakan kegiatan Karya Bakti bersama Kelompok Tani Kema Sama di Dusun Ratesuba, Desa Kebirangga Tengah, Kecamatan Maukaro, Kabupaten Ende, Selasa (13/01/2026) pukul 09.00 WITA. Kegiatan Karya Bakti ini difokuskan pada pengerjaan irigasi sawah, sebagai bentuk dukungan Babinsa terhadap program pertanian di wilayah binaan, sekaligus meningkatkan […]

expand_less