Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Bakas Hadir Dalam Kegiatan Keagamaan, Tegaskan Dukungan Dan Kontribusi Aparat Kewilayahan

Babinsa Bakas Hadir Dalam Kegiatan Keagamaan, Tegaskan Dukungan Dan Kontribusi Aparat Kewilayahan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dihadiri ratusan warga, berlangsungnya kegiatan adat Sesuhunan Pura Kayangan Tiga Desa Bakas tedun menuju Pura Agung Kentel Gumi Desa Tusan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung mendapat pengawalan dan pengamanan ketat dari Babinsa Bakas Serka Wayan Rata bersama Bhabinkamtibmas dan para pecalang, Sabtu ( 01/11/25 ).

Sesuhunan Pura Kayangan Tiga Desa Bakas tedun menuju Pura Agung Kentel Gumi Desa Tusan ini adalah dalam rangka berlangsungnya upacara keagamaan Karya Ngusaba di Pura Kentel Gumi.

Disela pengawalannya, Babinsa Bakas Serka Wayan Rata menyampaikan bahwa keberadaan dirinya sudah menjadi tugas dan tanggung jawab aparat kewilayahan.

Kami hadir untuk memastikan seluruh rangkaian kegiatan berjalan aman, tertib dan lancar. Inilah bentuk nyata sinergi serta pelayanan dan kontribusi kami sebagai Babinsa yang selalu hadir dalam berbagai kegiatan di wilayah binaan,”ungkapnya.

Lebih lanjut dijelaskan Babinsa jajaran Koramil 1610-02/Banjarangkan ini, hari ini untuk rangkaian Karya Ngusaba di Pura Kentel Gumi adalah nedunan ida bhatara dengan kegiatan ke Beji, nedunan ida bhatara Pura Agung Kentel Gumi, ngiyas ida bhatara dan nedunan ida bhatara manca,”lanjutnya.

Sementara itu untuk puncak karya pengusabhan jagat di Pura Kentel Gumi akan digelar pada Rabu ( Buda Umanis Julungwangi ) 5 Nopember mendatang,”imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Dialogis Samapta Polsek Abiansemal Di PT. Tirta Investama Mambal, Perkuat Sinergi & Keamanan

    Patroli Dialogis Samapta Polsek Abiansemal Di PT. Tirta Investama Mambal, Perkuat Sinergi & Keamanan

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga stabilitas kamtibmas dan mempererat sinergi antara kepolisian dengan pihak perusahaan, personel Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli dialogis ke PT. Tirta Investama Mambal, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung, Rabu malam (23/07/2025). Kegiatan patroli dialogis ini merupakan bagian dari upaya Polsek Abiansemal dalam mengawasi dan memberikan rasa aman terhadap objek vital yang berada […]

  • Kapolres Karangasem Pimpin Jalan Santai Untuk Tingkatkan Kebugaran Personil

    Kapolres Karangasem Pimpin Jalan Santai Untuk Tingkatkan Kebugaran Personil

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H. memimpin kegiatan olahraga bersama berupa jalan santai yang diikuti oleh seluruh personil Polres Karangasem pada Jumat pagi (18/7). Kegiatan ini merupakan bagian dari program rutin untuk menjaga kebugaran dan kesehatan anggota kepolisian. Jalan santai dimulai dari halaman Mapolres Karangasem dan menempuh rute di sekitar […]

  • Sertu Sahfundi dan Aparat Desa Bersama Masyarakat Jaga Ketertiban Lewat Patroli Siskamling

    Sertu Sahfundi dan Aparat Desa Bersama Masyarakat Jaga Ketertiban Lewat Patroli Siskamling

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sape _ Minggu malam, 28/9/2025 Sertu Sahfundi, Babinsa Desa Kowo, bersama seorang anggota Koramil 1608-03/Sape melaksanakan patroli Siskamling dalam rangka memantau situasi wilayah serta mengantisipasi perkembangan keamanan di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Patroli yang dilaksanakan pada Minggu malam tersebut dihadiri oleh berbagai pihak yaitu 2 anggota Koramil, 4 aparat desa, 5 masyarakat […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Tegaskan Pentingnya Kebersihan dan Keamanan Lingkungan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Tegaskan Pentingnya Kebersihan dan Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Ende, Serka Abdullah M. Ambry, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Jalan Perwira, Lingkungan Kuzazo, Kelurahan Kota Ratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung pada Kamis, 11 September 2025, mulai pukul 09.42 WITA ini bertujuan memantau keamanan wilayah sekaligus menjaga ketertiban dan kenyamanan masyarakat […]

  • Pick Up Terguling di Tanjakan Penasan–Anjingan, Polisi Lakukan Penanganan Cepat.

    Pick Up Terguling di Tanjakan Penasan–Anjingan, Polisi Lakukan Penanganan Cepat.

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Personel Polsek Banjarangkan bersama Unit Laka Lantas Polres Klungkung mendatangi tempat kejadian perkara (TKP) kecelakaan lalu lintas tunggal yang terjadi di jalan tanjakan dari Penasan menuju Dusun Anjingan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, (12/1). Kecelakaan tersebut melibatkan satu unit mobil pick up bernomor polisi DK 8682 AO yang dikemudikan oleh Sukro Widyatmoko (25), […]

  • ‎Babinsa Aikmel Ajak Masyarakat Dukung Gerakan Gizi Seimbang di Desa Mamben Lauk

    ‎Babinsa Aikmel Ajak Masyarakat Dukung Gerakan Gizi Seimbang di Desa Mamben Lauk

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Koramil 1615-11/Aikmel, Serka Makbul, menghadiri kegiatan Launching Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digelar oleh Badan Gizi Nasional (BGN) bekerja sama dengan Yayasan Kurnia Medika Jaya, bertempat di Desa Mamben Lauk, Kecamatan Wanasaba, Kabupaten Lombok Timur, pada Senin (27/10/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan langkah nyata dalam mendukung peningkatan gizi masyarakat, khususnya […]

expand_less