Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Sertu Darusman Dampingi Petani Saat Panen Raya

Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Sertu Darusman Dampingi Petani Saat Panen Raya

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba TimurBabinsa Koramil 05/Waingapu, Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Darusman melaksanakan pendampingan kepada para petani di Kelurahan Wangga, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur, saat proses perontokan padi pada Jumat (31/10/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan nasional, sekaligus mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat. Sertu Darusman terlihat ikut membantu petani di lapangan, mulai dari proses perontokan hingga pengemasan hasil panen.

“Pendampingan ini kami lakukan agar para petani tetap semangat dan hasil panen dapat maksimal. Kami juga ingin memastikan proses panen berjalan lancar,” ujar Sertu Darusman.

Para petani setempat menyampaikan rasa terima kasih atas kehadiran Babinsa yang selalu aktif membantu masyarakat, terutama dalam kegiatan pertanian. Kehadiran Babinsa di tengah petani diharapkan mampu meningkatkan motivasi dan produktivitas pertanian di wilayah Wangga dan sekitarnya.

Dengan kegiatan seperti ini, TNI melalui para Babinsa terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung kesejahteraan masyarakat dan mewujudkan kemandirian pangan di daerah.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Warga Kelurahan Dara Sinergi Jaga Keamanan dan Ketertiban Malam Hari

    Warga Kelurahan Dara Sinergi Jaga Keamanan dan Ketertiban Malam Hari

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Jumat malam, 19 September 2025, telah dilaksanakan kegiatan Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) di wilayah teritorial Koramil 1608-01/Rasanae. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Sertu Bambang dengan didukung Tokoh Pemuda dan Lsm yang bertempat di Kelurahan Dara, Kecamatan Rasanae Barat, Kota Bima. Kegiatan ini menjadi salah satu upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat setempat. […]

  • Panglima TNI Tekankan Soliditas dan Kemanggulan dengan Rakyat pada HUT ke-80 TNI

    Panglima TNI Tekankan Soliditas dan Kemanggulan dengan Rakyat pada HUT ke-80 TNI

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Alor, 5 Oktober 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1622/Alor melaksanakan upacara peringatan yang berlangsung khidmat di Lapangan Upacara Kodim 1622/Alor, Jalan Eltari No. 13, Kelurahan Mutiara, Kecamatan Teluk Mutiara, Kabupaten Alor, pada Minggu (5/10/2025) pukul 08.00 WITA. Upacara mengusung tema “TNI Prima, TNI Rakyat, Indonesia […]

  • Baznas NTB Resmikan 7 Unit Rumah Layak Huni di Desa Nisa Kabupaten Bima

    Baznas NTB Resmikan 7 Unit Rumah Layak Huni di Desa Nisa Kabupaten Bima

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Woha_ Rabu, 07 Januari 2026 – Bertempat di Dusun Karya, Desa Nisa, Kabupaten Bima, berlangsung kegiatan peresmian rumah layak huni yang diselenggarakan oleh Baznas Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Kegiatan juga dihadiri oleh Danramil 1608-04/Woha Kapten Infanteri Ibrahim yang didampingi Babinsa Desa Nisa, Sertu Busyran, bersama unsur masyarakat setempat dan pejabat daerah. Acara dihadiri sejumlah […]

  • Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba Dukung Kelancaran Ibadah Misa Natal di Lewoleba

    Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba Dukung Kelancaran Ibadah Misa Natal di Lewoleba

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Lewoleba – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba Praka Ahmad Yusuf melaksanakan pengamanan ibadah Misa Pagi Hari Raya Natal Tahun 2025 yang berlangsung di Gereja Katolik St. Maria Banneu, Kamis (25/12/2025). Kegiatan pengamanan dilakukan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat dalam melaksanakan ibadah Hari Raya Natal 2025. Pengamanan dilaksanakan secara terpadu oleh Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba bersama […]

  • Yakinkan Turnamen Sepakbola Berjalan Lancar, Pos Salore Dukung Penuh Kegiatan Oleh Desa Tulakadi

    Yakinkan Turnamen Sepakbola Berjalan Lancar, Pos Salore Dukung Penuh Kegiatan Oleh Desa Tulakadi

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Belu – Pos Salore hadiri pembukaan Turnamen Sepak Bola Tulakadi Cup yang digelar di lapangan Desa Tulakadi, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu. Selasa (19/08/2025). Pos Salore hadir sebagai bentuk dukungan terhadap kegiatan olahraga di wilayah perbatasan sekaligus menjaga tali silahturahmi dengan masyarakat setempat. Acara pembukaan berlangsung meriah, ditandai dengan upacara singkat dan tendangan perdana dari […]

  • Babinsa Samplangan Kawal Pembersihan Longsor di Pura Pucak Bukit Langkian

    Babinsa Samplangan Kawal Pembersihan Longsor di Pura Pucak Bukit Langkian

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar – Kepedulian dan kesiapsiagaan TNI kembali terlihat di lapangan. Pada Kamis (11/9/2025), Babinsa Kelurahan Samplangan Koramil 1616-01/Gianyar, Serka I Komang Yudiartana, terjun langsung dalam pengamanan dan pemantauan proses pembersihan material tanah longsor di area Pura Pucak Bukit Langkian, Lingkungan Bukit Batu, Gianyar.   Kegiatan pembersihan dilakukan oleh personel PUPR Kabupaten Gianyar menggunakan 1 unit […]

expand_less