Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi 3 Pilar, Bhabinkamtibmas Ds. Berembeng Kawal Gerakan Panen Padi Demi Swasembada Pangan 2025

Sinergi 3 Pilar, Bhabinkamtibmas Ds. Berembeng Kawal Gerakan Panen Padi Demi Swasembada Pangan 2025

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Kepolisian Sektor (Polsek) Selemadeg menegaskan komitmennya terhadap Ketahanan Pangan Nasional 2025 dengan mendukung penuh “Gerakan Panen Padi Bersama.” Pada Jumat (31/10/2025), Pkl. 09:30 Wita. Bhabinkamtibmas Desa Berembeng Aiptu Christiana Adi bersinergi dengan Bhabinsa Serka I Gusti Nyoman Hadi mendampingi panen di Subak Lanyah II, Desa Berembeng. Kehadiran personel Polri dan TNI ini mewujudkan peran Tiga Pilar dalam mendukung optimalisasi hasil pertanian.

Kegiatan panen bersama ini turut dihadiri oleh jajaran penting seperti Kepala Dinas Pertanian Tabanan, Kepala Dinas BNPP, Kepala Dinas BSPI Bali/Tabanan, Perbekel Desa Berembeng, Pekaseh dan seluruh Krama Subak. Setelah panen berjalan aman dan lancar, Para Petani diberikan sesi Pelatihan lanjutan dari Instansi Provinsi dan Kabupaten.

Seijin Kapolres Tabanan, AKBP I Putu Bayu Pati., S.I.K., M.H. Kapolsek Selemadeg, Kompol I Wayan Suastika, S.H. menegaskan bahwa, tujuan utama Polri adalah Mewujudkan Kedaulatan dan Swasembada Pangan Nasional. Dukungan tersebut mencakup pendampingan untuk Mendorong Peningkatan Produksi Pertanian, mulai dari pengamanan sarana (pupuk/bibit) hingga memastikan proses panen berjalan lancar.”Ungkap Kapolsek.

Secara ringkas, “Gerakan Panen Padi Bersama” ini adalah aksi nyata Polri untuk Memperkuat Sinergi sekaligus Menjaga Stabilitas Sosial dan Ekonomi di tingkat petani. Komitmen ini memastikan hasil panen dapat dimaksimalkan dan proses distribusi aman dari kejahatan pangan, sejalan dengan target ambisius Swasembada Pangan 2025.

(Humas Polsek Selemadeg)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Dampingi Aktivitas Warga di Desa Aimoli

    Babinsa Dampingi Aktivitas Warga di Desa Aimoli

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Babinsa Desa Aimoli, Serda Husni Karim, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah dan komunikasi sosial (komsos) bersama warga masyarakat pada Selasa, 16 Desember 2025, pukul 08.00 Wita. Kegiatan tersebut berlangsung di RT 03/RW 01 Dusun 02 Desa Aimoli, Kecamatan Alor Barat Laut, Kabupaten Alor. Kegiatan komsos dilakukan saat warga sedang melaksanakan aktivitas pengelasan besi untuk ban traktor. […]

  • Musdes Pertangungjawaban Realisasi APBDesa, Babinsa Nyalian Himbau Seluruh Pihak Di Wilayah Bersatu Bangun Desa

    Musdes Pertangungjawaban Realisasi APBDesa, Babinsa Nyalian Himbau Seluruh Pihak Di Wilayah Bersatu Bangun Desa

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebagai wujud dedikasi dan pelayanan terbaik kepada wilayah binaan, Babinsa Nyalian Kopda Gede Raka menghadiri undangan Musyawarah Desa ( Musdes ), Jumat ( 25/07/25 ) di Ruang Rapat Kantor Desa Nyalian, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung. Musyawarah Desa ini dilaksanakan dengan agenda pembahasan tentang laporan pertangungjawaban realisasi semester I APBDesa Nyalian tahun anggaran 2025. Diikuti […]

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Serka Yohanes Banfatin Turun ke Sawah, Bantu Warga Binaan Panen Padi di Kelurahan Bitauni

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Serka Yohanes Banfatin Turun ke Sawah, Bantu Warga Binaan Panen Padi di Kelurahan Bitauni

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 12 September 2025, Kepedulian yang ditunjukkan menjadi simbol kuatnya ikatan antara TNI dan Masyarakat, mencerminkan semangat gotong royong dan kebersamaan yang terus tumbuh di wilayah binaan Dalam semangat kebersamaan dan gotong royong, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serka Yohanes Banfatin, turun langsung ke sawah untuk membantu warga binaannya melaksanakan panen padi di lokasi Kleja 1, […]

  • Kolaborasi Babinsa dan Satpol PP Jaga Keamanan Malam di Dompu

    Kolaborasi Babinsa dan Satpol PP Jaga Keamanan Malam di Dompu

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam upaya meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Kelurahan Karijawa Koramil 1614-01/Dompu, Serka Hermansyah, bersama Komduk Satpol PP melaksanakan kegiatan patroli ronda malam di Lingkungan Karijawa Selatan, Jumat (3/10/2025). Patroli ronda malam ini tidak hanya sekadar memastikan situasi wilayah tetap kondusif, tetapi juga menjadi sarana silaturahmi antara aparat dengan masyarakat. Kegiatan […]

  • Kerja Nyata di Tanah Cibal, TMMD Kodim 1612/Manggarai Ubah Akses Petani Jadi Lebih Mudah

    Kerja Nyata di Tanah Cibal, TMMD Kodim 1612/Manggarai Ubah Akses Petani Jadi Lebih Mudah

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Manggarai, 9 Oktober 2025 – Semangat gotong royong TNI dan rakyat di Kabupaten Manggarai membuahkan hasil signifikan. Baru satu hari sejak dibuka resmi, program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1612/Manggarai langsung tancap gas di lima desa sasaran di Kecamatan Cibal. Salah satu fokus utama yang menunjukkan progres luar biasa adalah pekerjaan fisik di […]

  • Kodim 1613/Sumba Barat Siap Dukung Program Ekonomi Kerakyatan Melalui Koperasi

    Kodim 1613/Sumba Barat Siap Dukung Program Ekonomi Kerakyatan Melalui Koperasi

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Komandan Kodim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., menghadiri rapat koordinasi percepatan pembangunan gerai pergudangan dan perlengkapan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih Tahun 2025 yang berlangsung di Aula Kantor Bupati, Kelurahan Weekarou, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Selasa (28/10/2025). Kegiatan rapat ini dipimpin oleh Bupati Sumba Barat dan dihadiri oleh […]

expand_less