Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Masyarakat Desa Muncan.

Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Masyarakat Desa Muncan.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Selat.

Pada hari Jumat tanggal 31 Oktober 2025 sekitar Pukul 08:30 Wita Kapolsek Selat AKP IDA BAGUS ASTAWA, S.H. yang didampingi Babinkamtibmas Desa Muncan AIPDA I NENGAH MERTAYASA. serta Personil Polsek Selat melaksanakan giat sambang sekaligus serap keluhan Warga / Tokoh Masyarakat termasuk di Desa Muncan Kecamatan Selat, yang disinkronkan dengan kegiatan Kepolisian dengan tema “Jumat Curhat”.

Pada kesempatan tersebut Kapolsek Selat menyampaikan kedatangannya adalah dalam rangka kegiatan rutin pelaksanaan program Jumat Curhat yang merupakan program dari Kapolri dengan tujuan untuk menerima langsung masukan maupun keluh kesah dari masyarakat maupun Tokoh Masyarakat terkait dengan situasi dan pelaksanaan tugas-tugas kepolisian dilapangan sehingga kedepan bisa lebih baik dan situasi di daerah hukum Polsek Selat Khususnya Desa Muncan dan juga yang menjadi perhatian adalah kondisi sosial di masyarakat di Desa Muncan dan mengharapkan agar situasi tetap kondusif serta mengajak kepada seluruh warga untuk selalu aktif apabila menemukan atau mendapatkan informasi yang mengarah kepada adanya gangguan kamtibmas agar segera melaporkannya ke Bhabinkamtibmas atau langsung ke Polsek Selat.

Apresiasi yang disampaikan oleh Tokoh Masyarakat Desa Muncan dalam perhatian ke pada kondisi sosial di masyarakat, dalam hal ini mengharapkan agar Polsek Selat menjaga keamanan situasi sosial termasuk saat adanya kegiatan kegiatan adat di masyarakat untuk Polsek Selat agar hadir dalam menjaga keamanan guna menjaga situasi tetap aman dari gangguan khusus nya di bidang keamanan.

Sementara itu Kapolsek Selat Menanggapi hal tersebut dengan berupaya melakukan pengawasan dengan melakukan patroli wilayah dan sebagai bentuk perhatian kondisi sosial di Masyarakat khusus untuk kegiatan adat Kapolsek Selat melalui Babinkamtibmas untuk selalu melakukan sambang ke tokoh-tokoh masyarakat terkait penyelenggaraan kegiatan adat agar menghindari hal-hal yang tidak diinginkan sehingga meminimalisir gangguan keamanan.

Seluruh kegiatan Jumat curhat kemudian ditutup Pukul 10:20 wita dalam keadaan aman dan lancar.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim Gianyar Komitmen Bersama Instansi Terkait Wujudkan Swasembada Pangan Melalui Program LTT

    Kodim Gianyar Komitmen Bersama Instansi Terkait Wujudkan Swasembada Pangan Melalui Program LTT

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Bedulu, Kamis (6/11/2025) Dalam rangka mendukung ketahanan pangan nasional dan meningkatkan capaian produksi pertanian, Danramil 1616-02/Ubud Mayor Inf I Gede Astawa menghadiri Rapat Koordinasi Strategi Pencapaian Target Luas Tambah Tanam (LTT) Padi di Wilayah Kabupaten Gianyar, yang diselenggarakan oleh Balai Penerapan Modernisasi Pertanian Bali, Kementerian Pertanian, bertempat di Ruang Pertemuan PLUT-KUMKM Dinas Koperasi […]

  • Sinergi Ciptakan Lingkungan Sehat, Danunit Inteldim 1628 Hadiri Kampanye Anti Rokok di Taliwang

    Sinergi Ciptakan Lingkungan Sehat, Danunit Inteldim 1628 Hadiri Kampanye Anti Rokok di Taliwang

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61, Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat melalui Dinas Kesehatan menggelar Kampanye Anti Asap Rokok dan Penetapan Kawasan Tanpa Rokok (KTR), Jumat (03/10/2025) di Lapangan Graha Fitrah KTC Taliwang. Kegiatan yang dipimpin Wakil Bupati Sumbawa Barat, Hj. Hanifah Musafirin, S.Pt., MM.Inov, dihadiri sekitar 300 peserta dari […]

  • Beri Rasa Aman Pengunjung Polsek Kuta Utara Patroli Di Kawasan Wisata Jalan Berawa

    Beri Rasa Aman Pengunjung Polsek Kuta Utara Patroli Di Kawasan Wisata Jalan Berawa

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Guna mengantisipasi gangguan kamtibmas saat malam hari, Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta di pimpin Ps Panit 2 Samapta Aiptu I Nengah Budiartana melaksanakan patroli di kawasan wisata dan jalur rawan rawan kriminalitas salah satunya di jalan Berawa Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Jumat (2/1/2026) pukul 23.00 Wita. Kapolsek Kuta Utara […]

  • Masyarakat Sambut Antusias Kehadiran Babinsa, Keamanan dan Ketertiban Terjaga di Desa Detupera

    Masyarakat Sambut Antusias Kehadiran Babinsa, Keamanan dan Ketertiban Terjaga di Desa Detupera

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Arnoldus Seba, melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detupera, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 09.30 Wita hingga 10.45 Wita dan berjalan lancar, aman, serta tertib. Kegiatan ini bertujuan memantau keamanan wilayah, menciptakan ketertiban masyarakat, dan meningkatkan rasa aman serta nyaman bagi […]

  • Wujud Nyata Kepedulian Satgas Yonarmed 12 Kostrad, Rutin Bagikan Telur Rebus untuk Balita dan Ibu Hamil

    Wujud Nyata Kepedulian Satgas Yonarmed 12 Kostrad, Rutin Bagikan Telur Rebus untuk Balita dan Ibu Hamil

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Belu, – Dalam rangka membantu menekan angka stunting di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan pembagian telur rebus gratis kepada balita dan ibu hamil. Kegiatan ini digagas oleh Ibu Uli Simanjuntak sebagai bentuk kepedulian terhadap kesehatan dan tumbuh kembang anak di wilayah perbatasan. Program Peduli Stunting tersebut dilaksanakan secara […]

  • Kodim 1612/Manggarai dan Ormas Gelar Patroli Gabungan Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah

    Kodim 1612/Manggarai dan Ormas Gelar Patroli Gabungan Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Manggarai, 27 September 2025 – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, Kodim 1612/Manggarai menggelar patroli gabungan bersama sejumlah organisasi masyarakat (Ormas) di wilayah Manggarai, Nusa Tenggara Timur, pada Sabtu (27/9/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Perwira Seksi Teritorial (Pasi Ter) Kodim 1612/Manggarai, Kapten Arh Lipris M. Saefatu. Patroli dilakukan menyasar sejumlah titik rawan […]

expand_less