Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1614-05/Pekat Pererat Hubungan dengan Warga Binaan

Babinsa Koramil 1614-05/Pekat Pererat Hubungan dengan Warga Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB — Jumat (31/10/2025)
Babinsa Koramil 1614-05/Pekat, Serda Maman, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di Dusun Garuda, Desa Pancasila, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu. Kegiatan yang berlangsung pukul 10.15 WITA ini berjalan dengan lancar dan aman.

Dalam kegiatan tersebut, Serda Maman mengajak warga untuk terus menjaga hubungan baik antar sesama serta mempererat tali silaturahmi di lingkungan masyarakat. Hal ini penting dilakukan guna menciptakan suasana yang harmonis dan mencegah timbulnya permasalahan sosial.

Babinsa menekankan bahwa kerukunan dan saling menghormati merupakan pondasi utama dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah. Ia juga mengimbau warga agar selalu menyelesaikan setiap persoalan dengan musyawarah dan kepala dingin.

Selain menyampaikan pesan kamtibmas, Babinsa juga mendengarkan berbagai aspirasi dan keluhan warga terkait kondisi sosial di Dusun Garuda. Melalui kegiatan ini, diharapkan komunikasi antara TNI dan masyarakat semakin erat.

Kegiatan Komsos berjalan dengan aman, tertib, dan penuh keakraban. Warga pun menyambut positif kehadiran Babinsa yang selalu hadir di tengah masyarakat untuk memberikan pembinaan dan motivasi dalam menjaga persatuan dan kebersamaan.

(Pendaim 1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Minimalisir Gangguan Kamtibmas Malam Hari, Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol

    Minimalisir Gangguan Kamtibmas Malam Hari, Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Menciptakan situasi yang aman dan kondusif di daerah hukum Polsek Bebandem, rutin melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol. Kegiatan ini dipimpin Pawas Kanit Intel Ipda I Wayan Sudibia Bersama piket Kspk, mobiling dengan menyalakan lampu rotator berwarna biru dan difokuskan di titik-titik rawan kejahatan serta objek vital di wilayah kecamatan Bebandem. Minggu (17/8/2025) dini hari. Blue […]

  • Piket Koramil Jereweh Lakukan Patroli dan Imbau Warga Jaga Ketertiban

    Piket Koramil Jereweh Lakukan Patroli dan Imbau Warga Jaga Ketertiban

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Senin, 01 Desember 2025 pukul 21.00 WITA, personel piket Koramil 1628-05/Jereweh Koptu Agus Dermawan melaksanakan patroli malam di seputaran wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam hari. Dalam pelaksanaannya, Babinsa menyusuri sejumlah titik rawan dan […]

  • Kegiatan Kongkow Babinsa Bina Desa Wujudkan Lingkungan Bersih, Aman, dan Harmonis

    Kegiatan Kongkow Babinsa Bina Desa Wujudkan Lingkungan Bersih, Aman, dan Harmonis

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Monta _:Para Babinsa Koramil 1608-07/Monta semakin intensif melaksanakan patroli siskamling dan kegiatan kongkow-kongkow bersama warga di desa-desa binaan guna menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman. Pada Senin, 6 Oktober 2025, Serka Nasution dari Desa Parado Rato menegaskan pentingnya peran keluarga dalam mendampingi anak-anak agar terhindar dari pengaruh negatif. Babinsa Desa Pela, Serka Maman, juga menyampaikan […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Aktif Jaga Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Aktif Jaga Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serka Fredik Teramahi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Kelurahan Paupire, Kecamatan Ende Tengah, Kamis (23/10). Kegiatan yang berlangsung di Jalan Samratulangi ini bertujuan untuk memantau situasi dan perkembangan wilayah guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa secara intensif menjalin komunikasi […]

  • Sinergi TNI-Polri, Danramil 03/Tembuku Hadiri Pisah Kenal Kapolsek Tembuku

    Sinergi TNI-Polri, Danramil 03/Tembuku Hadiri Pisah Kenal Kapolsek Tembuku

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bangli – Danramil 1626-03/Tembuku Kapten Cke Komang Gita menghadiri acara pisah kenal Kapolsek Tembuku di aula Polsek Tembuku, Seperti diketahui Jabatan Kapolsek Tembuku sudah di serah terimakan dari AKP I Wayan Sukarita ,S.Sos kepada AKP I Putu Dadi. Selasa ( 19/08/2025). Acara pisah kenal tersebut dihadiri juga oleh Camat Tembuku I Putu Sumardiana S.STP, Kepala […]

  • Upacara Senin Kodim Kupang Teguhkan Semangat Tugas Prajurit

    Upacara Senin Kodim Kupang Teguhkan Semangat Tugas Prajurit

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Kodim 1604/Kupang melaksanakan upacara bendera mingguan pada Senin pagi dengan Irup Pgs. Kasdim 1604/Kupang Mayor Inf Hendry Dunant, S.I.P. Bertindak sebagai Komandan Upacara yaitu Danramil 1604-01/Kupang Kapten Donatus Jelatu, sementara Peltu Nuryani dipercaya sebagai Perwira Upacara. Pengibaran bendera dilakukan oleh Sertu Yepta, Sertu Sumail, dan Kopka Elvis Panie. Adapun Srd Juni bertugas sebagai […]

expand_less