Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Kedungu, Jaga Keamanan Wisatawan

Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Kedungu, Jaga Keamanan Wisatawan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan kenyamanan masyarakat serta wisatawan di kawasan wisata pantai, personel Satpolairud Polres Tabanan melaksanakan patroli pesisir dan sambang di kawasan Pantai Kedungu, Kamis (30/10/2025) pukul 10.00 Wita. Kegiatan dipimpin oleh Aipda I Nyoman Tana bersama Bripka Gd Bayu Bimantara, S.H., dengan menyusuri area pesisir guna memastikan kondisi tetap aman dan kondusif.

Dalam pelaksanaan kegiatan, personel melakukan pemantauan aktivitas masyarakat serta wisatawan lokal maupun mancanegara yang sedang menikmati suasana pantai dan melakukan aktivitas surfing. Kehadiran personel Satpolairud bertujuan memberikan rasa aman kepada pengunjung serta mencegah potensi gangguan kamtibmas di kawasan wisata Pantai Kedungu.

Selain itu, petugas turut memberikan imbauan keamanan dan keselamatan kepada wisatawan agar tetap berhati-hati mengingat kondisi air laut dalam keadaan pasang dengan ombak cukup besar. Personel mengingatkan pengunjung untuk tidak berenang di area berbahaya serta mengajak masyarakat dan wisatawan turut menjaga kebersihan lingkungan agar keindahan pantai tetap terjaga. Cuaca pada saat kegiatan berlangsung cerah dan situasi berjalan aman.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., melalui Kasat Polairud AKP I Putu Sartika,S.H.,M.H. Patroli pesisir tersebut dilaksanakan secara intensif dan dialogis, sebagai bentuk komitmen Polres Tabanan dalam menjaga keamanan wilayah perairan serta menciptakan situasi yang kondusif di kawasan wisata pantai. Kegiatan berjalan aman, tertib, dan lancar tanpa ada kendala berarti, dan diharapkan dapat terus memberikan rasa aman bagi seluruh wisatawan yang berkunjung ke Pantai Kedungu.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pengamanan Terpadu Babinsa Pastikan Arus Penumpang Kapal di Pantai Baru Lancar

    Pengamanan Terpadu Babinsa Pastikan Arus Penumpang Kapal di Pantai Baru Lancar

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Pantai Baru, Rote Ndao — Kegiatan pengamanan dan pemantauan arus kedatangan kapal kembali dilaksanakan secara optimal oleh aparat TNI di wilayah perairan Kabupaten Rote Ndao. Pada Kamis malam, 4 Desember 2025, Babinsa dari Koramil setempat kembali menunjukkan kesiapsiagaan dengan melakukan penjagaan ketat di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru. Kegiatan yang berlangsung […]

  • Babinsa Serka Helmy Patipeilohy Jalin Komsos dengan Petani Perawat Tanaman Jagung di Desa Daha Elu

    Babinsa Serka Helmy Patipeilohy Jalin Komsos dengan Petani Perawat Tanaman Jagung di Desa Daha Elu

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Helmy Patipeilohy, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan para petani yang tengah merawat tanaman jagung di Desa Daha Elu, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Barat, Kabupaten Sumba Tengah, pada Rabu (03/12/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas Babinsa untuk menjalin kedekatan dan mempererat hubungan dengan […]

  • Kehadiran Babinsa di Sawah, Bukti Nyata TNI Peduli Pertanian Rakyat Manggarai

    Kehadiran Babinsa di Sawah, Bukti Nyata TNI Peduli Pertanian Rakyat Manggarai

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    MANGGARAI – Komitmen TNI AD terhadap stabilitas pertanian lokal kembali terlihat di sawah-sawah. Anggota Babinsa beraksi langsung, mulai dari pemeriksaan volume air irigasi hingga memastikan padi tumbuh dengan baik dan sehat. Tak hanya itu, ia juga memberikan motivasi dan arahan sederhana terkait cara perawatan tanaman yang lebih efisien agar hasil panen dapat meningkat. Aksi lapangan […]

  • Babinsa Koramil 02/Walakaka Bantu Warga Rontok Padi di Desa Kabukarudi

    Babinsa Koramil 02/Walakaka Bantu Warga Rontok Padi di Desa Kabukarudi

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat Sertu Alifin membantu warga melaksanakan kegiatan merontok padi di Desa Kabukarudi, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, Minggu (12/10/2025). Kegiatan tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap masyarakat binaannya sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan warga di wilayah. Sertu Alifin menyampaikan bahwa membantu warga dalam kegiatan […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Amankan Turnamen Bola Voli Imapare Cup VIII di Jegharangga

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Amankan Turnamen Bola Voli Imapare Cup VIII di Jegharangga

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Marianus Rugi Naga, melaksanakan pengamanan pada kegiatan turnamen bola voli Imapare Cup VIII yang digelar di Dusun Ndetukune, Desa Jegharangga, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Senin (21/7/2025) mulai pukul 17.30 WITA. Turnamen ini dihadiri oleh Kepala Desa Jegharangga, tokoh masyarakat, tokoh adat, tokoh agama, tokoh pemuda, para pemain, dan penonton dari […]

  • Serka Syamsul Hakim Bersama Masyarakat Bangun Pondasi Jembatan Gantung di Dasan Lekok Korleko

    Serka Syamsul Hakim Bersama Masyarakat Bangun Pondasi Jembatan Gantung di Dasan Lekok Korleko

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Lombok Timur — Wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat kembali ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 1615-07/Labuhan Haji, Serka Syamsul Hakim, yang bersama masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong pembuatan pondasi jembatan gantung di Dusun Dasan Lekok, Desa Korleko, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur. Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai upaya membantu percepatan pembangunan infrastruktur desa yang sangat dibutuhkan […]

expand_less