Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Peran Aktif Koramil Nusa Penida Sukseskan MBG, Danramil Utus Babinsa Sukseskan Monitoring Asistensi Percepatan Pelaksanaan Pembangunan SPPG Dari Kemendagri

Peran Aktif Koramil Nusa Penida Sukseskan MBG, Danramil Utus Babinsa Sukseskan Monitoring Asistensi Percepatan Pelaksanaan Pembangunan SPPG Dari Kemendagri

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam Rangka memastikan keamanan, kelancaran serta kesuksesan Kemendagri beserta rombongan terkait Monitoring Asistensi Percepatan Pelaksanaan Pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Provinsi Bali Di Nusa Penida, Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi menerjunkan Babinsa jajarannya untuk melaksanakan pendampingan dan pengamanan, Rabu ( 29/10/25 ).

Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi menyampaikan bahwa hari ini Kemendagri beserta rombongan melaksanakan Monitoring Asistensi Percepatan Pelaksanaan Pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Provinsi Bali Di Nusa Penida.

Untuk kegiatan dilaksanakan di dua desa wilayah Kecamatan Nusa Penida yaitu Desa Suana dan Desa Pejukutan.

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai wujud nyata komitmen pemerintah dalam mendukung dan mensukseskan program-program strategis pemerintah, salah satunya Pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) untuk mendukung program MBG,”ujarnya.

Jadi untuk memastikan seluruh jalannya kegiatan berjalan aman, tertib dan lancar, dirinya telah menginstruksikan kepada Babinsa Suana dan pejukutan untuk turun hadir melaksanakan pendampingan sekaligus pengamanan.

Pengerahan Babinsa jajarannya ini menjadi bentuk nyata bahwa kami selalu siap untuk bersinergi dan berkontribusi dalam mensukseskan program pemerintah,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Petani, Koramil Empang Pastikan Air Sawah Mengalir Optimal

    Sinergi TNI dan Petani, Koramil Empang Pastikan Air Sawah Mengalir Optimal

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Dalam rangka mendukung kelancaran Musim Tanam pertama (MT I) agar memperoleh hasil pertanian yang maksimal, anggota Koramil 1607-02/Empang yang dipimpin oleh Danpos Maronge, Serma Susanto, melaksanakan kegiatan pengecekan jalur irigasi P3A Rabayung di Desa Pemasar, Kecamatan Maronge, Kabupaten Sumbawa. Kamis (18/12/2025). Kegiatan pengecekan ini bertujuan memastikan kondisi saluran irigasi berfungsi dengan baik, […]

  • Pelatihan Satlinmas Kelurahan Legian oleh Babinsa untuk Meningkatkan Kamtibmas

    Pelatihan Satlinmas Kelurahan Legian oleh Babinsa untuk Meningkatkan Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan keamanan masyarakat, Babinsa Kelurahan Tuban, Sertu I Gede Suartama, bersama aparat terkait dan aparat Desa, melaksanakan pelatihan Satlinmas Kelurahan Legian, di Ruang Rapat Kantor Kelurahan Legian. Pelatihan ini dilaksanakan pada pukul 08.00 Wita, dan dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk LPM Kelurahan Legian, Bendesa Adat Legian, Kepala Lingkungan […]

  • Pengamanan Pertandingan Bola Voli PORPROV Bali XVI Tahun 2025 oleh Personel Sat Samapta Polres Karangasem

    Pengamanan Pertandingan Bola Voli PORPROV Bali XVI Tahun 2025 oleh Personel Sat Samapta Polres Karangasem

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Karangasem – Pada hari Minggu, 7 September 2025, Satuan Samapta Polres Karangasem menerjunkan 4 personel untuk melaksanakan tugas pengamanan pertandingan bola voli dalam rangka Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) Bali XVI Tahun 2025. Kegiatan pengamanan dilaksanakan sejak awal pertandingan hingga selesai dengan menyasar area utama lapangan, jalur keluar masuk penonton, hingga lokasi parkir. Hal ini bertujuan […]

  • Babinsa bersama Perangkat Desa serta Warga Gelar Kerja Bakti Jum’at Bersih di Desa Dauh Puri Kaja

    Babinsa bersama Perangkat Desa serta Warga Gelar Kerja Bakti Jum’at Bersih di Desa Dauh Puri Kaja

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan, Babinsa Pelda Heri Prastawan melaksanakan kerja bakti Jum’at bersih bersama warga di Desa Dauh Puri Kaja. Kegiatan ini berlangsung di Tukad Tag Tag belakang Kantor Disnaker, Jalan Gatsu VI, Banjar Terunasari, Desa Dauh Puri Kaja, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar. Jum’at, (17/10/25). Gotong royong pembersihan […]

  • Sinergi Babinsa dan Petani, Panen Raya dan Swasembada Pangan Disampaikan Secara Virtual

    Sinergi Babinsa dan Petani, Panen Raya dan Swasembada Pangan Disampaikan Secara Virtual

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Desa Pasir Putih, Kopda Abdul Halik, menghadiri kegiatan Zoom Meeting dalam rangka Panen Raya dan Pengumuman Keberhasilan Program Swasembada Pangan bersama Presiden Republik Indonesia, Rabu (07/01/2026). Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA hingga selesai tersebut diselenggarakan oleh Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) dan diikuti oleh berbagai unsur terkait di […]

  • Babinsa Turun Langsung Dampingi Tim Medis Cegah Penyakit Menular Seksual di Maluk

    Babinsa Turun Langsung Dampingi Tim Medis Cegah Penyakit Menular Seksual di Maluk

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Pasir Putih, Koramil 1628-02/Sekongkang, Kopda Abdul Halik, kembali menunjukkan perannya sebagai garda terdepan TNI di tengah masyarakat dengan mendampingi pelaksanaan Mobile Klinik HIV/AIDS dan IMS Triwulan III Tahun 2025 yang digelar di Cafe Gron, Desa Pasir Putih, Kecamatan Maluk, Kamis (25/9/2025). Kegiatan kesehatan tersebut diinisiasi oleh tim medis gabungan […]

expand_less