Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI dan Warga Bersinergi Ciptakan Lingkungan Bersih dan Aman di Desa Kiantar

TNI dan Warga Bersinergi Ciptakan Lingkungan Bersih dan Aman di Desa Kiantar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, Babinsa Desa Kiantar Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu Amirudin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring wilayah di Desa Kiantar, Rabu (29/10/2025).

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan warga desa, mengimbau agar masyarakat terus menjaga kebersihan lingkungan dan berperan aktif dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas).

“Menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan adalah tanggung jawab kita bersama. Dengan lingkungan yang bersih dan aman, kehidupan masyarakat akan menjadi lebih nyaman,” ujar Koptu Amirudin di sela kegiatan.

Kegiatan Komsos ini juga menjadi sarana bagi Babinsa untuk mengetahui secara langsung kondisi sosial masyarakat di wilayah binaan serta memperkuat sinergi antara TNI dan rakyat.

Selama kegiatan berlangsung, situasi berjalan aman, tertib, dan lancar.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Amankan Kawasan Pantai, Satpolairud Polres Badung Gencar Lakukan Patroli

    Amankan Kawasan Pantai, Satpolairud Polres Badung Gencar Lakukan Patroli

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Mangupura – Satuan Polisi Air dan Udara (Satpolairud) Polres Badung gencarkan patroli untuk mengamankan objek-objek wisata yang ada di daerah hukum Polres Badung. Salah satu yang menjadi atensi yakni sekitar Pantai Petitenget, Kelurahan Kerobokan Kelod, Kecamatan Kuta Utara, yang mengalami peningkatan jumlah wisatawan, Rabu (6/8/25). Dua personel Satpolairud, Aipda I Gusti Ngurah Gede Blambangan bersama […]

  • ​Nuansa Spiritual di Desa Batununggul: Sinergi Aparat dan Warga Jaga Kelancaran Upacara Ngiringan.

    ​Nuansa Spiritual di Desa Batununggul: Sinergi Aparat dan Warga Jaga Kelancaran Upacara Ngiringan.

    • calendar_month 8 jam yang lalu
    • account_circle Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Kehadiran Polri kembali dirasakan langsung oleh masyarakat dalam menjaga kelancaran dan kesakralan kegiatan adat. Bhabinkamtibmas Desa Batununggul Aiptu I Dewa Susila Darma bersama personel Polsubsektor Kawasan Pelabuhan Sampalan dan piket fungsi Polsek Nusa Penida melaksanakan pengamanan prosesi ngiringan Sesuwunan Pura Dalem Setra Batununggul, Nusa Penida, Klungkung, (15/1) sore. Pengamanan dimulai sejak pukul […]

  • Sinergi TNI dan Warga, Babinsa Ende Berikan Himbauan Kamtibmas dan Dengar Aspirasi Masyarakat

    Sinergi TNI dan Warga, Babinsa Ende Berikan Himbauan Kamtibmas dan Dengar Aspirasi Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di Desa Ondorea Puukunggu, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Jumat pagi (07/11/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.00 Wita dan berlangsung hingga selesai dengan lancar dan tertib. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam […]

  • Babinsa Tanglapui Bersama Kelompok Tani Laksanakan Penanaman Padi Satu Hektar

    Babinsa Tanglapui Bersama Kelompok Tani Laksanakan Penanaman Padi Satu Hektar

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Tanglapui, Serka D. Araujo, melaksanakan kegiatan penanaman padi bersama masyarakat pada Rabu, 24 Desember 2025, pukul 08.30 Wita. Kegiatan tersebut berlangsung di lahan sawah milik Bapak Tomas Mokoni yang berlokasi di RT 05 RW 02 Kaipera, Desa Tanglapui, Kecamatan Alor Timur. Penanaman padi ini dilakukan bersama Kelompok Tani Rata 3 sebagai bentuk […]

  • Personil Lantas Langsung Arahkan Dan Awasi Pelaksanaan Praktek Uji Kemahiran Mengemudi Bagi Pemohon SIM Baru

    Personil Lantas Langsung Arahkan Dan Awasi Pelaksanaan Praktek Uji Kemahiran Mengemudi Bagi Pemohon SIM Baru

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

      Polda Bali-Polres Karangasem-Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem Pada hari ini Kamis, 27 Nopember 2025 personil Unit Regident Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem melaksanakan pelayan dengan senyum sapa dan salam kepada masyarakat khususnya masyarakat yang akan memperpanjang SIM atau mengajukan Permohonan SIM Baru. Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., selalu mengingatkan seluruh […]

  • Bupati Tabanan Hadiri Pemelaspasan Bale dan Prosesi Mendem Dasar di Desa Adat Buahan

    Bupati Tabanan Hadiri Pemelaspasan Bale dan Prosesi Mendem Dasar di Desa Adat Buahan

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Tabanan – Sebagai bentuk dukungan terhadap pelestarian adat, agama, tradisi, dan budaya, Bupati Tabanan, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., menghadiri Upacara Pemelaspasan Bale Kidung, Bale Pawedan, Bale Manik Galih, Gedong Simpen, Penyengker, serta prosesi Mendem Dasar di Natar Pura Puseh, Desa Adat Buahan, Minggu (7/9). Turut hadir Anggota DPRD, Sekda, pimpinan perangkat daerah, […]

expand_less