Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Dandim 1629/Sumba Barat Daya Pimpin Korp Raport Pelepasan Perwira yang Pindah Satuan

Dandim 1629/Sumba Barat Daya Pimpin Korp Raport Pelepasan Perwira yang Pindah Satuan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

NTT- Sumba Barat Daya/ Komandan Kodim 1629/SBD Letkol Inf Deny Ahdiani Amir M.Han, memimpin upacara korp raport pelepasan pindah satuan satu perwira Kodim 1629/SBD bertempat di Makodim 1629/SBD Jl. Ir. Soekarno, Desa Watukawula, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya, Rabu (29/10/2025).

Dalam amanatnya Dandim 1629/SBD Letkol Inf Deny Ahdiani Amir M.Han, mengatakan bahwa kehidupan Militer seperti kita saksikan bersama, bahwa acara Laporan Korps pindah satuan merupakan hal yang biasa dilakukan dengan tetap mempertimbangkan singkronisasi kepentingan pembinaan personel dan sesuai dengan masa dinasnya.

Perlu kita sadari dan pahami bersama sebagai prajurit, alih tugas ini adalah realisasi kebijakan dari Komando atas, yang pada hakekatnya adalah hal yang biasa terjadi dan wajar di dalam organisasi TNI, Khususnya TNI AD.

Oleh karena itu setiap prajurit harus menyadari dan memahami akan perubahan yang terjadi. satu hal penting dari tujuan perubahan ini adalah bagaimana kita dapat melaksanakan tugas yang dipercayakan dengan sebaik-baiknya, sehingga dapat memberikan kontribusi yang maksimal bagi kepentingan organisasi.

“Kepada Mayor Inf Idris selaku pernah menjabat sebagai Kasdim 1629/SBD yang pindah satuan sebagai Kasdim Kodim 1613/SB, Saya beserta anggota kodim 1629/SBD mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas dedikasi dan pengabdian selama berdinas di Kodim 1629/SBD,” Sekali lagi saya ucapkan selamat melaksanakan tugas di satuan yang baru, Ucap Dandim.

Kemudian Dandim juga mengucapkan terima kasih kepada Mayor Inf Idris beserta keluarga Atas dedikasi, kinerja serta loyalitas dengan mencurahkan segenap tenaga dan pikirannya untuk menjalankan tugas dengan baik di Kodim 1629/SBD.

“Walaupun telah pindah satuan, saya harap agar tetap menjalin komunikasi, silaturahmi yang baik, serta tetap menjaga nama baik TNI. “Semoga pengalaman baik yang diperoleh selama berdinas di Kodim 1629/SBD ini dapat menjadi bekal bermanfaat dalam bermasyarakat nantinya,” tutup Dandim

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas Preventif Ops Zebra Agung 2025 Tingkatkan Pengawasan Lalu Lintas di Ruas By Pass IB Mantra.

    Satgas Preventif Ops Zebra Agung 2025 Tingkatkan Pengawasan Lalu Lintas di Ruas By Pass IB Mantra.

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Dalam rangka mendukung kelancaran dan keselamatan berlalu lintas, Satgas Preventif Subsatgas Turjag Ops Zebra Agung 2025 melaksanakan kegiatan pengaturan, patroli, dan pengawalan di sepanjang ruas By Pass IB Mantra, mulai dari Simpang Empat Tegal Besar hingga Simpang Empat Dukuh, Klungkung, (24/11). Kegiatan dilakukan dengan mengedepankan tindakan preventif berupa pemantauan arus kendaraan, peneguran […]

  • Unit Samapta Polsek Kuta Utara Ingatkan Security The Umalas Signature Waspadai Aksi Kejahatan

    Unit Samapta Polsek Kuta Utara Ingatkan Security The Umalas Signature Waspadai Aksi Kejahatan

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta terus wujudkan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif dengan meningkatkan patroli di Pimpin Panit 3 Samapta Ipda Bagus Made Kobarawan menyusuri jalan Bumbak, Kelurahan Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung atensi Hotel, Villa dan kawasan Wisata. Sabtu (23/8/2025) sore pukul 14.00 Wita Kapolsek Kuta Utara Kompol […]

  • Bhabinkamtibmas Bersama Personel Gabungan Pastikan Kelancaran Melasti di Desa Lembongan

    Bhabinkamtibmas Bersama Personel Gabungan Pastikan Kelancaran Melasti di Desa Lembongan

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif, Bhabinkamtibmas Desa Lembongan Bripka I Wayan Suwistra bersama anggota Polsubsektor Lembongan, Babinsa, serta Pecalang Desa Adat Lembongan melaksanakan atensi dan pengamanan kegiatan Mekiis/Melasti menuju Segara Sakenan dari Pura Sakenan Desa Lembongan, yang merupakan rangkaian kegiatan piodalan. Sabtu, 3/1/2026 Kegiatan Mekiis/Melasti tersebut diikuti oleh krama Desa […]

  • Kehadiran Babinsa di Tengah Warga, Wujud Sinergi dalam Melestarikan Budaya

    Kehadiran Babinsa di Tengah Warga, Wujud Sinergi dalam Melestarikan Budaya

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ngada – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa wilayah Kecamatan Riung Barat, Sertu Anselmus Rusli Bhalu, menghadiri undangan acara adat Caci yang digelar di Kampung Damu, Desa Benteng Tawa III, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada pada Sabtu (20/09/2025). Acara adat Caci yang sarat nilai budaya tersebut dihadiri oleh sejumlah pejabat daerah, di […]

  • Babinsa Pratu Fandri Lofa Komsos Dengan Nelayan Himbau Jaga Keselamatan Saat mencari Ikan di Laut

    Babinsa Pratu Fandri Lofa Komsos Dengan Nelayan Himbau Jaga Keselamatan Saat mencari Ikan di Laut

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pratu Fandri Lofa Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Komsos dengan nelayan di Desa Batutua kecamatan Rote Barat Daya Kabupaten Rote Ndao,Komsos adalah kegiatan komunikasi sosial yang dilakukan oleh aparat, seperti Babinsa (Bintara Pembina Desa), dengan para nelayan. Rabu(20/8/25) Tujuannya adalah untuk membangun hubungan yang baik, mempererat silaturahmi, serta mendapatkan informasi dan aspirasi dari masyarakat nelayan. Komsos ini […]

  • Sat Lantas Polres Karangasem Melaksanakan Pembagian Brosur di Pasar Amlapura Dalam rangka Ops Zebra 2025

    Sat Lantas Polres Karangasem Melaksanakan Pembagian Brosur di Pasar Amlapura Dalam rangka Ops Zebra 2025

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Satuan Lalulintas. Pada hari Jumat, 28 Nopember 2025 , pukul 06.30 wita, Personil Sat Lantas Polres Karangasem melaksanakan pembagian brosur di Pasar Tradisional, Jalan Kesatrian Amlapura. Dilaksanakannya penjagaan dan gaktur lalin di pusat keramaian menghindari terjadinya kemacetan dan Lakalantas serta diharapkan dlm pelaksanaan tugas agar tetap waspada dan menjaga […]

expand_less