Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas Panjer Sambangi Yayasan Al Atthihad Rasyid Wa Hanib

Bhabinkamtibmas Panjer Sambangi Yayasan Al Atthihad Rasyid Wa Hanib

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

​Denpasar Selatan – Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Bhabinkamtibmas Kelurahan Panjer, Aiptu I Ketut Suartama, melaksanakan kegiatan sambang warga ke lokasi Proyek Yayasan Sosial AL ATTHIHAD RASYID WA HANIB di Jalan Tukad Batanghari IVC No. A 11, Br. Kangin Panjer, pada Senin (27/10/2025) pukul 12.00 WITA.

​Kunjungan rutin ini difokuskan untuk memonitor pengerjaan proyek yayasan dan memastikan tidak adanya gangguan Kamtibmas selama proses pembangunan berlangsung.

​”Kegiatan sambang ini adalah upaya proaktif kami untuk mendekatkan diri dengan masyarakat sekaligus memastikan bahwa kegiatan-kegiatan di lingkungan, termasuk proyek pembangunan, berjalan lancar dan aman,” ujar Aiptu I Ketut Suartama.

​Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga,S.I.K.,M.H., menegaskan bahwa kegiatan sambang warga merupakan prioritas untuk menciptakan lingkungan yang kondusif. “Setiap Bhabinkamtibmas wajib aktif melakukan sambang dan komunikasi dengan berbagai elemen masyarakat. Kemitraan yang baik antara Polri dan warga adalah kunci terciptanya Kamtibmas yang aman,” jelasnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penyerahan SIM terhadap pemohon SIM di Satpas Polres Karangasem

    Penyerahan SIM terhadap pemohon SIM di Satpas Polres Karangasem

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polda Bali-Polres Karangasem-Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem Pada hari ini Sabtu, 13 Desember 2025 personil Unit Regident Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem melaksanakan pelayan dengan senyum sapa dan salam kepada masyarakat khususnya masyarakat yang akan memperpanjang SIM atau mengajukan Permohonan SIM Baru. Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H, .selalu mengingatkan seluruh personilnya […]

  • Polres Badung Pastikan Wilayah Aman Lewat Patroli Presisi Malam Hari

    Polres Badung Pastikan Wilayah Aman Lewat Patroli Presisi Malam Hari

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Mangupura — Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (harkamtibmas), Unit Raimas Sat Samapta Polres Badung melaksanakan Blue Light Patrol atau Patroli Presisi pada Jumat malam (19/9/2025) mulai pukul 21.03 WITA. Kegiatan patroli ini menyusuri jalur utama Mengwi–Kapal serta menyambangi lokasi strategis seperti RSUD Mangusada. Patroli dilengkapi dengan Body Worn Camera guna memastikan transparansi […]

  • Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese Hadiri Mediasi Sengketa Tanah Jalan Tani di Desa Persiapan Ulungali

    Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese Hadiri Mediasi Sengketa Tanah Jalan Tani di Desa Persiapan Ulungali

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Manggarai – Selasa, 12 Agustus 2025. Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese Koptu B. Ati Sumbojo bersama seorang anggota Babinsa lainnya menghadiri kegiatan mediasi penyelesaian sengketa lahan jalan tani yang berlokasi di Rae Nase, Desa Persiapan Ulungali, Kecamatan Satarmese, Kabupaten Manggarai. Mediasi ini digelar sebagai upaya penyelesaian konflik batas tanah yang melibatkan beberapa warga pemilik lahan. Dalam pertemuan […]

  • Gotong Royong Babinsa dan Aparat Adat Sukseskan Karya Mesanggar Agung di Bitera

    Gotong Royong Babinsa dan Aparat Adat Sukseskan Karya Mesanggar Agung di Bitera

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Gianyar – Bitera, Sabtu (4/10/2025) Babinsa Kelurahan Bitera Koramil 1616-01/Gianyar, Koptu I Gusti Ngurah Aryo Purnomo, bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Bitera, Aipda I Dewa Ketut Artana, bersinergi dengan Pecalang Desa Adat Batur Sari melaksanakan pengawalan serta pengaturan lalu lintas dalam kegiatan Upacara Adat Mekiyis Desa Adat Batur Sari. Prosesi upacara dimulai dari Pura Gede Batur Sari […]

  • Komsos Babinsa Koramil 1608-02/Bolo Berjalan Lancar, Sinergi dengan Masyarakat Meningkatkan Keamanan Lingkungan

    Komsos Babinsa Koramil 1608-02/Bolo Berjalan Lancar, Sinergi dengan Masyarakat Meningkatkan Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bima,_ Babinsa Koramil 1608-02/Bolo melaksanakan kegiatan komsos bersama masyarakat binaan di beberapa desa wilayah Kecamatan Bolo dan Madapangga, Kabupaten Bima. Sertu Amiruddin dari Desa Tambe mengingatkan warga untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan serta kebersihan. Ia juga menekankan pentingnya pengawasan orang tua terhadap anak-anak agar terhindar dari perbuatan yang melanggar hukum seperti mengonsumsi minuman […]

  • Tegaskan Komitmen, Koramil Nusa Penida Terjunkan Personel  Sukseskan UMKM Batununggul Village Festival

    Tegaskan Komitmen, Koramil Nusa Penida Terjunkan Personel Sukseskan UMKM Batununggul Village Festival

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berlangsungnya UMKM Batununggul Village Festival tahun 2025 yang digelar di Lapangan Sampalan, Desa Batununggul, Kecamatan Nusa Penida Kabupaten Klungkung mendapat respon positif dari seluruh kalangan. . Respon tersebut terlihat dari antusisame masyarakat yang hadir untuk memeriahkan event tahunan yang diselenggarakan oleh Desa Adat Dalem Setra Batununggul. Kegiatan yang digelar sampai dengan 10 Agustus mendatang […]

expand_less