Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Marga Sosialisasikan Bahaya Perundungan Atau Bullying Di Sekolah SMP N 1 Marga

Kapolsek Marga Sosialisasikan Bahaya Perundungan Atau Bullying Di Sekolah SMP N 1 Marga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Marga
Upaya pencegahan tindak perundungan atau bulying dilingkungan sekolah hari ini Senin, 27/10/25, pukul 07.20 wita
Kapolsek Marga di dampingi Bhabinkamtibmas desa marga datangi sekolah SMP N 1 Marga berikan sosialisasi bahaya perundungan atau bullying.

“Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati.,S.I.K.,M.H. Kapolsek Marga AKP I Ketut Suandi S.H. menyampaikan bahwa sosialisasi ini bertujuan memberikan pemahaman kepada para pelajar mengenai apa itu perundungan atau bullying dan dampak buruknya bagi korban dan pelaku serta konsenkuensi hukum yang dihadapi oleh pelaku, Kapolsek Marga menyampaikan bahwa perundungan atau bullying bentuk kekerasan fisik maupun mental yang dapat berdampak serius pada korban baik secara psikologis maupun sosial melalui kegiatan ini diharapkan kepada siswa dapat memahami bahwa tindakan perundungan atau bullying tidak hanya merusak hubungan sosial tetapi juga bisa berujung pada sangsi hukum.

“Dengan adanya sosialisasi ini diharapkan tidak hanya para siswa SMP N 1 Marga tetapi semua seluruh siswa yang ada di kec marga dapat lebih memahami dampak buruk perilundungan atau bullying serta pentinya menghargai sesama demi menciptakan lingkungan belajar yang harmonis.

“Kegiatan ini dapat apresiasi dari pihak sekolah terutama para guru berharap adanya sosialisasi dari kepolisian dapat mencegah atau meminimalisir tindakan perundungan atau bullying di lingkungan sekolah.

(humas polsek marga)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Demi Kelancaran Nangluk Merana, Babinsa Bungbungan Turun Beri Pengamanan

    Demi Kelancaran Nangluk Merana, Babinsa Bungbungan Turun Beri Pengamanan

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Bertempat di Dusun Penarukan, Desa Bungbungan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Babinsa Sertu Nengah Karta kembali memberikan pelayanan terbaiknya kepada masyarakat, saat digelarnya upacara Dewa Yadnya Nangluk Merana.   Pelayanan aparat kewilayah tersebut diwujudkan dengan melaksanakan pengawalan dan pengamanan bersama Bhabinkamtibmas beserta pecalang Desa Adat Penarukan pada, Kamis ( 20/11/25 ).   Saat ditemui disela […]

  • Babinsa Koramil Pototano Pantau Kondisi Wilayah Lewat Kegiatan Komsos

    Babinsa Koramil Pototano Pantau Kondisi Wilayah Lewat Kegiatan Komsos

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menjaga komunikasi dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Desa Mantar, Serda Hendry, anggota Koramil 1628-04/Pototano, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah binaan pada Kamis (16/10/2025) pukul 10.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui kondisi terkini di desa binaan serta memperkuat sinergi antara TNI dengan masyarakat dalam menjaga […]

  • Respons Cepat Penanganan Warga Tergigit Anjing Positif Rabies di Desa Seran

    Respons Cepat Penanganan Warga Tergigit Anjing Positif Rabies di Desa Seran

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat-Pada hari Sabtu, 29 November 2025, pukul 08.20 WITA, Babinsa Desa Seran Koramil 1628-03/Seteluk, Koptu Agus Sugeng Prayitno bersama Bhabinkamtibmas Brigpol Ghaosil Rahman, Sekretaris Desa Abdul Rahman, dan Kepala Desa Lenang Datu Abdullah Has melaksanakan kegiatan koordinasi terkait penanganan kasus anjing liar positif rabies di wilayah Desa Seran, Kecamatan Seteluk. Koordinasi ini dilakukan setelah […]

  • Jalin Silaturahmi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Komsos di Sekolah

    Jalin Silaturahmi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Komsos di Sekolah

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 03/Batutua kodim 1627/Rote Ndao Serda Demsi Taek bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan komsos dengan Kepala Sekolah dan Guru.Komsosnya dilakukan untuk menjalin tali silaturahmi dan pembinaan kedekatan terhadap pihak serta perangkat sekolah SDN Oly di wilayah binaannya Desa Ndao Nuse Kecamatan Ndao Nuse Kab.Rote Ndao, Selasa ( 5/08/25). “Babinsa adalah ujung tombaknya Koramil […]

  • Keberhasilan Babinsa Posramil Tambora Lindungi Hutan dari Aktivitas Ilegal

    Keberhasilan Babinsa Posramil Tambora Lindungi Hutan dari Aktivitas Ilegal

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Tambora,Bima._ Anggota Posramil Tambora dan Posramil Sanggar Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan patroli gabungan di kawasan Taman Nasional Tambora. Patroli yang dipimpin oleh Serka Hidayat bersama dua anggota ini bertujuan membatasi aktivitas ilegal seperti penebangan hutan liar serta meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga hutan, satwa liar, dan mencegah kebakaran hutan, Sabtu,,26 juli 2025. Kegiatan tersebut dihadiri oleh […]

  • ‎Pastikan BLT DD Tepat Sasaran, Babinsa Desa Motong Turun Langsung Dampingi Penyaluran

    ‎Pastikan BLT DD Tepat Sasaran, Babinsa Desa Motong Turun Langsung Dampingi Penyaluran

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka memastikan program pemerintah berjalan lancar dan tepat sasaran, Babinsa Desa Motong, Koramil 1607-09/Utan, Sertu Sulaeman melaksanakan pendampingan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun Anggaran 2025, bertempat di Desa Motong, Senin (25/08/2025). ‎ ‎Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala Desa Motong Bapak A. Wahab, A.Md., Babinsa Desa Motong […]

expand_less